Anda di halaman 1dari 1

SCRIPT PODCAST

ETSIMASI BIAYA KONTRUKSI

1) Pewawancara
Pertanyaan :
 Bagaimana gambaran kalian mengenai matakuliah Etsimasi Biaya
Kontruksi ini?
 Menurut kalian penting tidak etsimasi biaya kontruksi dalam dunia
proyek?
 Kedepanya nanti ada tidak keinginan untuk tugas akhir (TA)
dengan tema estimasi biaya Kontruksi ini?

2) Narasumber 1
Jawaban :
 Etsimasi Biaya Kontruksi membahas mengenai biaya atau
anggaran yang akan digunakan dalam suatu proyek kontruksi.
 Menurut saya sangatlah penting karena dengan adanya estimasi
biaya kontruksi kita dapat mengefisienkan waktu, tenaga kerja,
biaya atau anggaran, dan alat yang digunakan dalam proyek
tersebut.
 Dari saya sendiri keinginan saya sebenarnya untuk tugas akhir
yaitu dengan tema irigasi tetapi tidak tahu kedepanya bagaimana.

3) Narasumber 2
Jawaban :
 Etsimasi biaya kontruksi guna mengantisipasi masalah yang akan
menjadi kendala dalam suatu kondisi jalannya kegiatan dan agar
kondisi pekerjaan itu berjalan sesuai target dan efektif.
 Sangat penting karena dengan etsimasi biaya kontruksi dapat
mengetahui informasi biaya sebagai penentu proyek dan proses
perhitungan biaya pada konteks kontruksi.
 Keinginan saya sendiri untuk tugas akhir mengenai tema estimasi
biaya belum terpikirkan karena untuk saat ini yang saya inginkan
bagian transportasi khususnya pada pengaspalan.

Anda mungkin juga menyukai