Anda di halaman 1dari 31

RPP PRA SIKLUS

Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum


Kelas / Semester : III /Genap
Tema 6 : Energi dan Perubahannya
Sub Tema 2 : Perubahan Energi
Muatan : Matematika
Pembelajaran ke : 6
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, tetangga dan Negara.
3. Memahami pengetahuan faktual, Konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat
dasar dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak Sehat, dan tindakan yang
mencerminkan prilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Indikator
NO
Kompetensi
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama waktu 3.6.1. Mengidentifikasi satuan waktu jam
suatu kejadian berlangsung dan menit dengan tepat.
4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu tertentu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi kelompok dengan mengerjakan soal, siswa dapat mengidentifikasi satuan
waktu jam dan menit dengan tepat.
2. Melalui diskusi kelompok dengan mengerjakan soal, siswa mampu menentukan satuan waktu
jam dengan tepat.

D. SUMBER, MEDIA DAN ALAT PEMBELAJARAN

1. Buku Pedoman Guru Tema 6 Kelas 3 dan Buku Siswa Tema 6 Kelas 3
Link:dicariguru,com (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan, 2018)
2. Lembar Kerja

E. PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Teacher Centered
Metode : Ceramah dan Penugasan

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan 10
Pendahuluan kabar dan mengecek kehadiran siswa menit
 Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang siswa.
 Guru menjelaskan rencana kegiatan yang akan dilakukan,
tujuan kegiatan belajar, dan rencana penilaian.
 Guru menghubungkan cerita tersebut dengan materi yang
akan dipelajari
 Setelah selesai guru memberi kesempatan beberapa siswa
untuk membacakan apa yang telah ditulisnya di depan
kelas. Siswa lain boleh menanggapi.
 guru memberi prolog untuk masuk pada kegiatan inti.
Kegiatan  Guru mengingatkan kembali beberapa satuan waktu yang 50
Inti sudah dipelajari sejak dari pembelajaran pertama. menit
 Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan untuk
mengingatkan kembali siswa tentang bagaimana cara
membandingkan lamanya suatu kejadian dengan kejadian
lainnya dalam satuan waktu tertentu
 Setelah siswa ingat kembali, siswa mengerjakan latihan soal
yang terdapat pada buku teks.
 Setelah waktu untuk mengerjakan tugas berakhir, siswa
menyerahkan pekerjaannya kepada guru.

Kegiatan  Guru dan siswa melakukan refleksi mengenai kegiatan 10


Penutup pembelajaran. menit
 Pertanyaan yang diajukan guru dapat dijawab secara lisan
atau tulisan. Jika guru menginginkan siswa menuliskan
jawaban pertanyaan refleksi, sebaiknya siswa memiliki buku
tulis khusus untuk refleksi.
 Salam dan doa penutup dipimpin oleh salah satu siswa
(Religius)

E. PENILAIAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian
terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian
sebagai berikut.

1. Penilaian Sikap
Pengamatan dan Pencatatan Sikap selama kegiatan menggunakan lembar observasi
(Lihat pedoman penilaian sikap)

2. Penilaian Pengetahuan
Tes tertulis tentang menemukan lamanya suatu kegiatan

Mengetahui Gresik, 17Februari 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas 3

MOHAMMAD NASIR ,M. Pd. EWING HARDINITA, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP SIKLUS
1)

Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum Peganden


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : III (Dua) / II (Genap)
Tema :6
Sub Tema :1
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit (1 pertemuan)
A. Kompetensi Inti

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, tetangga dan Negara.
3. Memahami pengetahuan faktual, Konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat
dasar dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak Sehat, dan tindakan yang
mencerminkan prilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Indikator
NO
Kompetensi
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama waktu 3.6.1 Mengetahi cara menentukan waktu
suatu kejadian berlangsung sebuah kegiatan
3.6.2 Mengidentifikasi lamanya waktu
sebuah kegiatan..
3.6.3 Mengidentifikasi mana kegiatan
yang lebih lama dan mana yang lebih
singkat.
4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1. Menentukan satuan waktu tertentu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat.
4.6.2 Mengidentifikasi lamanya waktu
sebuah kegiatan..
4.6.3 Mengidentifikasi mana kegiatan
yang lebih lama dan mana yang
lebih singkat.
C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan berdiskusi secara berkelompok siswa diharapkan setelah
pembelajaran mampu menentukan waktu sebuah kegiatan.
2. Dengan berdiskusi secara berkelompok siswa mampu diharapkan
setelah pembelajaran menentukan lama waktu sebuah kegiatan.
D. Materi Pembelajaran
Hubungan Satuan Waktu
Satuan waktu yang dapat digunakan untuk mengukur lama suatu kejadian berlangsung
antara lain : jam, menit, dan detik.
Hubungan ketiga satuan waktu tersebut adalah sebagai berikut :

