Anda di halaman 1dari 1

Latihan ijarah

1. PT Jaya MAJU memerlukan kendaraan operasional sebanyak 10 unit. Untuk itu, PT JM


mengajukan pembiayaan IMBT Kepada Bank Kerja Syariah. BKS kemudian membeli 10
unit kendaraan operasional dengan harga perolehan sebesar Rp 350.000.000 per unit.
Umur ekonomis diketahui 5 tahun, tanpa ada nilai residu rp 50.000.000. Nilai sewa
ditetapkan 110% dari modal. BKS melakukan perawatan rutin per tahun sebesar Rp
20.000.000. Mohon dicatat

a. Pada saat JM melakukan pembayaran uang muka sewa untuk dua tahun
pertama Rp 154.000.000

b. Pada saat BKS membeli asset ijarah

c. Pada saat BKS mengakui pendapatan sewa tahun pertama dan kedua, serta
ketika melakukan perawatan asset ijarah pada tahun pertama

d. Pada saat BKS melakukan penyusutan asset ijarah ditahun pertama

e. Pada saat JM menggunakaan wa’ad untuk memiliki asset ijarah sesaat setelah
IMBT berakhir dengan harga Rp 75.000.000 dan atau Rp 50.000.000

Anda mungkin juga menyukai