Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN AGAMA Kode Dokumen : Un.15/B.

II/AK/18
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI Kode Formulir : FM/AK/18/02
SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Tanggal Efektif : 1 Februari 2019
Jl. Jambi Ma. Bulian KM.16 Sei. Duren Kec. Jaluko, Kab. Muaro Jambi 36361, Jambi-Indonesia No Revisi : 00
Telp/Fax: 0741 583183 – 584118. Web. https://uinjambi.ac.id/, email: mail@uinjambi.ac.id
Halaman : 1 dari
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

Jurusan/ Prodi : Akuntansi Syari’ah Hari/ Tanggal : 06 Januari 2023


Mata Kuliah : Analisis Laporan Keuangan Waktu : 90 Menit
Bobot : 3 SKS Sifat : Offline
Semester : V – A, B, C T.A. : Ganjil 2022/ 2023
No. Pertanyaan Bobot
1 Berikut ini adalah laporan posisi keuangan PT KHY per 31 Desember 2010 dan 40
2011:
Akun 2010 2011
Kas 2.500.000 3.150.000
Piutang dagang 415.000 115.000
Persediaan barang dagang 900.000 1.500.000
Perlengkapan 450.000 550.000
Persekot asuransi 950.000 715.000
Tanah 100.000.000 90.000.000
Gedung 99.135.000 178.420.000
Akum.Dep.Gedung ( 40.000.000 ) ( 84.000.000 )
Kendaraan 34.000.000 94.500.000
Akum.Dep.Kendaraan ( 2.000.000 ) ( 4.500.000 )
Jumlah 196.350.000 280.450.000
Hutang dagang 500.000 600.000
Hutang gaji 1.550.000 1.900.000
Hutang obligasi 104.200.000 56.700.000
Modal saham 70.500.000 200.950.000
Laba ditahan 19.600.000 20.300.000
Jumlah 196.350.000 280.450.000
Diminta:
Buatlah laporan perubahan modal kerja dalam bentuk:
a. Tabel
b. Uraian sumber dan penggunaan modal kerja

2 Berikut ini adalah akun-akun nominal di PD KHA periode 1 Januari 2016 sampai 31 30
Desember 2016:
Persediaan barang dagang awal Rp 7.500.000
Biaya Angkut Pembelian Rp 300.000
Return Pembelian Rp 230.000
Persediaan barang dagang akhir Rp 5.250.000
Potongan Pembelian Rp 450.000
Penjualan Rp 50.000.000
Pembelian Rp 18.400.000
Potongan Penjualan Rp 345.000
Denda atas keterlambatan utang dagang Rp 750.000
Beban Penjualan Rp 12.500.000
Denda atas keterlambatan piutang dagang Rp 150.000
Retur Penjualan Rp 1.500.000
Beban Bunga Rp 550.000
Pendapatan Bunga Rp 19.000.000
Keuntungan atas penjualan asset tetap Rp 950.000
Beban Administrasi dan Umum Rp 9.500.000
Pajak 25%

Diminta:
Susunlah laporan laba-rugi PD KHA!
KEMENTERIAN AGAMA Kode Dokumen : Un.15/B.II/AK/18
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI Kode Formulir : FM/AK/18/02
SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Tanggal Efektif : 1 Februari 2019
Jl. Jambi Ma. Bulian KM.16 Sei. Duren Kec. Jaluko, Kab. Muaro Jambi 36361, Jambi-Indonesia No Revisi : 00
Telp/Fax: 0741 583183 – 584118. Web. https://uinjambi.ac.id/, email: mail@uinjambi.ac.id
Halaman : 1 dari
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

3 PT Sukses memiliki usaha di bidang pembuatan botol air mineral. Adapun 30


total biaya tetap dan total biaya variabel masing-masing sebesar Rp
15.000.000 dan Rp 32.500.000. Kapasitas produksi yang mampu dipakai
adalah 10.000 unit dengan harga jual per botol sebesar Rp 4.000.
Diminta:
Hitunglah titik impas baik dalam unit maupun dalam rupiah!
Total 100

Jambi, 02 Januari 2023


Dosen Pengampu,

Khairiyani, S.E., M.S.Ak., CADE., CAP.


NIP. 19920409 202012 2 017

Anda mungkin juga menyukai