Anda di halaman 1dari 4

1

Lampiran 1 : Kuesioner Penelitian

KUESIONER

Hubungan Kualitas Pelayanan Akademik dan Administrasi dengan


Kepuasan Mahasiswa Terhadap Peningakatan Mahasiswa di STIE
MARS

Kepada Yth

Bapak/Ibu/Saudara/i Responden

Di Tempat

Dengan Hormat
Saya Yoga Prasetya , mahasiswa dari Program Studi Manajemen Sekolah Tinggi
Ilmu Ekonomi MARS. Saya saat ini sedang melakukan penelitian mengenai”
Hubungan Kualitas Pelayanan Akademik dan Administrasi dengan Kepuasan
Mahasiswa Terhadap Peningakatan Mahasiswa di STIE MARS”.berkaitan dengan
hal tersebut, saya memohon kesediaan Bapak/Ibu/Saudara/i meluangkan waktu
untuk mengisi kuesioner ini. Kuesioner ini adalah salah satu sarana untuk
memperoleh data yang diperlukan untuk penelitian. Jawaban yang
Bapak/Ibu/Saudara/i tidak akan dinilai benar atau salah semua informasi yang
anda berikan dijamin kerahasiaannya. Saya menghargai pengorbanan waktu dan
sumbangan pemikiran Bapak/Ibu/Saudara/i untuk mengisi kuesioner ini. Oleh
karena itu, saya mengucapkan banyak terima kasih, semoga bantuan dan amal
baik Bapak/Ibu/Saudara/i sekalian mendapatkan imbalan dari Allah SWT.

Hormat Saya

Yoga Prasetya
A. IDENTITAS RESPONDEN

Nama :

Jenis Kelamin : 1.Laki-laki 2.Wanita

Usia :

B. PETUNJUK PENGISIAN

1. Mohon dengan hormat kuesioner ini di isi secara lengkap dari


seluruh pernyataan yang telah disediakan.
2. Berilah tanda silang (X) pada kolom jawaban yang tersedia. Pilih sesuai
dengan keadaan yang sebenarnya.
3. Terdapat (5) alternative pengisian jawaban, yaitu sebagai berikut:
a. SS =Sangat Setuju
b. S =Setuju
c. N =Netral
d. TS =Tidak Setuju
e. STS =Sangat Tidak Setuju

Kuesioner yang berkaitan Kualitas Pelayanan (X1)

NO PERNYATAAN PILIHAN JAWABAN

SS S N TS STS

1 Pelayanan yang di berikan


akademik tepat dan sesuai
dengan apa yang mahasiswa
butuh kan

2 Pelayanan yang di berikan sigap


dan ramah dalam
merepresentasikan keinginan
mahasiswa

3 STIE MARS mengutamakan


pelayanan yang bersifat nyata sesuai
dengan visi perguruan tinggi

4 Keluhan mahasiswa sigap dalam


mendengarkan keluhan mahasiswa

5 Pemecahan / pemberian solusi yang


di tawarkan STIE MARS sesuai
dengan proporsi mereka
Kuesioner yang berkaitan dengan Kepuasan Pelanggan (X2)

NO PERNYATAAN PILIHAN JAWABAN

SS S N TS STS

1 Jasa pelayanan dan administrasi


sesuai dengan ekspetasi

2 Proses pelayanan administrasi dan


akademik ramah dan memuaskan

3 Pelayanan akademik dan


administrasi menjanngkau setiap
lapisan mahasiswa

4 Mahasiswa sangat dalam


mengakses informasi akademik dan
administrasi

5 Pelayanan akademik dan administrasi


sesuai dengan brosur yang mereka
sebarkan
Kuesioner yang berkaitan dengan peningkatan mahasiswa (Y)

NO PERNYATAAN PILIHAN JAWABAN

SS S N TS STS

1 Jumlah mahasiswa /I
meningkat di karenakan
kemudahan dalam mengakses
informasi akademik

2 Promosi yang dilakukan


mahasiswa meningkatkan jumlah
mahasiswa

3 STIE MARS memiliki citra baik di


mata masyarakat

4 STIE MARS merupakan sekolah


STIE unggulan di kota pematang
siantar

5 Pendaftaran MABA
berdasarkan minat terhadap
STIE MARS

Anda mungkin juga menyukai