Anda di halaman 1dari 2

113

SOAL UJIAN MASUK


PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI APOTEKER (P3A)
FAKULTAS FARMASI UNHAS
SEMESTER AWAL
TAHUN AKADEMIK 2010/2011
MATERI KEMAMPUAN FARMASI DASAR

PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dahulu jumlah dan nomor halaman soal naskah ujian
2. Tulislah nomor peserta Saudara dan kode naskah pada lembar jawaban di tempat yang disediakan, sesuai
dengan petunjuk pengawas.
3. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang menjelaskan cara menjawab soal
4. Semua jawaban yang benar memiliki nilai yang sama, tidak ada pengurangan nilai untuk jawaban yang salah
5. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang Saudara anggap mudah
6. Tulislah jawaban Saudara pada lembar jawaban ujian yang disediakan dengan cara dan petunjuk yang
diberikan oleh pengawas
7. Perbaikan jawaban hanya diperkenankan satu kali, dengan cara mencoret jawaban pertama dengan dua
garis datar, lalu pilih jawaban yang lain.
8. Selama ujian, Saudara tidak diperkenankan untuk bertanya atau minta penjelasan mengenai soal-soal yang
diujikan kepada siapapun, termasuk kepada pengawas
9. Naskah soal tidak boleh dibawa pulang. Setelah ujian selesai, harap Saudara tetap duduk di tempat Saudara
sampai pengawas datang ke tempat Saudara untuk mengumpulkan lembar jawaban.

SOAL :
1. Minyak menguap adalah campuran kompleks dari C. Selulosa disusun oleh molekul β–glukosa
A. sesquiterpen dan senyawa aromatic lainnya tidak bercabang, pati juga memiliki molekul
B. monoterpen asam dan lakton. α- dan β-glukosa tidak bercabang
C. monoterpen eter dan aldehid. D. Keduanya terdiri dari rantai linear dan
D. mono- dan sesquiterpen serta derivat bercabang 1,2-β-D-glukosa
phenylpropane. E. Tidak ada perbedaan yang berarti
E. mono- dan diterpene alkohol dan eter. 6. Metode yang tepat untuk pemeriksaan kan-
2. Balsam adalah : dungan minyak menguap di dalam simplisia
A. polisakarida yang tercampur dengan minyak menurut farmakope adalah :
menguap A. Pengukuran kehilangan bobot pada pengeringan
B. jus yang diuapkan sampai kering B. Destilasi uap air
C. resin-resin yang terlarut dalam minyak C. Ekstraksi dengan petroleum eter
menguap D. Ekstraksi dengan etanol
D. campuran minyak menguap dengan E. Kromatografi lapis tipis
sesquiterpen 7. Secara struktural, kodein adalah :
E. resin-resin yang terlarut dalam air A. Dimetil ether dari papaverin
3. Alkaloid adalah senyawa yang terbentuk secara B. Dietil ether dari morfin
alami yang molekulnya mengandung C. Monometilether dari morfin.
A. satu atau lebih atom O disamping atom S D. Amida dari apomorfin
B. satu atau lebih atom N E. Derivat asetil dari morfin
C. dua cincing heterosiklik 8. Bentuk pati jangung yang paling tepat adalah :
D. satu rantai samping C15 pada cincin A. Segitiga dengan garis-garis vertikal
benzene B. Oval dengan garis-garis horizontal
E. satu atau lebih atom N yang diperoleh dari C. Bulat dengan bentuk “V” di bagian pinggir
asam amino D. Pentagon dengan bentuk “V” di bagian
4. Identifikasi alkaloid paling tepat dengan meng- tengah
gunakan reagen : E. bentuk titik
A. potassium-tetraiodomercurate 9. Tipe stomata yang jumlah sel tetangganya dua,
B. Fluoroglusin dilarutkan dalam HCl pekat bidang persekutuannya segaris dengan celah
C. 2,4-dinitrophenylhydrazine stomata, disebut :
D. Besi-III-chloride A. Aktinositik
E. antimony-III-chloride B. Bidiasitik
5. Perbedaan struktur kimia antara selulosa C. Anomositik
dengan pati adalah : D. Anisositik
A. Selulosa disusun oleh residu glukosa yang E. Parasitik
terdiri dari rantai 1,4-β-D-glukosa, pati 10. Metode yang tepat untuk pembuatan sediaan
memiliki rantai linear dan bercabang dari minyak lemak sesuai kualitas farmakope adalah
1,4-α-, dan 1,6-α-D-glukosa. A. Pengempaan dan ekstraksi pelarut.
B. Selulosa disusun oleh molekul α-glukosa B. Ekstraksi pelarut.
sedangkan pati memiliki residu β-glukosa C. Pengempaan-panas
bercabang D. Pengempaan-dingin
E. Distilasi uap air.