1 jam = 60 menit = 3.600 detik


1 menit = 60 detik

Macam-macam satuan waktu : tahun, bulan, minggu, hari, jam, menit, detik.
1 tahun = 12 bulan
1 bulan = 28 sampai 31 hari
1 bulan = 4 minggu atau lebih 1 minggu = 7 hari
Contoh :
1. 2 jam = 2 x 60 menit = 120 menit
2. 1 jam + 25 menit = 60 menit + 25 menit = 85 menit
3. 75 menit - 1 jam = 75 menit - 60 menit = 15 menit

Menentukan Lama Suatu Kegiatan


Lama suatu kegiatan dapat ditentukan dengan mengurangi waktu selesai dengan waktu
dimulainya kegiatan tersebut.
Lama suatu kegiatan dapat dinyatakan dalam satuan waktu seperti jam, menit, atau
satuan waktu lainnya.
Contoh :
1. Ibu mulai memasak pada pukul 08.30. Ibu selesai memasak pada pukul
09.05. Berapa lama ibu memasak?
Penyelesaian :
Mulai memasak Selesai memasak
30 menit 5 menit

08.30 09.00 09.05


Lama memasak = 30 menit + 5 menit = 35 menit Jadi,
lama ibu memasak = 35 menit.
2. Nina membuat puding selama 1 jam 20 menit sampai beku. Nina mulai
membuat puding pada pukul 09.10. Pukul berapa ia selesai membuat puding?
Penyelesaian :
1 jam 20 menit

09.10 10.10 10.30


mulai selesai
Jadi, Nina selesai membuat puding pada pukul 10.30.
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Student Centered
2. Metode:
 Diskusi Kelompok (Learning Community)
 Tanya Jawab (Questioning)
 Ceramah
F. Langkah-langkah Pembelajaran

No Kegiatan Pembelajaran Alokasi


1. Kegiatan Awal 10 menit
1) Sebelum memulai kegiatan belajar mengajar
guru memberi salam, menanyakan kabar,
mengecek kehadiran siswa, dan membaca
doa.
2) Apersepsi dengan mengaitkan materi
sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari yang dikaitkan dengan pengalaman
siswa misal tentang belajar di sekolah jam 7-
jam 12 artinya mereka belajar 5 jam.
3) Memotivasi siswa dengan menjelaskan
manfaat dari membaca waktu dan
menghitung lama waktu ketika mereka
bermain , waktunya untuk sholat, isitirahat
dsb.
4) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
hari ini pada siswa.
Kegiatan Inti 50 menit
5) Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok.
6) Guru memberikan stimulasi siswa materi .
7) Siswa mendengarkan penjelasan guru
mengenai aturan pembelajaran melalui media
permainan ular tangga.
8) Siswa berkesempatan menggunakan media
pembelajaran ular tangga.
9) Kelompok yang sudah dibagi memiliki bidak
yang berbeda.
10) Masing-masing anggota kelompok melempar
dadu secara bergantian.
11) Siswa yang sudah melempar dadu akan
mendapat soal dari guru.
12) Soal yang diterima didiskusikan dengan
kelompok.
13) Siswa mempresentasikan hasil soal yang
telah disikusikan.
14) Jika jawaban benar mendapat poin, jika
salah maka soal akan dilempar ke kelompok
lain.
15) Jatah melempar dadu berikutnya adalah
kelompok berikutnya sesuai urutan
kelompok.
16) Kegiatan ini dilakukan sampai ada yang telah
mencapai finish . Jika ada yang mencapai
finish dan waktu masih cukup maka
permainan kembali ke start.
17) Kelompok yang mencapai garis finish
terlebih dahulu atau jika sudah atau belum
menapai finish maka yang memiliki poin
terbanyak menjadi juara.
18) Guru membagikan lembar evaluasi

3. Kegiatan Akhir 10 menit


1) Guru dan siswa bersama-sama menyimpulkan
pelajaran.
2) Guru memberikan reward siswa yang aktif
3) Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang
telah dilaksanakan
a. Apa saja yang sudah dipelajari pada hari ini?
b. Bagaimana perasaan setelah bermain?
c. Apa kegiatan yang paling disukai?
d. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
e. Bagaimana cara siswa mendapatkan informasi
tersebut?
4) Guru memberikan saran dan tindak lanjut
untuk pertemuan berikutnya.
5) Guru menyampaikan pembelajaran hari
selanjutnya dan pesan-pesan kepada siswa.
6) Membaca doa bersama-sama
7) Guru mengucapkan salam pada siswa

G. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Penilaian yang dilakukan sikap keaktifan dan kerja sama
b. Penilaian Pengetahuan
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan bentuk soal
evaluasi berupa tes tertulis.
c. Penilaian Keterampilan :
Menyelesaikan masalah berkaitan lama waktu sebuah kegiatan dan
mempresentasikan hasil diskusi.
2. Instrumen penilaian:
a. Lembar Observasi
b. Lembar Tes
c. Lembar Kartu soal
H. PENGAYAAN DAN REMEDIAL
a. Jika pada soal evaluasi siswa mendapatkan nilai kurang dari KKM, maka siswa
dinyatakan belum tuntas dan diberikan remidial. Siswa yang remidial diberikan
tambahan jam belajar di luar jam sekolah untuk mengulang materi yang belum
dipahami. Kemudian Siswa diberikan soal kembali untuk mengukur
kemampuannya.
b. Sedangkan siswa yang sudah mencapai KKM pada soal evaluasi, maka Siswa
diberikan soal-soal pengayaan untuk memperdalam materi.
I. MEDIA, ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR
a) Media : Permainan Ular Tangga
b) Alat : Alat Tulis
c) Sumber belajar :
Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2018. Buku Guru SD/MI
Kelas III Tema 6 Energi dan Perubahan. Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013. Cetakan ke-2. Jakarta: Kemdikbud.

Mengetahui Gresik,
Kepala Sekolah, Guru Kelas 3

Mengetahui
Kepala Sekolah,

MOHAMMAD NASIR ,M. Pd. EWING HARDINITA, S.Pd

Chrisna Ade Tjandra, S. T, M. A

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP SIKLUS


2)

Satuan Pendidikan : MI Miftahul Ulum Peganden


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : III (Dua) / II (Genap)
Tema :6
Sub Tema :2
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit (1 pertemuan)
A. Kompetensi Inti

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, tetangga dan Negara.
3. Memahami pengetahuan faktual, Konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat
dasar dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak Sehat, dan tindakan yang
mencerminkan prilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. Kompetensi Dasar
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama waktu suatu kejadian berlangsung.
C. Indikator
3.6.1 Mengetahi cara menentukan waktu sebuah kegiatan
3.6.2 Mengidentifikasi lamanya waktu sebuah kegiatan..
3.6.3 Mengidentifikasi mana kegiatan yang lebih lama dan mana yang lebih singkat.
D. Tujuan Pembelajaran
1) Melalui diskusi kelompok dengan mengerjakan soal, siswa dapat mengidentifikasi
satuan waktu jam dan menit dengan tepat.
2) Melalui diskusi kelompok dengan mengerjakan soal, siswa mampu menentukan
satuan waktu jam dengan tepat.
3) Melalui diskusi kelompok dengan mengerjakan soal, siswa mampu
membandingkan lama waktu dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran

Hubungan Satuan Waktu


Satuan waktu yang dapat digunakan untuk mengukur lama suatu kejadian berlangsung
antara lain : jam, menit, dan detik.
Hubungan ketiga satuan waktu tersebut adalah sebagai berikut :

1 jam = 60 menit = 3.600 detik


1 menit = 60 detik

Macam-macam satuan waktu : tahun, bulan, minggu, hari, jam, menit, detik.
1 tahun = 12 bulan
1 bulan = 28 sampai 31 hari
1 bulan = 4 minggu atau lebih 1 minggu
= 7 hari

Contoh :
4. 2 jam = 2 x 60 menit = 120 menit
5. 1 jam + 25 menit = 60 menit + 25 menit = 85 menit
6. 75 menit - 1 jam = 75 menit - 60 menit = 15 menit
7. Jumlah hari tiap bulan
JANUARI = 31 Hari JULI = 31 Hari

FEBRUARI = 28 atau 29 Hari AGUSTUS = 31 Hari


MARET = 31 Hari SEPTEMBER = 30 Hari
APRIL = 30 Hari OKTOBER = 31 Hari
MEI = 31 Hari NOVEMBER = 30 Hari
JUNI = 30 Hari DESEMBER = 31 Hari

Menentukan Lama Suatu Kegiatan


Lama suatu kegiatan dapat ditentukan dengan mengurangi waktu selesai dengan waktu
dimulainya kegiatan tersebut.
Lama suatu kegiatan dapat dinyatakan dalam satuan waktu seperti jam, menit, atau
satuan waktu lainnya.
Contoh :
3. Ibu mulai memasak pada pukul 08.30. Ibu selesai memasak pada pukul
09.05. Berapa lama ibu memasak?
Penyelesaian :
Mulai memasak Selesai memasak

30 menit 5 menit
08.30 09.00 09.05
Lama memasak = 30 menit + 5 menit = 35 menit Jadi,
lama ibu memasak = 35 menit.
4. Nina membuat puding selama 1 jam 20 menit sampai beku. Nina mulai
membuat puding pada pukul 09.10. Pukul berapa ia selesai membuat puding?
Penyelesaian :
1 jam 20 menit

09.10 10.10 10.30


mulai selesai
Jadi, Nina selesai membuat puding pada pukul 10.30.
Membandingkan lama waktu
Rudi bermain catur dari pukul 18.45 sampai pukul 20.00
Badu bermain basket dari pukul 08.15 sampai pukul 10.00
Siapa yang melakukan kegiatan paling cepat?
Badu Rudi karena bermain hanya 1 jam 15 menit sedangkan Badu bermain selama 1 jam 45
menit, lebih cepat 30 menit.
F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Student Centered
2. Metode:
 Diskusi Kelompok (Learning Community)
 Tanya Jawab (Questioning)
 Ceramah

G. Langkah-langkah Pembelajaran

No Kegiatan Pembelajaran Alokasi


1. Kegiatan Awal 10 menit
1) Sebelum memulai kegiatan belajar mengajar
guru memberi salam, menanyakan kabar,
mengecek kehadiran siswa, dan membaca
doa.
2) Apersepsi dengan mengaitkan materi
sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari yang dikaitkan dengan pengalaman
siswa misal membandingkan sekolah hari
senin lebih lama daripada sekolah pada hari
jumat.
3) Memotivasi siswa dengan menjelaskan
manfaat dari membaca dan menghitung lama
waktu ketika bersekolah, bermain , waktunya
untuk sholat, isitirahat dsb dan
membandingkan lebih lama waktu yang
diperlukan ketika dirinya dengan temannya
sedang bermain.
4) Guru memberikan motivasi kepada siswa
yang kurang aktif dalam pembelajaran
siklus I agar lebih serius dalam mengikuti
pembelajaran, serta tetap memberikan
semangat kepada siswa yang sudah
berhasil dalam pembelajaran pada siklus
I.
5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
hari ini pada siswa.

Kegiatan Inti 50 menit


1) Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok.
2) Guru memberikan stimulasi siswa dengan
memberikan materi.
3) Kelompok yang dibentuk pada siklus II
ditata kembali disesuaikan dengan
kondisi/kendala yang dijumpai pada siklus
I.
4) Siswa mendengarkan penjelasan guru
mengenai aturan pembelajaran melalui media
pembelajaran ular tangga.
5) Siswa mendengarkan penjelasan guru
mengenai aturan pembelajaran melalui media
permainan ular tangga.
6) Siswa berkesempatan menggunakan media
pembelajaran ular tangga.
7) Kelompok yang sudah dibagi memiliki bidak
yang berbeda.
8) Masing-masing anggota
kelompok melempar
dadu secara
bergantian.
9) Siswa yang sudah melempar dadu akan
mendapat soal dari guru.
10) Soal yang diterima didiskusikan dengan
kelompok.
11) Jika jawaban benar mendapat poin, jika salah
maka soal akan dilempar ke kelompok lain.
12) Siswa mempresentasikan hasil soal yang telah
disikusikan.
13) Guru memberikan penjelasan yang lebih jelas
dari siklus I.
14) Guru memotivasi siswa dengan kata-kata
pujian bagi siswa yang berhasil menjawab
soal dengan baik.
15) Jatah melempar dadu berikutnya adalah
kelompok berikutnya sesuai urutan kelompok.
16) Kegiatan ini dilakukan sampai ada yang telah
mencapai finish . Jika ada yang mencapai finish
dan waktu masih cukup maka permainan
kembali ke start.
17) Kelompok yang mencapai garis finish terlebih
dahulu atau jika sudah atau belum menapai
finish maka yang memiliki poin terbanyak
menjadi juara.
18) Guru membagikan lembar evaluasi

3. Kegiatan Akhir 10 menit


6) Guru dan siswa bersama-sama menyimpulkan
pelajaran.
7) Guru memberikan reward siswa yang aktif
8) Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang
telah dilaksanakan
f. Apa saja yang sudah dipelajari pada hari ini?
g. Bagaimana perasaan setelah bermain?
h. Apa kegiatan yang paling disukai?
i. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
j. Bagaimana cara siswa mendapatkan informasi
tersebut?
9)Guru memberikan saran dan
tindak lanjut untuk pertemuan
berikutnya.
10) Guru menyampaikan
pembelajaran hari selanjutnya
dan pesan-pesan kepada
siswa.
11) Membaca doa bersama-sama
12) Guru mengucapkan salam
pada siswa

H. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Penilaian yang dilakukan sikap keaktifan dan kerja sama.
b. Penilaian Pengetahuan
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan bentuk soal
evaluasi berupa tes tertulis.
c. Penilaian Keterampilan :
Menyelesaikan masalah berkaitan lama waktu sebuah kegiatan dan
mempresentasikan hasil diskusi.
2. Instrumen penilaian:
a. Lembar Observasi
b. Lembar Tes
c. Lembar Kartu soal
I. PENGAYAAN DAN REMEDIAL
a. Jika pada soal evaluasi siswa mendapatkan nilai kurang dari KKM, maka siswa
dinyatakan belum tuntas dan diberikan remidial. Siswa yang remidial diberikan
tambahan jam belajar di luar jam sekolah untuk mengulang materi yang belum
dipahami. Kemudian Siswa diberikan soal kembali untuk mengukur
kemampuannya.
b. Sedangkan siswa yang sudah mencapai KKM pada soal evaluasi, maka Siswa
diberikan soal-soal pengayaan untuk memperdalam materi.
J. MEDIA, ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR
d) Media : Permainan Ular Tangga
e) Alat : Alat Tulis
f) Sumber belajar :
Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2018. Buku Guru SD/MI
Kelas III Tema 6 Energi dan Perubahan. Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013. Cetakan ke-2. Jakarta: Kemdikbud.

Mengetahui Gresik,
Kepala Sekolah, Guru Kelas 3

MOHAMMAD NASIR ,M. Pd. EWING HARDINITA, S.Pd


LAMPIRAN
PENILAIAN SIKAP
Rubrik Penilaian Observasi
Nilai
Kriteria
4 3 2 1
Mau bekerja sama
Kerja sama Mau Mau Mau menang
bekerjasama tapi bekerjasama sendiri
mengatur teman tapi pasif

Keaktifan Terlihat berani Terlihat berani Terlihat Terlihat


dan tepat namun kurang bila dengan dengan
tepat teman dorongan guru

Lembar Penilaian Observasi


Tot
N Mandiri Santun al Nil
Nama
o Sko ai
4 3 2 1 4 3 2 1
r
1
2
3

NILAI = jumlah perolehan skor x 100


Skor maksimal
PENILAIAN PENGETAHUAN
SIKLUS 1
No Kompetensi Dasar Indikator Bentuk Skor setiap No Soal
Soal soall
1 3.6 Menjelaskan 3.6.1 Pilihan 8 1,2,5
dan menentukan Mengetahi cara Ganda
lama waktu suatu menentukan
kejadian waktu sebuah Isian 12 4,5

berlangsung kegiatan
3.6.2 Pilihan 8 9,10
Mengidentifikasi Ganda
lamanya waktu
sebuah kegiatan..
Isian 12 6,7,8

Nilai = Jumlah Skor Total

SIKLUS 2
No Kompetensi Dasar Indikator Bentuk Skor setiap No Soal
Soal soal
1 3.6 Menjelaskan 3.6.1 Pilihan 8 5
dan menentukan Mengetahi cara Ganda
lama waktu suatu menentukan
kejadian waktu sebuah
berlangsung kegiatan Isian 12 9,10

3.6.2 Pilihan 8 2,3,4,5


Mengidentifikasi Ganda
lamanya waktu
sebuah kegiatan..
Isian 12 6

3.6.3 Isian 12 7,8


Mengidentifikasi
mana kegiatan
yang lebih lama
dan mana yang
lebih singkat.

Nilai = Jumlah Skor Total

PENELIAIAN KETERAMPILAN
RUBRIK PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK
No Fase Skor
1 Diskusi 4 Tepat Menjawab soal tanpa bantuan guru
3 Tepat menjawab soal dengan bantuan guru
2 Kurang tepat menjawab
1 Tidak menjawab
2 Presentasi 4 Sopan, Berani tanpa ditunjuk, Penjelasan
rinci
3 Sopan , Berani, Penjelasan kurang rinci
2 Tidak sopan, kurang berani, penjelasan
kurang rinci
1 Tidak sopan, tidak berani, penjelasan
kurang rinci

NILAI = jumlah perolehan skor x 100


Skor maks
LAMPIRAN
KARTU SOAL
Mata pelajaran : Matematika
Kelas / semester : III / II
Tema :6
Sub Tema :1

SIKLUS 1
SOAL 1 SOAL 2 SOAL 3

4 hari=……jam 2 bulan=….jam 3 minggu =….hari

SOAL 4 SOAL 5 SOAL 6

Pada bulan Maret Sheza Titin mengikuti les bahasa


Andi mengikuti les mengikuti ngaji tahfidz inggris dari pukul 16.00
matematika selama 2 selama 1 minggu. Pada hingga 17.30. Berapa
tahun. Berarti Andi bulan April dia mengikuti menit Titin mengikuti les
mengikuti les berapa 3 hari. Berapa hari sheza bahasa inggris?
bulan? telah mengikuti ujian
tahfidz?

SOAL 7 SOAL 9
SOAL 8

Menunjukkan pukul Menunjukkan pukul


Menunjukkan pukul
berapakah jam tersebut! berapakah jam tersebut!
berapakah jam tersebut!

LAMPIRAN
KARTU SOAL
Mata pelajaran : Matematika
Kelas / semester : III / II
Tema :6
Sub Tema :2

SIKLUS 2
SOAL 1 SOAL 2 SOAL 3

Ani libur sekolah Budi bermain bola dari Ibu menyetrika baju dari
semeseter 2 dumulai dari jam 15.00 sampai 16.25. jam 13.30 sampai 14.45.
tanggal 25 Mei hingga 9 Berapa menit Budi selesai Berapa menit Ibu
Juni. Berapa hari Ani bermain bola? menyetrika baju?
libur sekolah?

SOAL 4 SOAL 5 SOAL 6


Ratna membaca buku dari Elmi menyapu halaman
pukul 08.00 sampai pukul rumah dari pukul 16.30 Rudi bermain catur dari
sampai pukul 17.05 pukul 18.45 sampai pukul
09.30 Lilis menyiram tanaman 20.00
Fahmi bermain sepeda dari pukul 06.50 sampai Badu bermain basket dari
dari pukul 07.40 sampai pukul 07.40 pukul 08.15 sampai pukul
pukul 09.00 Siapa yang melakukan 10.00
Siapa yang melakukan kegiatan paling lama? Siapa yang melakukan
kegiatan paling lama? kegiatan paling cepat?
SOAL 7 SOAL 8 SOAL 9

Gambarkan jam yang Gambarkan jam yang Gambarkan jam yang


menunjukkan pukul menunjukkan pukul menunjukkan pukul
09.15! 16.40!

20.35!

Cover Kartu Soal


LEMBAR EVALUASI SIKLUS 1
8. Pada hari minggu, jaka belajar kelompok dengan teman-temannya
Kelas / Semester :3/2 Nama: mulai pukul 07.30. Kemudian belajar kelompoknya selesai pada
Mata Pelajaran Matematika No Absen: pukul 08.45. Jadi Jaka belajar kelompok selama ...............menit
Materi : Pengukuran waktu
I. Silanglah jawaban yang tepat! 9. Menunjukkan pukul berapakah jam di bawah ini!
1. 3 hari = ............ jam
A. 24 jam B. 48 jam C. 72 jam D.96 jam
2. 4 Bulan = .............hari
A. 30 hari B. 60 hari jam C. 90 hari D.120 hari
3. 4 jam= ............ menit
A. 240 menit C. 480 menit 10. Menunjukkan pukul berapakah jam di bawah ini!
B. D.360 menit D. 180menit
4. Bagas sudah mengikuti les di Bimbel Brilian selama 3 tahun. Lama
waktu Bagas mengikuti les sama juga dengan......bulan
A. 12 bulan B. 20 bulan C. 22 bulan D 24 bulan
5. Menunjukkan pukul berapakah jam di bawah ini!

A. 6.15 B.6.23 B. 6.40 C. 6. 50


LEMBAR EVALUASI SIKLUS 2

II. Isilah dengan jawaban yang tepat! Kelas / Semester :3/2


Nama:
6. Adik Bayu berumur 3 tahun, umur adik Bayu sama jugaMata Pelajaran Matematika
Materi : Pengukuran waktu No Absen:
dengn.....................bulan.
7. Pada bulan Januari Ningrum berlatih bulutangkis selama 3 minggu.
Pada bulan Februari ia berlatih lagi selama 5 hari. Jadi Ningrum
sudah berlatih bulutangkis selama.................hari.
I. Silanglah jawaban yang tepat! 6. Berapa menit masing-masing mereka bermain?
1. Sinta selesai bermain sepeda dengan teman-temannya pada pukul 17.00. Jika 7. Siapakah yang telah bermain paling lama?
Sinta mulai bermain sepeda pada pukul 15.20, maka lama waktu Sinta bermain 8. Siapakah yang telah bermain paling lama?
adalah .... 9. Buatlah gambar jarum jam yang menunjukkan waktu Pukul 01.40
A. 1 jam 80 menit B. 1 jam 40 menit C. 2 jam 80
menit D. 2 jam 40 menit
2. Ulfa menyalakan televisi pada pukul 14.50. Setelah menonton televisi selama
1 jam 20 menit, ia pun mematikan televisinya karena acara yang ia sukai telah
berakhir. Setelah itu ia melihat jam, waktu telah menunjukkan pukul
....
A. 16.70 B. 15.70 C. 16.10 D. 15.10 10. Buatlah gambar jarum jam yang menunjukkan waktu berikut ini:
3. Rizki kini telah berhasil membiasakan hidup hemat energi selama dua bulan Pukul 09.25
penuh, yaitu pada Maret dan bulan April. Lama waktu yang Rizki lakukan
dalam membiasakan hidup hemat energi itu sama juga dengan ....
A. 59 hari B. 60 hari C. 61 hari D. 62 hari

4. Terjadi pemadaman listrik di kabupaten Pati dari pukul 08.00 sampai pukul
11.15. Lama waktu pemadaman listrik itu sama juga dengan ....
A. 315 menit b. 195 menit c. 215 menit
135 menit

5. Gambar jam di atas menunjukkan pukul ....


A. 02.04 B. 04.20 C. 02.40 D. 04.10

II. Isilah dengan jawaban yang tepat!


Bacaan untuk nomor 1 dan 2
Perhatikan informasi beriktu ini!
Rudi bermain bola dari pukul 15.00 sampai pukul 16.30
Rizal bermain bulu tangkis dari pukul 07.30 sampai pukul 08.30
Tegar bermain catur dari pukul 18.45 sampai pukul 20.00
Fadil bermain basket dari pukul 08.15 sampai pukul 10.00
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS SISWA PADA PEMBELAJARAN
MEDIA ULAR TANGGA

Nama sekolah : MI Miftahul Ulum Peganden


Mata pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : III/I|I
Pertemuan ke :

Petunjuk pengisisan :
Amatilah hal-hal yang menyangkut aktivitas siswa selama kegiatan pembelajaran
berlangsung. Kemudian isilah lembar pengamatan dengan prosedur sebagai berikut :
1. Pengamatan dilakukan terhadap aktivitas siswa selama proses pembelajaran berlangsung
mulai dari kegiatan awal sampai dengan akhir pembelajaran.
2. Kategori pengamatan ditulis secara berurutan sesuai dengan kejadian yang dilakukan
siswa dan ditulis dalam kolom yang tersedia. Beri tanda (v) jika dilakukan

