Anda di halaman 1dari 23

MODUL 5

INVENTORY
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

Modul Praktikum Sistem Enterprise Resource Planning

Penulis :

Audri Mona, Nuning Muhayyaroh, Ummam Zulfan, Daffa Arhan, Hafizt Tapta

Hak Cipta © 2023, pada penulis

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi modul ini dalam bentuk apapun, tanpa
izin tertulis dari penulis.

Edisi Pertama

Cetakan Pertama, Februari 2023

Penerbit :

Laboratorium Information, Communication, and Technology

Fakultas Logistik Teknologi, dan Bisnis

Universitas Logistik & Bisnis Internasional

Jl. Sariasih Blok 3 No. 54 Kec. Sukasari Kel. Sarijadi Bandung


e-mail : lab-ictlog@stimlog.ac.id Instagram : @ict.ulbi

1
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

MODUL 5

INVENTORY

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Dari praktikum ini praktikan diharapkan :


1. Praktikan mampu memahami pengertian dasar Inventory.
2. Praktikan mampu memahami penggunaan Modul Inventory pada Odoo.
3. Praktikan mampu memahami dan menjalankan simulasi modul Inventory.
II. DASAR MATERI
1. Modul Inventory Odoo ERP
Odoo ERP memiliki modul inventory yang dapat membantu bisnis mengelola
stok mereka dengan lebih efisien. Modul inventory memungkinkan bisnis untuk
melacak produk yang dimiliki, serta jumlah setiap produk. Selain itu, modul
inventory memungkinkan bisnis membuat laporan dan bagan khusus untuk
membantu membuat keputusan yang lebih baik tentang produk perusahaan.
Sebuah perusahaan dapat menggunakan modul inventory ini untuk mengelola
persediaan mereka. Ini akan memungkinkan mereka untuk melacak stok apa pun
yang mereka miliki, serta jumlah yang dimiliki setiap produk.
Dengan demikian, modul inventory Odoo bertujuan untuk membantu untuk
melacak inventaris dan memastikan perusahaan memiliki jumlah stok yang tepat,
serta memungkinkan untuk mengelola pesanan dan pengiriman, sehingga stok
penyimpanan dapat tetap teratur dan efisien.
Berikut ini manfaat utama Modul Inventory pada Odoo.
1. Memperoleh Data yang Akurat
Perekaman data secara real-time yang dilakukan oleh inventory sistem dapat
merekam beginning stock (stok awal) dan seluruh transaksi, sehingga
menghasilkan ending stock (stok akhir) yang akurat berdasarkan periode tertentu
sesuai kebijakan perusahaan.
2. Memantau Gudang dengan Lebih Mudah
Dengan menerapkan inventory Odoo, maka pengguna tidak perlu berjalan ke
gudang untuk mengetahui ketersediaan barang bisa, baik jumlah fisik di gudang,

2
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

jumlah barang yang telah di-booked, maupun jumlah barang yang tersedia untuk
dijual. Pengguna dapat memantau data yang ditampilkan di software dengan rapi
dan sederhana dari mana saja.
3. Mencegah Kehabisan atau Kelebihan Barang
Inventory Odoo ini juga dapat memperbarui stok secara akurat dan efisien.
Setiap ada data baru yang dimasukkan, maka software akan memperbarui stok
barang dan memberikan perhitungan terkini. Inventory Odoo juga menyediakan
fitur replenishment untuk memastikan ketersediaan stok sesuai dengan batasan
minimum dan maksimal yang ditentukan perusahaan, sehingga Anda dapat
segera memperoleh informasi ketika perlu me-restock barang.
4. Memuaskan Konsumen
Dengan mengetahui ketersediaan barang secara akurat dan real-time, maka
kesalahan penjualan dapat diminimalkan. Kesalahan yang dimaksud adalah
memberikan status ready stock untuk barang yang sebenarnya sudah out of
stock.
Apabila ada konsumen yang memesannya, maka Anda perlu membatalkan
pesanan tersebut, yang tentunya akan menurunkan citra Anda di mata
konsumen. Jika Anda dapat menghindari hal tersebut dan mengirimkan barang
yang benar dengan tepat waktu, maka konsumen akan merasa puas dan sangat
mungkin menjadi pelanggan tetap Anda.
2. Setting Konfigurasi Modul Inventory Odoo ERP
1. Operations

Pada Operations ini kita dapat melakukan seting


a. Packages: meletakkan produk-produk dalam packing

3
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

b. Warnings: mendapatkan peringatan pada partner


c. Reservation: kapan mau memboking produk saat terjadi penjualan, apakah
segera setelah konfirmasi sales order, atau manual atau berdasarkan jadwal
yang otomatis
d. Batch Pickings: proses pemindahan dalam batch per worker
e. Picking Policy: apakah mengirim sesegera mungkin dengan back order, atau
mengirimkan semua produk sekaligus.
2. Barcode

Pada Barcode ini kita dapat melakukan seting


a. Barcode Scanner yang memungkinkan operasional pencatatan barang lebih
cepat.
3. Shipping

Pada bagian Shipping ini kita dapat melakukan seting


a. Email Confirmation yang dikirimkan secara otomatis ketika Delivery Order
sudah dilakukan
b. Signature: apakah memerlukan tanda tangan pada saat Delivery Orders
c. SMS Confirmation: memungkinkan mengirim SMS pada saat Delivery
Order sudah dikerjakan.
d. Delivery Methods dalam menghitung biaya pengiriman.

4
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

4. Shipping Connectors

Pada Shipping Connectors ini kita dapat menghubungkan Odoo dengan


berbagai vendor jasa pengiriman seperti UPS, FedEx, bpost, DHL USA, USPS
dan Easypost.

5. Products

Pada bagian Products ini kita dapat melakukan seting


a. Variants: adanya atribut produk misalnya warna, ukuran dan lain-lain
b. Product Packagings: mengelola packing produk.
c. Units of Measure: menjual produk dengan beberapa ukuran yang berbeda.
6. Traceability

Pada Traceability ini kita dapat melakukan seting


a. Lots & Serial Numbers: memampukan tracing barang mulai dari vendor
sampai dengan pelanggan.
b. Consignment: merupakan fitur di mana kita dapat mengelola barang
konsinyasi dari vendor.

5
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

7. Valuability

Pada bagian Valuability ini kita mengaktifkan


a. Landed Costs yang memungkan biaya transportasi, biaya bea cukai dan lain-
lain dimasukkan ke produk
8. Warehouse

Pada bagian Warehouse ini kita dapat mengaktifkan fitur


a. Storage Locations yang memungkinkan peletakan barang lebih akurat pada
bin, rack dan lain-lain.
b. Multi-Step Routes yang mengatur routing perpindahan barang.
9. Advanced Scheduling

Pada bagian Advanced Scheduling kita akan melakukan seting


a. Security Lead Time for Sales untuk penjadwalan pembelian, produksi dan
lain-lain agar barang dapat dikirimkan lebih cepat dari Promised Date
b. Days of Purchase: jumlah hari yang diperlukan untuk PO bisa divalidasi.
c. Security Lead Time for Purchase: membuat penjadwalan penerimaan
barang untuk menghindari delay.
III. PETUNJUK PRAKTIK
A. Instal Modul Produksi
1. Buka google chrome yang terhubung dengan akun odoo, kemudian login
pada laman http://localhost:8069/web dan login menggunakan data yang

6
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

telah dibuat.
2. Pada jurnal praktikum ini akan membahas tentang ‘Inventory’
3. Instal modul Inventory atau Stok Persediaan dan tunggu sampai proses
instal selesai

4. Langkah pertama setelah berhasil login, klik dashboard titik empat sebelah
kiri atas dan pilih Pengaturan

5. Kemudian pilih Inventory dan akan dilakukan pengaturan pada beberapa


fitur,

6. Pada bagian Operasi, centang fitur Packages/Kemasan dan pada Reservasi


pilih opsi yang pertama

7
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

7. Pada bagian Pengiriman, centang fitur SMS Confirmation dan Delivery


Methods

8. Pada bagian Produk, centang fitur Varian, Product Packagings, dan Satuan

9. Pada bagian Bisa Ditelusuri, centang fitur Nomor Seri & Lot, Displays Lots
& Serial Numbers on Delivery Slips, Displays Lots & Serial Numbers on
Invoices, dan Tanggal Kadaluarsa

10. Pada bagian Penilaian, centang fitur Landed Cost

8
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

11. Pada bagian Gudang, centang fitur Lokasi Penyimpanan dan Rute Banyak
Langkah

12. Kemudian Simpan pengaturan yang telah diperbarui tersebut

B. Create New Location


1. Pada titik empat kiri atas, pilih Inventory atau Stok Persediaan

2. Kemudian pada bagian atas pilih Konfigurasi lalu pilih Lokasi

9
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

3. Setelah muncul kotak dialog, kemudian pilih Buat

4. Selanjutnya Isi data-data yang diperlukan dan klik Simpan

Pada kotak data-data yang harus diisikan, terdapat data antara lain :
- Nama Lokasi adalah data nama lokasi atau jenis lokasi tersebut akan dibuat
sebagai tempat operasi bagian apa
- Lokasi Induk adalah jenis lokasi yang akan menjalankan operasi tersebut
- Tipe Lokasi adalah jenis lokasi
- Perusahaan adalah nama perusahaan
- Dan beberapa informasi lainnya yang dapat diisikan sesuai dengan keperluan

10
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

perusahaan

C. Create New Warehouse


1. Pada bagian Konfigurasi pilih Gudang

2. Kemudian pilih Buat

3. Selanjutnya isikan data-data yang diperlukan untuk membuat


Gudang baru

Berikut beberapa data yang harus diisikan :

- Gudang yaitu nama gudang dan jenis gudang yang akan dioperasikan

- Nama singkat yaitu Warehouse yang dapat disingkat menjadi WH


- Perusahaan dan Alamat diisikan dengan nama perusahaan Pada bagian

11
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

Shipments terdapat informasi antara lain : Pengiriman Barang Masuk


- Receive goods directly atau Menerima barang secara langsung
- Receive goods in input and then stock yaitu Menerima barang kemudian diinput
dan dimasukkan ke stok
- Receive goods in input, then quality and then stock yaitu Menerima barang dan
memasukkan/input, lalu dilakukan pengecekan kemudian dimasukkan pada stok
Pengiriman Barang Keluar

- Deliver goods directly atau Barang dikirim secara langsung


- Send goods in output and then deliver yaitu Barang dikeluarkan lalu dimasukkan
pada output dan dikirimkan
- Pack goods, send goods in output and then deliver yaitu Barang dikemas,
kemudian barang dikeluarkan lalu dimasukkan pada output dan dikirimkan

Resupply atau Supply Ulang

- Buy to resupply adalah membeli untuk melakukan supply ulang


- Resupply subcontractor adalah menyuplai untuk menyuplai ke mitra kerja
- Manufactur to resupply adalah membuat/memproduksi barang untuk
menyuplai kembali

Produksi

- Manufacture yaitu memproduksi


- Pick components and then manufacture adalah mengambil komponen-
komponen lalu memproduksi/merangkai
- Pick components, manufacture and then store products adalah mengambil
komponen-komponen lalu memproduksi/merangkai dan menjual produk pada
toko

D. Put Away Strategi


1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi lalu pilih Aturan atau Rules

12
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

2. Setelah keluar maka klik Buat, kemudian Masukan data-data yang diperlukan
dan pilih Simpan

Beberapa informasi atau data yang harus dimasukkan antara lain :


- Nama yaitu nama dari warehouse dan jenis operasinya
- Tindakan yaitu jenis operasi yang ada pada warehouse tersebut
- Tipe Operasi yaitu warehouse tersebut digunakan untuk kegiatan apa
- Lokasi sumber adalah lokasi dimana bahan baku berasal
- Lokasi tujuan adalah lokasi dimana barang jadi akan disimpan
- Dan informasi lainnya yang dapat diisikan sesuai kebutuhan perusahaan

E. Routes
1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi pilih Rute

13
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

2. Setelah muncul kotak dialog dengan beberapa contoh rute, kemudian klik Buat

3. Kemudian isikan beberapa Informasi data yang diperlukan dan pilih


Simpan

Beberapa informasi data yang harus diisi antara lain :


- Rute yaitu yang berisi nama kota dan jenis operasi
- Urutan
- Perusahaan
- Jenis rute yang dipilih digunakan untuk kategori
produk/produk/gudang/detail order penjualan

14
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

- Dan informasi lainnya pada kotak aturan

F. Put Away Rules


1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi lalu pilih Putaway Rules

2. Kemudian pilih Buat dan buat rules dengan cara memasukkan produk atau
kategori produk dan klik Simpan

Dari informasi diatas dapat dilihat bahwa :


- Pengguna hanya dapat memilih salah satu saja, antara Produk dengan Kategori
Produk
Pada bagian Kategori produk, terdapat beberapa jenis yaitu :

- Lalu tempat dimana produk/kategori produk tersebut diterima juga memiliki

15
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

beberapa jenis yaitu :

