Anda di halaman 1dari 1

PELAPORAN HASIL LABORATORIUM YANG KRITIS

No. Dokumen : 120/SOP/PKM-AMHS/VIII/2017

SOP No. Revisi : 00


Tanggal Terbit : 14 Agustus 2017
Halaman : 1/1

PUSKESMAS Audrey Hendriks


AMAHUSU 19760725 201001 2 007

1. Pengertian Pelaporan hasil laboratorium yang kritis adalah penyampaian hasil laboratorium yang patologis
yaitu yang berada diluar batas bawah atau batas atas angka normal pemeriksaan sehingga
dapat menyebabkan pasien berada dalam kondisi yang berbahaya.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah petugas untuk pelaporan hasil laboratorium yang
kritis agar keselamatan pasien terjaga.
3. Kebijakan Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Amahusu Nomor
80/SK/PKM-AMHS/VI/2017 Tentang Penetapan nilai ambang kritis.
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 Tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat,
2. Buku Pedoman Laboratorium Puskesmas.
5. Alat dan Bahan Alat Tulis
6. Prosedur / 1. Petugas laboratorium menerima blangko permintaan pemeriksaan dari pasien, serta
Langkah mencocokkan data pasien dengan blangko permintaan laboratorium,
–langkah 2. Petugas laboratorium mengedukasi pasien tentang tarif pemeriksaan bila pemeriksaan
bukan termasuk gratis, cara pengambilan sampel dan waktu hasil keluar,
3. Petugas laboratorium menulis register pasien kedalam buku register,
4. Petugas laboratorium melakukan sampling pada pasien,
5. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan pada sampel sesuai SOP yang ada,
6. Petugas laboratorium mengulang pemeriksaan bila hasil laboratorium menunjukkan hasil
yang kritis,
7. Petugas laboratorium menulis hasil pemeriksaan pada buku hasil pemeriksaan,
8. Petugas laboratorium mengkonsultasikan hasil laborat yang kritis kepada dokter
penanggung jawab laboratorium,
9. Petugas laboratorium melaporkan hasil pemeriksaan kepada kepada dokter Poli Umum
untuk diberikan obat dan ditulis dalam rekam medic dan memberikan hasil laborat serta
menulis dibuku ekspedisi pengambilan hasil,
10. Petugas laboratorium menulis laporan hasil laborat yang kritis dibuku ekspedisi laporan
hasil laboratorium yang kritis untuk bahan monitoring dan evaluasi.
7. Hal-hal Yang Perlu Ketepatan hasil pemeriksaan lab
Diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Poli Umum
2. Poli KIA
3. UGD
4. Klinik IMS-VCT
9. Dokumen Terkait  Buku Register Harian
 Status Pasien
 Form hasil pemeriksaan lab
10. Rekaman Historis No. Yang di Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan Ubah diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai