Anda di halaman 1dari 9

PERSEPSI PETANI ANGGOTA KOPERASI TERHADAP PROGRAM

PENGEMBANGAN EKONOMI PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM SPIRIT


SOVERDIA JPIC SVD RUTENG DI KELURAHAN WALI KECAMATAN LANGKE
REMBONG KABUPATEN MANGGARAI

OLEH:

Ferini Oktaviani Mon,*) Sondang S.P. Pudjiastuti**), Santhy Chamdra***)


Mahasiswa Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Nusa Cendana:
feriniokta84@gmail.com

Abstrak

Penelitian ini bertujuan utuk mengetahui pelaksanaan program yang dijalankan Koperasi Simpan Pinjam
Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng dan untuk mengetahui persepsi petani terhadap Koperasi Simpan Pinjam
Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng di Kelurahan Wali, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Penentuan lokasi dilakukan secara sengaja
(purposive), dan yang terpilih adalah Kelurahan Wali, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai.
Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian
menunjukan bahwa pelaksanaan program yang dilakukan oleh pihak Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
JPIC SVD Ruteng memiliki 6 unsur peranan dan masing-masing unsur memiliki kegiatan atau program dalam
perencanaan usahanya yaitu: sebagai pemberi modal, komunikator, fasilitatator, motivator, inovator dan
edukator. Persepsi petani anggota koperasi terhadap program pengembangan ekonomi pada Koperasi Simpan
Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke Rembong Kabupaten
Manggarai tergolong “sangat baik” karena skor rata-rata yang diproleh adalah sebesar 4,2 dan persentase
pencapaian skor maximum dari skor rata-rata sebesar 84%.
Kata Kunci : Pelaksanaan Program, Persepsi petani

*) Penulis, **) Pembimbing 1, ***) Pembimbing 2

Abstract

This study aims to determine the implementation of the program run by the Spirit Soverdia Savings and Loans
Cooperative JPIC SVD Ruteng and and to find out farmers' perceptions of the Spirit Soverdia JPIC SVD
Ruteng Savings and Loans Cooperative at Wali Village, the Sub-District of Langke Rembong, Manggarai
District. The research method used is a survey method. Location determination was carried out by purposive,
namely determined deliberately, and those selected were at Wali Village, the Sub-District of Langke
Rembong, Manggarai District. Data analysis was performed using qualitative and quantitative descriptive
analysis. The results of the study show that the implementation of the program carried out by the Spirit
Soverdia Savings and Loans Cooperative JPIC SVD Ruteng has 6 elements of roles and each element has
activities in its business planning, namely: as capital provider, communicator, facilitator, motivator,
innovator and educator. Farmer’s perceptions members of the cooperative towards the economic
development program in the Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng Savings and Loans Cooperative at Wali
Village, the Sub-District of Langke Rembong, Manggarai District classified as "very good" because the
average score obtained was 4.2 and the percentage of achieving the maximum score of the average score was
84%.
Keywords: Program Implementation, Perception of farmers
*) Author, **) Supervisor 1, **) Supervisor 2

Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 1


Pendahuluan Sebaliknya, kegagalan dalam mempersepsi
stimulus, menyebabkan mis-komunikasi (Suranto,
Koperasi merupakan salah satu bentuk 2011).
organisasi ekonomi yang dipilih oleh sebagian
anggota masyarakat dalam rangka meningkatkan Persepsi petani terhadap keberadaan Koperasi
kemajuan ekonomi (rumah tangga) serta Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIV SVD Ruteng
kesejahteraan hidupnya. Secara logika sederhana, sangat penting karena petani tersebut merupakan
orang akan memilih koperasi jika organisasi anggota dari koperasi. Dengan adanya persepsi
ekonomi tersebut dirasakan atau diyakini bisa petani terhadap koperasi dapat mengetahui tingkat
mendatangkan manfaat lebih besar baginya dari kinerja dari koperasi. Berdasarkan persepsi petani
pada bentuk organisasi ekonomi lain (Hendar dan maka Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
Kusnadi, 2005). JPIC SVD Ruteng mampu meningkatkan atau
memperbaiki kinerja. Keberadaan koperasi sangat
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC penting bagi masyarakat terutama masyarakat yang
(Justice, Peace, and Integrity of Creation) SVD bekerja dibidang pertanian. Salah satu kendala
Ruteng merupakan salah satu koperasi yang dapat yang sering dialami petani dalam berusahatani
membantu meningkatkan kesejahteraan yaitu modal. Keberadaan Koperasi Simpan Pinjam
masyarakat. Koperasi Simpan Pinjam Spirit Spirit Soverdia membantu mengatasi masalah ini
Soverdia merupakan salah satu koperasi di sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan petani.
Kecamatan Langke Rembong yang ada di Berdasarkan masalah tersebut, maka perlu
Manggarai tepatnya di Kelurahan Wali dengan dilakukan penelitian tentang bagaimana persepsi
jumlah anggota pada tahun 2021 adalah 200 orang. petani anggota koperasi terhadap program
Dari jumlah anggota tersebut terbagi dalam petani pengembangan ekonomi pada Koperasi Simpan
105 orang yang dibagi kedalam empat kelompok Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng.
tani, pedagang 48 orang, dan wiraswasta 47 orang.
Kelompok tani yang sudah dibentuk merupakan Metode Penelitian
anggota dari Koperasi Simpan Pinjam Spirit
Penelitian dilakukan secara sengaja
Soverdia JPIC SVD Ruteng.
(purposive.Lokasi yang dipilih untuk penelitian ini
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC adalah Kelurahan Wali, Kecamatan Langke
SVD Ruteng merancangkan program-program bagi Rembong, Kabupaten Manggarai. Dengan alasan
anggotanya termasuk petani yang merupakan Kelurahan Wali merupakan salah satu kelurahan
anggota dari koperasi. Program-program yang yang menerapkan sistem pertanian organik dan
dijalankan seperti pembuatan pupuk organik, petani dikelurahan ini merupakan anggota dari
sistem irigasi tetes, dan program penyuluhan Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD
kepada petani anggota koperasi. Berdasarkan Ruteng.
program di atas salah satu yang menarik petani
memilih Koperasi Spirit Soverdia adalah karena Metode Analisis Data
koperasi ini memberikan bantuan pupuk organik Untuk mengetahui pelaksanaan program yang
(pupuk kompos dan pupuk kandang) dan bantuan dijalankan oleh Koperasi Simpan Pinjam Spirit
tersebut tidak dihitung sebagai pinjamam dari Soverdia JPIC SVD Ruteng maka dilakukan
petani tetapi merupakan pemberian gratis dari analisis secara deskriptif kualitatif dan kuantitatif.
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia. Bantuan 1. Untuk mengetahui persepsi petani terhadap
tersebut diberikan setiap enam bulan sekali dan Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC
dibagikan kepada petani anggota koperasi SVD Ruteng maka data dianalisis sebagai
berdasarkan luas lahan masing-masing petani yang berikut:
dikordinasi langsung oleh pengurus koperasi. a) Membuat kategori rujukan
Untuk membuat kategori rujukan, terlebih
Persepsi adalah suatu proses identifikasi sesuatu dahulu dilakukan mencari nilai interval
dengan menggunakan panca indra. Persepsi atau lebar kelas, dengan rumus sebagai
merupakan peran yang sangat penting dalam berikut:
keberhasilan komunikasi. Artinya, kecermatan R−r
dalam mempersepsikan stimuli indrawi i=
n
mengantarkan kepada keberhasilan komunikasi.
Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 2
Dimana: i = nilai interval a) Mencari presentase pencapaian
R=nilai presentase pencapaian skor maksimum dari skor rata-
skor maksimum dari skor rata dengan rumus sebagai
rata-rata tertinggi (100%). berikut:
r=nilai presentase pencapaian
skor maksimum dari skor skor rata−rata
rata-rata terendah (20%). %= X 100 %
n = jumlah kategori atau
skor maksimum
kelas. d) Membandingkan nilai presentase pencapaian
Selanjutnya dilakukan perhitungan skor maksimum dari skor rata-rata dengan
mencari nilai interval (i) karena R = kategori rujukan. Pada kategori mana nilai itu
100% dan r = 20%, maka nilai range = berada, maka pada kategori rujukan itulah nilai
100%- 20% = 80%.Jadi, besarnya nilai presepsi petani anggota koperasi terhadap
interval (i) adalah range dibagi jumlah program Koperasi Simpan Pinjam JPIC SVD
Ruteng.
kategori atau kelas (n) = (80 % ) ⁄ 5 =
16%, kemudian dibuat tabel rujukan
seperti dibawah ini: Hasil dan Pembahasan
Tabe1.Distribusi Persepsi Petani Anggota Peran Koperasi Simpan Pinjam Spirit
Koperasi Terhadap Program Pengembangan Soverdia JPIC SVD Ruteng
Ekonomi Pada Kperasi Spirit Soverdia Koperasi merupakan wadah perastuan orang-
Persepsi Kategori Frekue Persentase orang miskin dan lemah ekonominya untuk bekerja
sama memperbaiki nasib dan meningkatkan taraf
N Pencapaia Persepsi nsi (%)
n Skor hidup mereka . koperasi memerlukan dukungan
o
Maksimu dari pemerintah dalam bentuk kebijakan yang
m memihak untuk mengerakan ekonomi kerakyatan
(Widiyanti,2007).
1 20-35 Sangat
Peranan koperasi simpan dalam menjawab
Tidak
kebutuhan anggota atau masyarakat adalah
Baik
memberikan permodalan usaha, meningkatkan
2 36-51 Tidak
kesejateraan sosial dan mempercepat pertumbuhan
Baik
ekonomi (Londo,2006).
3 52-67 Cukup
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
Baik
merupakan koperasi yang dapat meningkatkan
4 68-83 Baik perekonomian masyarakat terutama petani.
Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pihak
5 84-100 Sangat Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia memiliki
Baik peran penting dalam mengubah pola pikir
Jumlah 100% masyarakat di Kelurahan Wali dalam
Sumber:Nikolaus,2005 meningkatkan produktivitas usahatani. Hasil
b) Menghitung skor rata-rata persepsi dengan penelitian menunjukkan bahwa peranan yang
rumus sbb: dilakukan pihak Koperasi Simpan Pinjam Spirit
n Soverdia memiliki enam peran penting yaitu :
Σ 1 xi menyediakan modal, komunikator, fasilitator,
X́ =
n. p motivator, inovator dan edukator. Berdasarkan
peran tersebut terdapat beberapa program atau
keterangan: x̅ = skor rata-rata kegiatan yang dilakukan Koperasi Spirit Soverdia.
Program atau rencana kegiatan tahunan pihak
xi = skor responden ke-i Koperasi Spirit Soverdia ada empat poin kegiatan
yang dilakukan sebagai pemberi modal atau
n = jumlah responden penyedia modal (Koperasi Spirit Soverdia
Memberikan pinjaman modal dalam kegiatan
Σ = jumlah
usahatani, modal yang diberikan digunakan untuk
P = jumlah pertanyaan pembelian benih dan pupuk, modal yang diberikan

Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 3


digunakan dalam pembelian peptisida, modal yang terhadap Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
diberikan mencukupi dalam membiayai tenaga adalah sebesar 4,2.Presentase pencapaian skor
kerja). Sebagai komunikator program yang maksimum dari nilai tersebut adalah sebesar 84%.
dilakukan yaitu (menyediakan sarana pemasaran Dengan demikian persepsi petani terhadap koperasi
dan membantu menjual hasil usahatani petani simpan pinjam Spirit Soverdia JPIC Ruteng berada
anggota koperasi, membantu petani dalam pada kegori sangat baik.
mengambil keputusan dan membantu petani Tabel 2.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
mempercepat arus informasi, dan mengadakan Program Pengembangan Ekonomi pada Koperasi
penyuluhan rutin setiap bulannya kepada kelompok Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng
tani). Sebagai fasilitator program yang dilakukan Persepsi Kategori Frekue Persenta
yaitu (menyediakan sarana produksi dan peralatan No Pencapaia Persepsi nsi se (%)
pertanian, memfasilitasi petani dalam mengakses n Skor
informasi terkait dengan harga pasar. Maksimu
m
Sebagai motivator program yang dilakukan oleh
1 20-35 Sangat 0 0
pihak koperasi yaitu memberikan arahan terkait Tidak
dengan pengolahan hasil, sebagai inovator program Baik
yang dilakukan yaitu membantu petani dalah 2 36-51 Tidak 0 0
pengolahan teknologi baru sedangkan sebagai Baik
edukator pihak koperasi membantu petani tentang 3 52-67 Cukup 0 0
cara memasarkan produk pertanian. Baik
4 68-83 Baik 23 45,10
Persepsi Petani Anggota Koperasi Simpan
Pinjam Spirit Soverdia 5 84-100 Sangat 28 54,90
Hasil penelitian menunjukan bahwa persepsi Baik
petani anggota koperasi sangat baik terkait dengan Jumlah 51 100
peran dan program yang diberikan koperasi dan
Sumber: analisis data primer tahun 2022
para petani dengan cepat memahami apa yang
Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
disampaikan oleh pihak koperasi dan penelitian ini
Program Pengembangan Ekonomi pada
sama dengan penelitian sebelumnya yang
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC
dilakukan oleh Suarno (2013) terkait dengan
SVD Ruteng sebagai Pemberi Modal
penerimaan inovasi pertanian.
Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa
Hasil penelitian menunjukan bahwa faktor-faktor
skor rata-rata persepsi petani responden terhadap
yang berhungan dengan persepsi petani berada
program pengembangan ekonomi pada peranan
pada kategoti baik dan penelitian ini sama dengan
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD
penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh
Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke
Yanfika (2014).Selain itu keberadaan koperasi
Rembong Kabupaten Manggarai sebagai pemberi
dalam usahatani sangat memberikan dampak yang
modal yaitu rata-rata sebesar 4,34 dan presentase
baik bagi perekonomian petani dan dalam hal ini
pencapaian skor maksimum dari nilai tersebut
petani anggota koperasi berpersepsi baik akan
sebesar 86,82%. Nilai ini kalau dibandingkan
adanya koperasi. Hal ini sama dengan penelitian
dengan kategori rujukan berada pada kategori
sebelummya yang dilakukan oleh Pratama (2018).
sangat baik. Dengan demikian dapat disimpulkan
Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
bahwa persepsi petani terhadap program
Program Pengembangan Ekonomi pada
pengembangan ekonomi pada peran Koperasi
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC
Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai pemberi
SVD Ruteng
modal tergolong sangat baik.
Peranan Koperasi Simpan Pinjam Spirit
Rincian persepsi petani anggota koperasi
Soverdia JPIC SVD Ruteng yang dimaksud dalam
terhadap program pengembangan ekonomi pada
penelitian ini adalah peranan koperasi secara umum
peran koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng
yang dirangkum dan secara spesifik dibagi menjadi
sebagai pemberi modal dapat dilihat pada tabel
enam poin sebagai berikut :Pemberi Modal,
berikut
Komunikator, Fasilitator, Inovator, Motivator dan
Edukator. Berdasarkan hasil analisis data diproleh
bahwa skor rata-rata persepsi petani responden
Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 4
Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa
skor rata-rata persepsi petani responden terhadap
peranan Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
JPIC SVD Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan
Langke Rembong Kabupaten Manggarai sebagai
Tabel 3.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap komunikator yaitu rata-rata sebesar 4,02 dan
Program Pengembangan Ekonomi pada Koperasi presentase pencapaian skor maksimum dari nilai
Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng tersebut sebesar 80,49%. Nilai ini kalau
sebagai Pemberi Modal dibandingkan dengan kategori rujukan berada pada
kategori baik. Dengan demikian dapat disimpulkan
Persepsi Kategori Frekuen Persent bahwa persepsi petani terhadap program
N Pencapaian Persepsi si ase (%) pengembangan ekonomi pada peran Koperasi
o Skor Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
Maksimum komunikator tergolong baik.
1 20-35 Sangat 0 0 Rincian persepsi petani anggota koperasi
Tidak terhadap program pengembangan ekonomi pada
Baik peran koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng
2 36-51 Tidak 0 0 sebagai komunikator dapat dilihat pada tabel
Baik berikut:
3 52-67 Cukup 0 0 Tabel 4.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
Baik Program Pengembangan Ekonomi pada Peran
4 68-83 Baik 8 15,69 Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
Komunikator
5 84-100 Sangat 43 84,31 Persepsi Kategori Frekue Persent
Baik N Pencapaia Persepsi nsi ase (%)
Jumlah 51 100 o n Skor
Maksimum
Sumber : Analisis data primer tahun 2022
1 20-35 Sangat 0 0
Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa
Tidak
responden 43 orang (84,31%) berada pada kategori
Baik
sangat baik dalam hal persepsinya terhadap
2 36-51 Tidak 0 0
program pengembangan ekonomi pada peran
Baik
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
3 52-67 Cukup 7 13,73
Pemberi Modal, responden 8 orang (15,69%)
Baik
berada pada kategori baik. Petani berpersepsi
demikian karena pinjaman yang diberikan oleh 4 68-83 Baik 20 39,22
pihak koperasi sangat membantu petani dalam
memproleh sarana produksi seperti benih, pupuk, 5 84-100 Sangat 24 47,06
obat-obatan dan sarana produksi lainnya yang Baik
dibutuhkan petani. Selain itu koperasi juga Jumlah 51 100
membantu petani dalam pengolahan lahan, Sumber :Analisis data primer tahun 2022
penanganan hama, melalui modal yang diberikan Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa
kepada petani anggota koperasi dan untuk responden 24 orang (47,06%) berada pada kategori
pengembaliannya dilakukan pada waktu panen sangat baik dalam hal persepsinya terhadap peran
selain itu koperasi juga membantu petani dalam Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
kegiatan simpan pinjam. Pemberian modal yang komunikator, yang berpersepsi baik 20 orang
diberikan koperasi digunakan oleh petani dengan (39,22%), yang berpersepsi cukup baik 7 orang
tujuan utama yaitu untuk memenuhi segala (13,72%). Hal ini sesuai dengan pendapat petani
keperluan usahataninya dan untuk sisa dari yang mengatakan bahwa peran koperasi sebagai
usahatani tersebut digunakan untuk keperluan komunikator sangat membantu petani dalam
diluar usahatani. mengambil keputusan, bagaimana cara
Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap menyelesaikan masalah yang dihadapi oleh petani,
Program Pengembangan Ekonomi Pada Peran membantu petani mempercepat arus informasi,
Koperasi Spirit Soverdia sebagai Komunikator
Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 5
membantu petani dalam meningkatkan kemampuan Baik
bertani dan pihak koperasi juga menyediakan Jumlah 51 100
sarana pemasaran dan membantu menjual hasil
Sumber : Analisis data primer tahun 2022
pertanian para anggota koperasi sehingga peran
koperasi sebagai komunikator sangat dibutuhkan
oleh petani.Untuk mengetahui segala permasalahan
yang dihadapi petani pihak koperasi mengadakan
penyuluhan rutin setiap bulannya kepada setiap
kelompok tani. Sedangan petani anggota yang Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa sebagian
berpersepsi cukup baik berpendapat demikian besar responden 37 orang (72,55%) berada pada
karena petani tersebut merasa belum puas terkait kaegori sangat baik dalam hal persepsinya terhadap
komunikasi yang dilakukan koperasi dalam program pengembangan ekonomi pada peran
menyediakan sarana pemasaran. Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng,
Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap responden yang berpersepsi baik 14 orang
Program Pengembangan Ekonomi pada Peran (27,45%). Petani berpersepsi demikian karena
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng pihak koperasi banyak membantu petani dalam
sebagai Fasilitator penyedian sarana produksi dan peralatan pertanian,
Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa memberikan contoh kepada petani dalam
skor rata-rata persepsi petani responden terhadap menggunakan sarana produksi pertanian dan pihak
program pengembangan ekonomi pada peranan koperasi juga memfasilitasi petani dalam
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD mengakses informasi terkait dengan harga pasar
Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke serta memberikan jalan keluar atau kemudahan
Rembong Kabupaten Manggarai sebagai fasilitator guna memajukan usaha petani. Hal tersebut dapat
yaitu rata-rata sebesar 4,45 dan presentase membantu petani dalam mengembangkan
pencapaian skor maksimum dari nilai tersebut kelompok taninya maupun usahanya.
sebesar 88,92%. Nilai ini kalau dibandingkan Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
dengan kategori rujukan berada pada kategori Program Pengembangan Ekonomi pada
sangat baik. Dengan demikian dapat disimpulkan Peran Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD
bahwa persepsi petani terhadap peran Koperasi Ruteng sebagai Motivator
Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa
fasilitator tergolong sangat baik. skor rata-rata persepsi petani responden terhadap
Rincian persepsi petani anggota koperasi program pengembangan ekonomi pada peranan
terhadap program pengembangan ekonomi pada Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD
peran koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke
sebagai fasilitator dapat dilihat pada tabel berikut Rembong Kabupaten Manggarai sebagai motivator
Tabel 5.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap yaitu rata-rata sebesar 4,55 dan presentase
Program Pengembangan Ekonomi pada Peran pencapaian skor maksimum dari nilai tersebut
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai sebesar 91,08%. Nilai ini kalau dibandingkan
Fasilitator dengan kategori rujukan berada pada kategori
Persepsi Kategori Frekue Persentas sangat baik. Dengan demikian dapat disimpulkan
No Pencapaian Persepsi nsi e (%) bahwa persepsi petani terhadap program
Skor pengembangan ekonomi pada peran Koperasi
Maksimum Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
1 20-35
Persepsi Sangat
Kategori 0
Frekue Persent0 motivator tergolong sangat baik.
N Pencapaia Tidak
Persepsi nsi ase (%) Rincian persepsi petani anggota koperasi
o n Skor Baik terhadap peran koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD
2 36-51
Maksimu Tidak 0 0 Ruteng sebagai motivator dapat dilihat pada tabel
m Baik berikut
31 52-67
20-35 Cukup
Sangat 00 0 0 Tabel 6.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
Baik
Tidak Program Pengembangan Ekonomi pada Peran
4 68-83 Baik
Baik 14 27,45 Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
2 36-51 Tidak 0 0 Motivator
5 84-100 Sangat
Baik 37 72,55 Sumber : Analisis data primer tahun 2022
3 et al.,Persepsi
Mon, 52-67 Cukup
Petani 1
Anggota Koperasi 1,96
………… Page | 6
Baik
4 68-83 Baik 10 19,61

5 84-100 Sangat 40 78,43


Baik
Jumlah 51 100
Dari tabel di atas dapat diketahui sebagian besar baik dalam hal persepsinya terhadap program
responden 40 orang (78,43%) berada pada kategori pengembangan ekonomi pada peran Koperasi
sangat baik dalam hal persepsinya terhadap Spirit Soverdia sebagai inovator, sedangkan yang
program pengembangan ekonomi pada peran berpersepsi cukup baik 9 orang (17,65%), yang
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai berpersepsi sangat baik 5 orang (9,80%). Petani
motivator, yang berpersepsi baik 10 orang berpersepsi demikian karena hal tersebut
(19,61%), yang berpersepsi cukup baik 1 orang memberikan dampak yang baik terhadap
(1,96%). Petani berpersepsi demikian karena pengembangan kelompok tani maupun usahanya,
menurut petani anggota koperasi bahwa pihak karena koperasi membantu petani dalam
koperasi banyak memotivasi petani dalam pengenalan teknologi baru (sistem pengairan yang
mengembangkan usahatani maupun kelompok baik untuk tanaman), membantu petani dalam
taninya, pihak koperasi juga memberikan arahan adopsi teknologi, memperkenalkan kepada petani
terkait dengan cara mengolah hasil-hasil produksi, tentang benih unggul terbaru serta membantu
arahan bagaimana cara mengolah lahan yang baik, petani dalam menerapkan perubahan tentang cara
cara menggunakan teknologi, cara meningkatkan pembudidayaan tanaman yang meliputi
nilai tambah dari hasil produksi serta memberikan pembenihan, pembibitan, produksi tanaman, proses
motivasi kepada petani anggota koperasi tentang panen, pengemasan, dan distribusi. Sedangkan
cara bertani yang baik. Sedangakan petani yang petani yang berpersepsi cukup baik berpendapat
berpersepsi cukup baik berpendapat demikian demikian karena menurut petani teknologi baru
karena karena merasa peran koperasi dalam yang diprogram oleh koperasi sulit untuk mereka
menggerakan minat petani untuk berusahatani pahami.
masih kurang. Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap
Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap Program Pengembangan Ekonomi pada Peran
Program Pengembangan Ekonomi pada Peran Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai Edukator
sebagai Inovator Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa
skor rata-rata persepsi petani responden terhadap
Berdasarkan hasil analisis data diproleh bahwa program pengembangan ekonomi pada peranan
skor rata-rata persepsi petani responden terhadap Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD
program pengembangan ekonomi pada peranan Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC SVD Rembong Kabupaten Manggarai sebagai edukator
Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan Langke yaitu rata-rata sebesar 3,83 dan presentase
Rembong Kabupaten Manggarai sebagai inovator pencapaian skor maksimum dari nilai tersebut
yaitu rata-rata sebesar 3,75 dan presentase sebesar 76,67%. Nilai ini kalau dibandingkan
pencapaian skor maksimum dari nilai tersebut dengan kategori rujukan berada pada kategori baik.
sebesar 75%. Nilai ini kalau dibandingkan dengan Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa
kategori rujukan berada pada kategori baik. persepsi petani anggota koperasi terhadap program
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pengembangan ekonomi pada peran Koperasi
persepsi petani anggota koperasi terhadap program Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai edukator
pengembangan ekonomi pada peran Koperasi tergolong baik.
Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai inovator Rincian persepsi petani anggota koperasi
tergolong baik. terhadap program pengembangan ekonomi pada
Rincian persepsi petani anggota koperasi terhadap peran koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng
program pengembangan ekonomi pada peran sebagai edukator dapat dilihat pada tabel berikut
koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
Persepsi Kategori Frekue Persent
inovator dapat dilihat pada tabel berikut
N Pencapaian Persepsi nsi ase (%)
Tabel 7.Persepsi Petani Anggota Koperasi terhadap o Skor
Program Pengembangan Ekonomi pada Peran
Maksimum
Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng sebagai
1 20-35 Sangat 0 0
Inovator
Tidak
Sumber : Analisis data Primer tahun 2022
Baik
Dari tabel di atas dapat diketahui sebagian besar
2 36-51 Tidak 0 0
responden 37 orang (72.55%) berada pada kategori
Baik
Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… 3 52-67 Cukup 9 17,65
Page | 7
Baik
4 68-83 Baik 37 72,55

5 84-100 Sangat 5 9,80


Baik
Jumlah 51 100
Tabel 8. Rincian Persepsi Petani Anggota Koperasi pembelian benih dan pupuk, pembelian
terhadap Program Pengembangan Ekonomi pada peptisida, biaya tenaga kerja), komunikator
Peran Koperasi Spirit Soverdia JPIC SVD Ruteng yaitu koperasi menyediakan sarana pemasaran
sebagai Edukator dan membantu menjual hasil usahatani petani
Persepsi Kategori Frekue Persen anggota koperasi, fasilitator yaitu mengakses
N Pencapaian Persepsi nsi tase informasi terkait dengan harga pasar serta
o Skor (%) memberikan jalan keluar atau kemudahan bagi
Maksimum petani anggota koperasi untuk memajukan
1 20-35 Sangat 0 0 usahataninya, motivator dimana pihak koperasi
Tidak memberikan arahan terkait dengan cara
Baik mengolah hasil produksi, sedangkan sebagai
2 36-51 Tidak 0 0 edukator pihak koperasi membantu petani cara
Baik memasarkan produk pertanian.
2.Persepsi petani anggota koperasi terhadap
3 52-67 Cukup 7 13,73
program pengembangan ekonomi pada
Baik
Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia JPIC
4 68-83 Baik 34 66,67 SVD Ruteng di Kelurahan Wali Kecamatan
Langke Rembong Kabupaten Manggarai
5 84-100 Sangat 10 19,61 tergolong “sangat baik” karena skor rata-rata
Baik yang diproleh adalah sebesar 4,2 dan persentase
Jumlah 51 100 pencapaian skor maksimum dari skor rata-rata
Sumber: Analisis data primer tahun 2022 sebesar 84%.
Dari tabel di atas dapat diketahui sebagian besar Saran
responden 34 orang (66,67%) berada pada kategori 1.Pihak Koperasi Spirit Soverdia diharapkan
baik dalam hal persepsinya terhadap program terus memberikan penyuluhan dan pelatihan
pengembangan ekonomi pada peran Koperasi berkaitan dengan inovasi baru dan informasi
Spirit Soverdia sebagai edukator, sedangkan yang tentang pertanian organik agar petani di
berpersepsi sangat baik 10 orang (19,61%) yang Kelurahan Wali semakin maju.
berpersepsi cukup baik 7 orang (13,72%). Sebagian 2 Petani anggota koperasi diharapkan agar mampu
besar petani berpersepsi demikian karena dengan mengubah pola pikir berkaitan dengan
kehadiran Koperasi Spirit Soverdia, petani di penerapan inovasi baru yang diberikan oleh
Kelurahan Wali merasa terbantu dengan adanya pihak koperasi dan petani diharapkan mampu
pelatihan dan pembelajaran mengenai kegiatan menerima inovasi baru agar kegiatan usahatani
usahatani seperti mengajarkan petani bagaimana berkembang.
cara bertani yang ramah lingkungan, cara
penggunaan pupuk organik yang baik, pelatihan Daftar Pustaka
teknologi pertanian, dan bagaimana cara
memasarkan produk pertanian anggota sedangkan Hendar,Kusnadi.2005.EkonomiKoperasi.vol.2.Jaka
petani anggota koperasi yang berpersepsi cukup rta: Lembaga penerbit FE-UI.
baik berpendapat demikian karena program yang
Londo. 2006. Peranan Koperasi Simpan Pinjam
diberikan koperasi masih kurang dipahami oleh
terhadap Peningkatan Anggota Koperasi. Jurnal
petani.
ekonomi dan bisnis
Penutup
Pratama. 2018. Persepsi Petani Tentang Koperasi
Kesimpulan Perkebunan Kelapa Sawit Rakyat. Jurnal
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan Penyuluhan.
bahwa
Serman, Nikolaus. 2005. Bahan ajar mandiri,
1.Pihak Koperasi Simpan Pinjam Spirit Soverdia
psikologi social. Jurusan Agribisnis Fakultas
JPIC SVD Ruteng memiliki masing-masing
Pertanian.
program atau kegiatan dalam perencanaan
usahanya yaitu: sebagai pemberi modal dan
modal yang diberikan digunakan untuk

Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 8


Suarno. 2013. Persepsi Petani Terhadap Pelatihan
Jamur Tiram Koperasi Masyarakat Gemilang.
Jambura Agribusiness Journal.

Suranto. 2011. Pengaruh Persepsi Kualitas. Jurnal


Riset Manajemen dan Bisnis, Fakultas
Ekonomi. UNIAT.

Widiyanti. 2007. Dinamika Koperasi. Jurnal


Akuntansi. Jakarta: Rinoka Cipta dan
Bina.

Yanfika. 2014. Persepsi Petani Terhadap


Program SI-Pht dalam
Meningkatkan Produktivitas dan
Pendapatan Usahatani Kakao.
Fakultas Pertanian Universitas
Lampung.

Mon, et al.,Persepsi Petani Anggota Koperasi ………… Page | 9

Anda mungkin juga menyukai