Anda di halaman 1dari 1

Jelaskan dua metode menghilangkan laba praakusisi serta pembayaran deviden praakusisi!

Laba praakuisisi (atau laba pembelian) dapat dihilangkan dengan dua metode.

Laba preakuisisi (atau laba pembelian) dapat dihilangkan dengan dua metode yaitu:

- Dengan menghilangkan penjualab dan biaya perusahaan anak sebelum akuisisi dari
penjualan serta biaya konsolidasi.

- Memasukkan penjualan dan biaya perusahaan anak ke dalam laporan laba rugi konsolidasi
selama satu periode penuh serta mengurangkan laba praakuisisi sebagai rekening terpisah.

Dividen praakuisisi merupakan dividen yang dibayarkan kepada saham sebelum akuisisi
(dividen praakuisisi) harus dieliminasi karena dividen praakuisisi bukan merupakan bagian
dari ekuitas yang diakuisisi.

Sumber: BMP EKSI4309 modul 7.

Anda mungkin juga menyukai