UJIAN MASUK P3A AW 2010/2011 (113) halaman 1 dari 2


11. Di antara simplisia berikut ini, kandungan B. Mengandung asam lemak dalam strukturnya
kafeinnya paling tinggi adalah C. Sangat mudah larut di dalam air
A. Coffeae Semen D. Membentuk jelly di dalam air mendidih
B. Colae Semen E. Membentuk warna biru atau hijau pada asam-
C. Mate Folium asam mineral
D. Theae Folium 20. Pada kolom kromatografi ekskulusi ukuran,
E. Guarana molekul yang …………. Akan bergerak bebas
12. Simplisia yang memiliki efek karminatif adalah pada matriks fase diam, dan oleh karena itu
A. Silybi mariani Fructus akan bergerak dari kolom …………
B. Foeniculi Fructus A. besar, lebih cepat
C. Frangulae Cortex B. polar, lebih lambat
D. Centaurii Herba C. kecil, lebih cepat
E. Graminis Rhizoma D. polar, lebih cepat
13. Cara mengekstraksi alkaloid tersier dalam E. besar, lebih lambat
bentuk garamnya adalah 21. Di antara senyawa berikut ini, yang lebih dulu
A. Mengekstraksi dengan pelarut organik seperti terelusi dari kolom kromatografi gas adalah
kloroform. A. n-Butanol
B. Mengekstraksi dengan larutan asam-aqueous B. n-Pentanol
C. Mendidihkannya dengan aqueous-ammonia. C. Metanol
D. Mengekstraksi dengan pelarut organik yang D. Etanol
mengandung basa. E. n-Propanol
E. Mengekstraksi dengan pelarut organik yang 22. Sepuluh gram padatan senyawa organik mula-
mengandung asam. mula dilarutkan dalam 100 ml air kemudian
14. Berikut ini yang merupakan karakteristik diekstraksi dengan eter. Cara yang akan
saponin adalah : menarik paling banyak senyawa organik
A. Selalu mengandung asam asetat pada tersebut dari larutan air adalah
molekulnya A. tiga kali ekstraksi dengan 50 ml eter
B. Mengendap jika dikocok dengan air B. dua kali ekstraksi dengan 50 ml eter
C. Senyawa diterpenoid C. satu kali ekstraksi dengan 150 ml eter
D. Menyebabkan haemolisis pada sel darah merah D. satu kali ekstraksi dengan 50 ml eter
E. Hasil negative pada uji Keller-Kiliani E. tiga kali ekstraksi dengan 25 ml eter
15. Di antara pernyataan berikut ini, yang merupa- 23. Tahapan kunci pada proses rekristalisasi adalah
kan karakteristik dari tannin adalah : A. Melarutkan padatan ke dalam sejumlah
A. Derivat 3-phenylbenzopyrane. besar pelarut dingin
B. Menghasilkan endapan warna pink pada iodine B. Membiarkan larutan panas menjadi dingin
C. Menghasilkan endapan pada alkaloid. secara perlahan dan mengendapkan
D. Menghasilkan warna kuning atau kemerah- padatan
an pada Fe(III)-klorida. C. Menghilangkan semua pengotor yang
E. Semua benar terlarut dengan penyaringan vakum
16. Opium digunakan sebagai D. Membiarkan kristal dingin mencapai titik
A. Penghilang demam leburnya
B. Laxativa E. Bukan salah satu di atas
C. Tranquiliser 24. Yang termasuk terpenoid adalah :
D. Prekursor morfin A. Minyak lemak
E. Emetika B. Antosianin
17. Pernyataan yang paling tepat berkaitan dengan C. Musilago
Opium adalah : D. Tannin
A. Opium dengan kualitas bagus mengandung 1,5% E. Karotenoid
morphine. 25. Kandungan utama dari Catharanthi Herba
B. Opium adalah getah kering dari torehan kapsul adalah :
poppy yang belum matang.
A. Catharanthine
C. Opium adalah jus yang dikeringkan dari
guntingan daun Opium poppy.
B. Vindoline
D. Opium adalah ekstrak air yang dikeringkan dari C. Vincamine
batang Opium poppy. D. Vincristine
E. Opium digunakan sebagai diuretic dan laxative. E. Viteksin
18. Alkaloid terdapat di dalam tanaman dalam
bentuk
A. Garam dari asam organik
B. Garam mineral
C. Basa terikat
D. Lakton dari asam organik
E. Ester asam mineral
19. Di antara sifat berikut, yang merupakan sifat
dari pati adalah :
A. Mengandung asam amino dalam jumlah besar

UJIAN MASUK P3A AW 2010/2011 (113) halaman 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai