Anda di halaman 1dari 3

3.2.

1 Komponen PSU

1. Prasarana

a. Jaringan jalan
Jaringan jalan pada amatan 1 telah didukung dengan adanya perkerasan jalan
yang menggunakan aspal dan sebagian menggunakan paving blok. Rata rata lebar
jalan didaerah amatan sekitar 3-4 m. Pada setiap blok terdapat portal untuk menujang
keamanan sekitar selain portal terdapat penerangan jalan dan cermin jalan. Dengan
demikian, jaringan jalan yang disediakan dapat memberi kenyamanan dan keamanan
bagi pengguna jalan dan tidak terletak pada daerah rawan kecelakaan.

b. Jaringan komunikasi
Tiap lingkungan perumahan perlu memiliki penyediaan kebutuhan jaringan
telefon dan jaringan internet, bahwa dapat diasumsikan dengan kebutuhan pendapatan
penduduk pada kawasan perencanaa.
.
c. Jaringan listrik
Pengaturan instalasi listrik harus menjamin keamanan penghuninya dan juga
kebutuhan daya listrik sebagai pencahyaan alan, dan terdapat kabel listrik yang
memprediksi jumlah unit hunian agar tidak menghalangi perjalan kaki, listrik dengan
tegangan tinggi yang menjauhi tempat hunian agar tidak membahayakan penduduk
sekitar.

d. Jaringan persampahan
Pada Jaringan persampahan disetiap sudut rumah telah disediakan tempat
sampah. Lalu setiap minggunya sampah sampah tersebut diangkut oleh truk
pengangkut sampah di bawa menuju TPA yang berada di Piyungan.

1. Sarana

A. Perdagangan dan jasa:


Perdagangan dan jasa adalah suatu kegiatan yang sifatnya melakukan jual beli
barang dan/atau jasa yang dilakukan antara pedagangan dan pembeli. Kegiatan
perdagangan dan jasa disekitar amatan terdapat jasa laudry, warung makan,
angkringan

B. Pendidikan :
- Tempat pendidikan di sekitar amatan hanya Taman Pendidikan Al-Quran (TPA)
yang berada di masjid fasilitas ini biasanya di peruntukan untuk anak anak yang
berada di sekitar masjid.

C. Tempat Ibdadah
- Tempat ibadah di amatan 1 hanya ada masjid al-anhar yang berada di tengah
perumahan.

D. Olahraga
- Lokasi lapangan badminton ini berada di RT 45 yang menjadi fasilitas warga
sekitar untuk berolahraga. Selian lapangan badminton terdatap juga fitnes outdoor
yang berada di sebelah lapangan badminton.

E. Rekreasi
- Ruang Terbuka Hijau (RTH) yaitu berupa Taman Gajah Wong yang merupakan
failitas warga sekitar dan fasilitas umum yang bisa di kunjungi semua orang.
Didalam RTH tersebut terdapat beberapa mainan anak kecil dan pepohanan yang
merindangi RTH tersebut.

F. Pelayanan umum
- Posyandu merupakan upaya pemerintah setempat untuk memudahkan masyarakat
indonesia dalam memperoleh pelayanan kesehatan ibu dan anak. Kegiatan ini
bertujuan mencegah peningkatan angka kematian ibu dan bayi saat kehamilan,
persalinan, atau setelah melalui pemberdayaan masyarakat. Kegiatan posyandu yg
di lakukan di Rt 31 dan Rt 45 seperti kesehatan ibu dan anak, keluarga berencana,
imunisasi, gizi, pencegahan dan penggulangan diare. Kegiatan ini kerap di
lakukan secara rutin oleh Rt setempat di lakukan selama sebulan sekali
- Pelayanan kesehatan yang dilakukan di balai desa untuk melakukan layanan
kesehatan terhadap lansia yang berada di rt 31 dan rt 45, dilakukan setiap sebulan
sekali, kegiatan ini rutin di lakukan di rt 31 dan rt 45
- Kerja bakti kegiatan yang dilakukan bersama sama dengan bergotong royong
untuk kepentingan bersama, bertujuan agar lingkungan daerah tersebut menjadi
bersih dan nyaman. Kegiatan ini dilakukan selama seminggu sekali.
- Ronda kegiatan seperti melakukan patroli atau bejalan berkeliling untuk menjaga
keamanan di daerah setempat, kegiatan ini sering di lakukan oleh masyarakat
setiap malam nya
- Parkiran lahan yang di gunakan untuk tempat parkir kendaraan parkiran ini
terdapat di berbagai tempat seprti parkiran masjid, taman dan balai.
- Balai adalah tempat berkumpul masyarakat untuk melakukan sebuah kegiatan.

Anda mungkin juga menyukai