Anda di halaman 1dari 4

TUGAS

ANALISIS SWOT POM MINI

Tugas ini Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Manajemen Strategi

Dosen Pengampu : Dr. H. Dandan Irawan, SE., M.Sc

Disusun Oleh :

Kelompok 9

Qory Qur’ani C1200217

Demia Umami C1200221

Ghina Ghaida C1200223

Silvia Puji Astuti C1200230

Dita Septian Puspita C1200234

Alifia Amira C1200239

Manajemen 5D

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS

UNIVERSITAS KOPERASI INDONESIA

2022
1. ANALISIS SWOT POM MINI

S W
1. Punya tanah 1. Tidak bisa membagi
2. Punya nozzle waktu
3. Lokasi strategi 2. Tidak mengatur tenaga
kerja

O
T
1. Belum ada yang membuka pom
1. Keamanan
mini
2. Harga jual tanah yang tinggi

2. ANALISIS MATRIKS SWOT

EFAS
STRENGTH (S) WEAKNESS (W)
IFAS
OPPORTUNITIES (O) Strategi SO Strategi WO
1. Mempunyai lokasi atau tanah 1. Menentukan jam
memadai untuk membuka operasional pom mini
peluang usaha yang belum 2. Memiliki tenaga kerja
banyak pesaingnya. atau pegawai yang dapat
2. Memanfaatkan halaman bekerja dengan cekatan
rumah. dan sesuai dengan jam
3. Memiliki peralatan yang operasional yang telah
memadai untuk membuka ditentukan.
pom mini. 3. Mengatur waktu dengan
4. Menyewa lokasi atau tanah baik agar dapat
yang strategis untuk memanfaatkan situasi
membuat pom mini. yang belum banyak
5. Memanfaatkan peralatan memiliki pesaing.
yang belum banyak
pesaingnya.
THREATS (T) Strategi ST Strategi WT
1. Memasang CCTV agar 1. Menetapkan jam
keamanan di dalam pom mini operasional agar kinerja
terjaga. SDM maksimal.
2. Membuat mesin pom mini 2. Bekerja dengan teliti
yang berdekatan dengan dan tidak ceroboh agar
tempat tinggal atau tempat keselamatan dan
berdiam diri agar pom mini keamanan dapat terjaga.
dapat mudah dipantau.
3. Memiliki peralatan dengan
memperhatikan kesterilan
dan keamanan yang sudah
terstandarisasi.

3. SWOT MATRIX

IFAS Kekuatan (Strength/S) Kelemahan (Weakness/W)


1. Punya tanah 1. Tidak bisa membagi
2. Punya nozzle waktu
3. Lokasi strategi 2. Tidak mengatur
EFAS tenaga kerja
Peluang (Opportunities/P) Strategi SO Strategi WO
1. Belum ada yang 1. Mempunyai lokasi 1. Menentukan jam
membuka pom mini atau tanah yang operasional pom mini
2. Harga jual tanah yang memadai untuk (S1, O1)
tinggi membuka peluang 2. Memiliki tenaga kerja
usaha yang belum atau pegawai yang
banyak pesaingnya dapat bekerja dengan
(S1, O1) cekatan dan sesuai
2. Memanfaatkan dengan jam
halaman rumah (S1, operasional yang
O1) telah ditentukan (W2,
3. Memiliki peralatan O1)
yang memadai untuk 3. Mengatur waktu
membuka pom mini dengan baik agar
(S2, O1) dapat memanfaatkan
4. Menyewa lokasi atau situasi yang belum
tanah yang strategis banyak memiliki
untuk membuat pom pesaing (W1, O1)
mini (S3, O2)
5. Memanfaatkan
peralatan yang belum
banyak pesaingnya
(S2, O1)
Ancaman (Threat/T) Strategi ST Strategi WT
1. Keamanan 1. Memasang CCTV 1. Menetapkan jam
agar keamanan di operasional agar
dalam pom mini kinerja SDM
terjaga maksimal (W1, T1)
2. Membuat mesin pom 2. Memiliki tenaga kerja
mini yang berdekatan yang dapat bekerja
dengan tempat tinggal dengan teliti dan tidak
atau tempat berdiam ceroboh agar
diri agar pom mini keselamatan dan
dapat mudah dipantau keamanan dapat
(S3, T1) terjaga (W2, T1)
3. Memiliki peralatan
dengan
memperhatikan
kesterilan dan
keamanan yang sudah
terstandarisasi (S2,
T1)

Anda mungkin juga menyukai