Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN PERSIAPAN PASKAH

Adapun beberapa persiapan yang sudah dikerjakan, sebagai berikut :

1) Pengecatan Tembok
Sebelum melakukan pengecetan tembok samping, terlebih dahulu dilakukan
pembersihan tembok. Setelah itu, dilanjutkan dengan pengecetan tembok samping
yang dikerjakan pada jumat dan sabtu. (Fun, Mail, Dedy)

2) Dekorasi
Dekorasi bagian depan mencakup dekorasi pembuatan salib dan bukit golgota dan
lain-lain. Kegiatan dekorasi ini dikerjakan pada hari jumat dan sabtu. (Kiki, Anis)

3) Bambu untuk Obor dan Kemah


Untuk keperluan obor dan kemah, beberapa rekan dari asrama puncak jaya sudah
berusaha mencari dan menyiapkan bambu dan sudah dibawakan ke gereja dengan
menggunakan pick up. Kegiatan penyediaan bambu ini dilakukan pada hari sabtu.
(Mail, Wonda, Jack, dan beberapa saudara dari Asrama Puncak Jaya).

4) Pembersihan Halaman

Pembersihan halaman gereja telah dilakukan pada hari jumat dan sekitar 80% yang
sudah diselesaikan. (Fun, Wonda, Jack, Dani, Dedy)

Anda mungkin juga menyukai