Anda di halaman 1dari 9

Pemerintah Daerah

Provinsi Jawa Barat

KEBIJAKAN
Inovasi Pendanaan Pembangunan
Kompetitif Provinsi Jawa Barat
T.A. 2024

Disampaikan Oleh:
Sekretariat TIP2K
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah
Provinsi Jawa Barat

Bandung, 12 Mei 2023


Metode, Sistem, Proses, Konseptual dan
Kebijakan Pelayanan Publik dan
Kesejahteraan

Pentahelix
(Academy, Business, Community,
Government, and Media)

Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor


910.05/Kep.6-BAPP/2023 tanggal 9 Januari 2023
Tentang Tim Inovasi Pendanaan Pembangunan
Kompetitif Provinsi Jawa Barat Tahun 2024 Terkoordinir,
Terintegrasi, dan
Bersama-sama
TEMATIK HOLISTIK
Suatu sistem yang menyatukan unsur-unsur Penjabaran tematik program ke dalam
yang dikaitkan/ terpusat pada satu pokok perencanaan yang komprehensif mulai dari hulu
permasalahan/tema, sehingga terjadi sampai ke hilir suatu rangkaian kegiatan.
keterpaduan antara satu dengan yang lain

SPASIAL INTEGRATIF
Pendekatan pembangunan berdasarkan Upaya keterpaduan pelaksanaan perencanaan
daya dukung ruang dalam suatu kota, program yang dilihat dari peran
daerah ataupun wilayah berdasarkan kementerian/lembaga/ daerah/ pemangku
analisis dan data. kepentingan lainnya dan upaya keterpaduan
berbagai sumber pendanaan
Bantuan Keuangan
Kabupaten/Kota Kompetitif
Diberikan kepada Kabupaten/Kota
yang telah memenuhi penilaian Tim
IP2K

Bantuan Keuangan Desa


(Bandes) Kompetitif
Diberikan kepada Pemerintah Desa
yang telah memenuhi penilaian
Tim IP2K

Hibah
Kompetitif
Diberikan kepada Lembaga, Badan
dan/atau Organisasi kemasyarakatan
(Ormas) yang telah memenuhi
penilaian Tim IP2K
Digitalisasi
Pengembangan Percepatan
Sentra Pertanian
Pengurangan Ekonomi dan
Wilayah Penurunan Peningkatan
dan Perikanan
Berbasis Kantung Stunting Kapasitas Tenaga
Kerja Berbasis
Korporasi Kemiskinan
Penempatan

BKK; HK 1 BKK; HK
2 BKK; HK 3 BKK; HK
4

Pelestarian Pemajuan
Pengembangan Kesiapsiagaan Kebudayaan dan
Pemberdayaan Lingkungan Bencana untuk Pengembangan
Masyarakat Hidup Untuk Mewujudkan Destinasi Wisata
Desa Pembangunan JRCP Terintegrasi
Berkelanjutan
BKDesK 8 BKK; HK 7 BKK; HK 6 BKK; HK 5

BKK = Bantuan Keuangan Kab/Kota Kompetitif; HK = Hibah Kompetitif; BKDesK = Bantuan Keuangan Desa Kompetitif
PUTARAN I

27 Kab/Kota

Kabupaten/Kota memaparkan usulan kegiatan 6


berdasarkan Tema kepada Reviewer/Tenaga Ahli. BEAUTY
CONTEST

Proposal yang lolos Coaching Proposal oleh TIP2K 5 PUTARAN II Bukan merupakan
diinput ke SIPD oleh Kabupaten/Kota. INPUT penentuan usulan
SIPD kegiatan yang akan
5 Kab/Kota dibiayai
4 Proposal hasil perbaikan ditelaah oleh TIP2K dan
COACHING
dikoordinasikan ke Bappeda Kab/Kota. Masukan/saran
PROPOSAL
hasil coaching ditindaklanjuti oleh Bappeda kab/kota.
3
DRAFT Draft Proposal ditelaah oleh TIP2K dan
PROPOSAL dikoordinasikan ke Bappeda Kab/ Kota untuk
dilakukan perbaikan pada proposal.
2
TAHAP Usulan kegiatan ditelaah oleh TIP2K dan dikoordinasikan
PENJARINGAN ke Bappeda Kab/ Kota. Untuk usulan yang lolos
penjaringan. Bappeda kab/Kota dapat menyusun proposal.
1
TAHAP Bappeda Kab/Kota mengusulkan kegiatan
PENGUSULAN Bankeu Kompetitif melalui format usulan.
INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
UNIVERSITAS PADJPADJARAN

INSTITUT PERTANIAN BOGOR


UNIVERSITAS INDONESIA

INSTITUT PEMERINTAHAN DALAM


UNIVERSITAS PENDIDIKAN NEGERI
INDONESIA

UNIVERSITAS KOMPUTER
UNIVERSITAS PASUNDAN INDONESIA

REVIEWER/TENAGA AHLI
LAINNYA
Jumlah
No Tema Jumlah Usulan Total Usulan Anggaran
Kab/Kota
1 Pengembangan Sentra Pertanian dan
13 22 274.382.382.500
Perikanan Berbasis Korporasi
2 Pengurangan wilayah kantung kemiskinan
16 24 187.960.030.300
3 Percepatan Penurunan Stunting
16 27 170.998.743.018

4 Digitalisasi ekonomi dan peningkatan


9 16 88.709.137.450
kapasitas tenaga kerja berbasis penempatan
5 Pemajuan Kebudayaan dan Pengembangan
10 19 188.080.503.044
Destinasi Wisata Terintegrasi
6 Inovasi Kesiapsiagaan bencana untuk
mewujudkan Jabar Resilience Culture 5 6 20.288.000.000
Province
7 Pelestarian Lingkungan Hidup untuk
Pembangunan Berkelanjutan 8 15 194.757.455.628

TOTAL 128 1.125.176.251.940


bappeda.jabarprov.go.id

Anda mungkin juga menyukai