Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JAPANAN MOJOWARNO
JL. Raya Sumberboto No. 61 Kec. Mojowarno Kab. Jombang
Telp. (0321) 494790, e-mail: pkmjapanan10@gmail.com

INDIKATOR MUTU PROGRAM UKGMD


PUSKESMAS JAPANAN MOJOWARNO TAHUN 2023

JUDUL Pemeriksaan Kesgilut pada TK/PAUD

DASAR
PKP (Penilaian Kinerja Puskesmas)
PEMIKIRAN

DIMENSI MUTU Integrasi

Terdeteksinya secara dini jika ada kelainan kesehatan gigi dan


TUJUAN
mulut pada TK/PAUD
Pemeriksaan gigi adalah pemeriksaan gigi decidui pada anak
DEFINISI
prasekolah.
OPERASIONAL
TK/PAUD adalah TK/PAUD yang terdaftar diwilayah
Puskesmas Japanan Mojowarno
TIPE
OUTPUT
INDIKATOR
SATUAN
PROSENTASE
PENGUKURAN

NUMERATOR Jumlah TK/PAUD yang dilakukan pemeriksaan gigi dan mulut

Jumlah taerget TK/PAUD yang ditetapkan untuk dilakukan


DENOMINATOR
pemeriksaan gigi dan mulut
TARGET 50%
Inklusi
KRITERIA

Jumlah TK/PAUD yang dilakukan pemeriksaan gigi dan mulut


FORMULA dibagi Jumlah taerget TK/PAUD yang ditetapkan untuk
dilakukan pemeriksaan gigi dan mulut x 100%
DESAIN
PENGUMPULAN Deskriptif (Selesai pelaksanaan kegiatan)
DATA

SUMBER DATA Data Primer

BESAR SAMPEL
22 TK/PAUD

FREKUENSI
Setiap bulan oleh programmer kesgilut
PENGUMPULAN
DATA

PERIODE
PELAPORAN Stiap bulan oleh progamer kesgilut
DATA
PERIODE
Setiap bulan oleh progamer kesgilut
ANALISA
PENYAJIAN
Diagram batang setiap setahun sekali
DATA
INSTRUMEN
PENGAMBILAN Form penjaringan kesehatan gigi dan mulut
DATA
PENANGGUNG
JAWAB Programer UKGMD
INDIKATOR

Japanan,13 Januari 2022


PJ Mutu UKM Programer

Kepala Puskesmas Japanan Mojowarno

dr. TUSY NOVITA DWI WARDANI. M. Kes


NIP. 198611242011012008

Anda mungkin juga menyukai