Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN PASIEN DENGAN INFEKSI AIRBORNE

Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman :

RUMAH SAKIT ISLAM 003/PPI/RSISH/II/2022 1/2


“SULTAN HADLIRIN”
JEPARA

Ditetapkan oleh :
Tanggal Terbit : Direktur

6 FEBRUARI 2022

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL Rumah Sakit Islam “Sultan Hadlirin”
Jepara

dr. H.GUNAWAN W.S. DTMH,M.Kes.


Penapisan penempatan pasien di ruang isolasi berdasarkan transmisi
adalah penempatan pasien yang potensial mengkontaminasi
PENGERTIAN
lingkungan atau yang tidak dapat diharapkan menjaga kebersihan atau
kontrol lingkungan ke dalam ruang yang terpisah.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penapisan penempatan
TUJUAN
pasien berdasarkan transmisi.
Surat Keputusan Direktur Nomor : IV.1/90/RSI/I/2022 tentang
KEBIJAKAN Pedoman Pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Rumah
Sakit Islam “Sultan Hadlirin” Jepara.
Penerapan kewaspadaan penularan melalui udara(airbone) Tempatkan
PROSEDUR pasien di kamar isolai yang memiliki syarat sbb:
1) Bertekanan udara negatif dibanding dengan ruangan
sekitarnya.
2) Memiliki saluran pengeluaran udara ke lingkungan yang
memadai.
3) Pintu ke arah dalam harus selalu tertutup.
4) Bila tidak tersedia ruang isolasi bertekanan negati,
tempatkan pasien di ruangan berventilasi alami dengan
pertukaran udara 12x perjam.
5) Tempatkan pasien di ruang tersendiri(single room).Bila
ruangan tersendiri tidak tersedia, tempatkan pasien
dengan pasien lain yang terinfeksi aktif dengan
mikroorganisme yang sama(kohort)
6) Batasi pemindahan dan transportasi pasien dari
kamarnya hanya
7) untuk hal yang penting sajadan memang bila dibutuhkan
pemindahan dan transportasi batasi penyebaran airbone
dengan menggunakan masker bedah pada pasien bila
memungkinkan
8) Petugas pemeriksa yang memeriksa pasien dan keluarga
harus memakai masker N-95

PENANGANAN PASIEN DENGAN INFEKSI AIRBORNE

RUMAH SAKIT ISLAM Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman :


“SULTAN HADLIRIN”
JEPARA
0 2/2
003/PPI/RSISH/II/2022
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
9) Petugas kesehatan dan keluarga pasien menggunakan APD
(masker)saat masuk ruangan pasien dan melepas APD saat
PROSEDUR kluar dari kamar pasien serta melakukan hand hygiene
Pasang Sign transmisi di depan kamar pasien : Airbone oleh
penanggung jawab satuan kerja

1. IGD
UNIT TERKAIT
2. IRNA

Anda mungkin juga menyukai