Anda di halaman 1dari 3

LAMPU DIY

Identitas Pemilik Usaha

A Nama Pemilik Usaha Taufiq Rahmansyah, Rosana, Ardo Risyo, Edua Addina
B Alamat Pemilik Usaha Jl. Sawo 4 No 77, Kalinegoro, Mertoyudan, Magelang
C NoTelp 083840354387
D Email Taufiqrahmansyah52@gmail.com
E No KTP 3308100206020001

Nama Usaha

A Nama Usaha Lampu DIY


B Jenis Usaha Produk Lampu Hias
C Nama Produk Lampu Dreamland
D Alamat Usaha Jl. Sawo 4 No 77, Kalinegoro, Mertoyudan, Magelang

SWOT

Strenght

Lampu hias ini menggunakan barang barang yang minimalis dan bisa dibilang produksi barang
cukup mudah dan pengadaan barang yang murah dan terjangkau. Instalasi dan penggunaan pun
cukup dimengerti bagi para konsumen. Dan produk ini dapat di gunakan kembali atau dengan
kata lain tidak sekali pakai dimana lampunya dapat di ganti apabila lampunya sudah padam.
Tentu motif yang tersedia juga bermacam macam sehingga konsumen dapat memilih sesuai
dengan keinginan mereka sendiri.

Weakness

Bahan selimut yang terbuat dari pralon dan mika mudah rusak apabila terlalu sering dibuka
penutupnya. Kemungkinan juga cahaya lampu ini akan kurang baik apabila terdapat cahaya lain
yang lebih terang, dikarenakan lampu hias ini hanya cocok untuk ditempat gelap seperti lampu
tiidur. Dan usaha ini yang baru muncul dimana notaben produsen adalah mahasiswa maka akan
kurang dalam mempromosikan produk melihat kesibukan produsen.
Opportunity

Kebutuhan tersier bagi ruangan agar terlihat indah diperlukan untuk kenyamanan. Lampu ini
cocok untuk para konsumen yang memiliki produktivitasnya tinggi didalam ruangan dirumah,
seperti Mahasiswa, Freelancer, dan yang lain lain yang ingin memberikan kesan estetik
diruangannya.

Threats

Usaha kerajinan sudah sangat banyak dijumpai khususnya lampu hias, hal ini menjadi ancaman
profit bagi kami apabila produk tidak inovatif dan promosi kurang menyebar.

Customer Customer
Key Activities: Relationship: segment:
Value Propositions
1. Menjual lampu hias. : 1.
Konten 1. Seorang
2. Membuat lampu hias dengan media sosial kolektor
Key kualitas yang Lampu DIY ini ialah 2. Promo dan barang.
Partners: lampu hias dengan diskon 2. Seorang
bahan paralon. yang
Suplier, menyuk
Lampu hias ini
penyedia ai
sangat cocok untuk
bahan barang
menghiasi ruangan
baku yang
Key Resources: untuk
pembuat Channels: estetik
produktivitas
an lampu 1. Toko bangunan, penyedia paralon sebagai penambah 3. Seorang
hias 1. Media sosial yang
2. Toko Lampu, penyedia lampu dan nilai estetik dan
2. E-commerce mencari
fitting
juga kenyamanan lampu
ruangan hias
yang
murah

Cost structure: Revenue Streams :

1. Biaya pembuatan Modal : iuran anggota


2. Biaya bahan baku
3. Biaya pemasaran Penghasilan : penjualan lampu

Anda mungkin juga menyukai