Anda di halaman 1dari 23

AR – VR - MR

Oleh : Fendi Aji Purnomo


fendi_aji@staff.uns.ac.id
DEFINISI

• AUGMENTED REALITY adalah Realitas tertambah, atau


kadang dikenal dengan singkatan bahasa Inggrisnya AR
(augmented reality), adalah teknologi yang menggabungkan
benda maya dua dimensi dan ataupun tiga dimensi ke dalam
sebuah lingkungan nyata tiga dimensi lalu memproyeksikan
benda-benda maya tersebut dalam waktu nyata.
VIRTUAL REALITY

• Virtual reality adalah sebuah teknologi yang membuat pengguna atau user
dapat berinteraksi dengan lingkungan yang ada dalam dunia maya yang
disimulasikan oleh komputer, sehingga pengguna merasa berada di dalam
lingkungan tersebut. Di dalam bahasa Indonesia virtual reality dikenal
dengan istilah realitas maya
Mixed Reality (MR)
• Virtual reality (VR) dan augmented reality (AR) telah menjadi ranah
teknologi populer. Lingkungan baru yang dihasilkan—disebut
sebagai mixed reality (MR)
• memungkinkan kita untuk memvisualisasikan obyek digital seolah-olah
obyek itu benar-benar ada di hadapan kita, lalu berinteraksi dengannya
H
A
R
D
W
A
R
E
MEMBUAT APLIKASI AR

KAMERA

MARKER OBJEK VIRTUAL


AR Interfaces/Displays

• Head Mounted Displays (HMD)

• Hand-Held Displays

• Spatial Displays (environmentally integrated)


Costs
• Monitors
HMD
• Projectors
Mobile

Monitor
AR Displays - HMD
AR Displays - Hand-Held
AR Displays - Spatial
AR System Design

• Fiduciary
Marker
MACAM MARKER DALAM AR
https://www.layar.com/

Anda mungkin juga menyukai