- Kemudian pada Store to merupakan tempat dimana produk tersebut akan


dikirimkan apabila sudah siap

- Dan ada nama perusahaan

G. Reordering Rules
1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi lalu pilih Reordering Rules atau
Aturan Order Ulang

2. Kemudian klik Buat dan Simpan

16
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

Pada bagian ini terdapat beberapa data yang harus diisi yaitu :
- Produk
- Lokasi
- Min Quantity
- Max Quantity
- Multiple Quantity
- Satuan

H. Tipe Operasi
1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi dan pilih Tipe Operasi

2. Kemudian setelah muncul kotak dialog, pilih Buat dan Masukkan data-data
yang diperlukan lalu klik Simpan

Beberapa data yang harus diisikan antara lain :


- Tipe Operasi yaitu jenis dari operasi

17
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

- Referensi penomoron
- Kode sebagai simbol untuk mempermudah
- Tipe Operasi yang terdiri atas :

- Perusahaan
- Dan informasi lainnya yang dapat dilengkapi oleh perusahaan apabila
diperlukan

I. Packaging
1. Pada bagian atas pilih Konfigurasi lalu pilih Product Pakagings

2. Kemudian setelah kotak dialog muncul, pilih Buat dan Masukkan data-data
yang diperlukan lalu klik Simpan

Beberapa data yang harus dimasukkan antara lain :

18
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

- Kemasan yaitu nama dari kemasan/jenis kemasan yang


digunakan
- Produk yaitu nama produk yang dikemas
- Contained quantity yaitu jumlah unit dalam satu kemasan
- Barcode yang dapat mempermudah untuk mencari produk dan harus diletakkan
pada bagian luar kemasan
- Dan nama perusahaan
J. Landed Costs
1. Pada bagian atas pilih Operasi lalu pilih Landed Costs

2. Kemudian setelah kotak dialog muncul, pilih Buat dan


Masukkan data-data yang diperlukan lalu klik Validasi

Beberapa data-data yang harus diisi antara lain :


- Tanggal
- Terapkan dengan pilihan transfer atau order produksi
- Transer
- Jurnal
- Perusahaan

19
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

- Tagihan pemasok
- Additional Costs
- Dan Penilaian penyesuaian
3. Setelah itu klik Validasi dan akan muncul kotak validasi dan
pilih
Simpan & Tutup dan pilih Simpan

4. Berikut Landed Costs yang telah jadi

K. Create New Product


1. Pada bagian atas pilih Produk dan klik Produk

2. Kemudian setelah kotak dialog muncul, pilih Buat dan Masukkan data-data
yang diperlukan lalu klik Simpan

20
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

Beberapa data yang harus diisikan antara lain :


- Nama produk
- Jenis produk yaitu dapat dijual atau dapat dibeli atau keduanya
- Informasi umum
- Varian
- Penjualan
- Pembelian
- Stok Persediaan
- Dan akuntansi yang dapat dilengkapi sesuai keperluan perusahaan

IV. LATIHAN
Perusahaan anda membuka bisnis baru di bidang FnB, sehingga dibutuhkan
gudang baru yaitu Gudang FnB.
Salah satu produk andalan yaitu Basreng. Adapun berikut daftar bahan baku yang
diperlukan untuk melakukan produksi Basreng:
• Bakso ikan
• Bubuk cabai kasar
• Lada
• Bawang putih
• Penyedap rasa ayam
• Daun Jeruk
Untuk menambah stok bahan baku, dilakukan pembelian bahan baku diatas melalui
vendor yang sama yaitu ICT Corp.

21
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023
LABORATORIUM ICT
Faculty of Logistics, Technology, and Business
UNIVERSITY OF LOGISTIC & BUSINESS INTERNATIONAL

Catatan:
Untuk harga, kuantitas, dan informasi selain yang tertera pada soal diserahkan
kepada praktikan dengan catatan dibuat se logika mungkin.
Alur dari jurnal tugas ini adalah:
1) Membuat Warehouse baru.
2) Membuat input data bahan baku tertera pada Products.
3) Membuat sebuah Purchase Order (modul purchase) untuk memesan bahan
baku tersebut, dengan catatan pada saat membuat RFQ, orderan bahan baku
tersebut dikirimkan (deliver to) warehouse bahan baku yang telah dibuat,
yaitu Gudang FnB.
4) Perlihatkan bagian Products dimana setelah dilakukan confirm order PO, stock
on hand akan bertambah sejumlah yang dibeli.

22
PRAKTIKUM SISTEM ENTERPRISE RESOURCE PLANNING 2023

Anda mungkin juga menyukai