Penilaian
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
Siswa antusias dengan
1
apersepsi guru

Siswa memperhatikan materi yang


2
disampaikan oleh guru

Siswa antusias dengan


3
penggunaan media yang digunakan
dalam pembelajaran
Siswa aktif selama proses pembelajaran
4
(bertanya, berani mengemukakan
pendapat, dan menjawab
pertanyaan dari guru)
Siswa mengerjakan evaluasi yang diberikan
5 oleh guru

Keterangan :
1 = kurang 3 = baik
2 = cukup 4 = baik sekali

Kriteria Rentangan Keberhasilan :


85 – 100 % = Sangat baik (Berhasil)
65 – 84 % = Baik (Berhasil)

55 – 63 % = Cukup (Tidak berhasil)

0 – 54 % = Kurang (Tidak berhasil)


LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU PADA PEMBELAJARAN
MEDIA ULAR TANGGA
Mata pelajaran : Matematika Kelas/Semester
: III/I|I
Siklus ke :
Petunjuk pengisisan :
Amatilah hal-hal yang menyangkut aktivitas siswa selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
Kemudian isilah lembar pengamatan dengan prosedur sebagai berikut :
3. Pengamatan dilakukan terhadap aktivitas siswa selama proses pembelajaran berlangsung
mulai dari kegiatan awal sampai dengan akhir pembelajaran.
4. Kategori pengamatan ditulis secara berurutan sesuai dengan kejadian yang dilakukan
siswa dan ditulis dalam kolom yang tersedia. Beri tanda (v) sesuai kriteia yang dilakukan

Penilaian
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
Keterampilan membuka
1
pelajaran

Keterampilan menarik perhatian dan memotivasi


2
siswa
Keterampilan menggunakan metode,
3 model,dan pendekatan pembelajaran

Keterampilan mengembangkan variasi


4
interaksi

Keterampilan mengelola
5
kelas

Keterampilan memanfaatkan waktu


6

7 Keterampilan menggunakan media

Penggunaan bahasa yang baik dan benar lisan dan


8 tulis (sesuai dengan mata
pelajaran yang diajarkan)
Kemampuan menciptakan suasana pembelajaran
9
yang menyenangkan
Keterampilan melakukan penilaian proses
10

Kemampuan memberikan penguatan


11 (reinforcement) dan punishment
12 Keterampilan menutup pelajaran

Keterangan :
1 = kurang 3 = baik
2 = cukup 4 = baik sekali

Kriteria Rentangan Keberhasilan :


85 – 100 % = Sangat baik (Berhasil)

65 – 84 % = Baik (Berhasil)

55 – 63 % = Cukup (Tidak berhasil)

0 – 54 % = Kurang (Tidak berhasil)

ANGKET RESPON SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN


MEDIA ULAR TANGGA
Nama :

Kelas :

Hari/ Tanggal :

A. Tujuan
Angket respon siswa bertujuan untuk mengetahui respon siswa terhadap pembelajaran
matematika melalui media permainan ular tangga.

B. Petunjuk Pengisian :
1. Berilah tanda () pada kolom pilihan yang sesuai dan berikan alasan terhadap
jawaban yang diberikan pada tempat yang disediakan!
2. Respon yang anda berikan tidak mempengaruhi penilaian hasil belajar
C. Pertanyaan
Skor
No Aspek yang ditanyakan S TS STS
SS

Pembelajaran matematika dengan permainan


1
ular tangga membuat saya semangat.

Kegiatan pembelajaran matematika lebih mudah


2 dipahami.

Pembelajaran ini membuat saya senang


3 berdiskusi dengan anggota kelompok untuk
menyelesaikan soal.
Dengan pembelajaran ini saya lebih mudah
4 mengerjakan soal.

Setelah pembelajaran , pemahaman materi saya


5 meningkat.

Keterangan :
SS = Sangat Setuju 3 = Tidak Setuju
S = Setuju 4 = Sangat tidak setuju

D. Saran

.................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................

Gresik, April 2023

Responden

( )

Anda mungkin juga menyukai