Anda di halaman 1dari 3

Kepada

Yth. Kepala SMP Negeri dan Swasta


Se- Kabupaten Bekasi
Di –
Tempat

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan akan dilaksanakannya Penilaian Sumatif Akhir Tahun


( PSAT ) pada Satuan Pendidikan di lingkungan Dinas Pendidikan Kab. Bekasi
Tahun Pelajaran 2022 / 2023, kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut:
1. Pelaksanaan Kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Utama
Tahun Pelajaran 2022/2023 pada tanggal 5 s.d. 10 Juni 2023, dan jadwal
Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Susulan pada tanggal 12 sd 17
Juni 2023.
2. Membuat Surat Keputusan Kepala Sekolah tentang Penunjukan Panitia,
Menyusun Prosedur Operasional Standar (POS), Membuat Program Kerja,
dan Membuat Laporan Akhir setelah pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir
Tahun ( PSAT) Tahun Pelajaran 2022/2023.
3. Satuan Pendidikan melaksanakan Penilaian Sumatif Akhir Tahun ( PSAT)
Tahun Pelajaran 2022/2023 sesuai POS, monev internal oleh Kepala
Sekolah dan monev dari TIM Dinas Pendidikan Kabupaten Bekasi yang
ditugaskan.
4. Kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Tahun Pelajaran
2022/2023 dapat dilakasanakan dalam bentuk Penilaian Berbasis Kertas
Pensil atau Penilaian Berbasis Komputer.
5. Jumlah soal dan alokasi waktu Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT)
Tahun Pelajaran 2022/2023, sebagai berikut :
Tabel 1.
Jumlah Butir Soal dan Alokasi Waktu Penilaian Sumatif Akhir Tahun
(PSAT)
Jumlah
Jumlah
Butir Jumlah Alokasi
No Mata Pelajaran Soal
Soal Soal Waktu
Uraian
(PG)
Pendidikan Agama
1 45 5 50 90 menit
dan Budi Pekerti
Pendidikan
2 Pancasila dan 45 5 50 90 menit
Kewarganegaraan
Ilmu Pengetahuan
3 45 5 50 120 menit
Sosial
4 Bahasa Indonesia 45 5 50 120 menit
Ilmu Pengetahuan
5 40 5 45 120 menit
Alam
6 Matematika 40 5 45 120 menit
7 Bahasa Inggris 45 5 50 120 menit
8 Seni dan Budaya 45 5 50 90 menit
Pendidikan
Jasmani,
9 45 5 50 90 menit
Olahraga, dan
Kesehatan
Teknologi
Informasi dan
10 45 5 50 90 menit
Komunikasi /
Prakarya
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh
Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara
Bahasa dan Sastra
11 45 5 50 90 menit
Sunda
Baca Tulis Al-
12 45 5 50 90 menit
Quran

6. Jadwal Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT)


Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) dilaksanakan mencakup semua
mata pelajaran yang diajarkan di Sekolah, adapun jadwal secara rinci
diatur sebagai berikut :
Tabel 2.
Jadwal Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Tahun Pelajaran 2022/2023

No Hari dan Tanggal Waktu (WIB) Mata Pelajaran


Ilmu Pengetahuan
07.30 – 09.30
Senin, 5 Juni 2023 Sosial
1
Pendidikan Agama dan
10.00 – 11.30
Budi Pekerti
07.30 – 09.30 Ilmu Pengetahuan Alam
2 Selasa, 6 Juni 2023 Pendidikan Pancasila
10.00 – 11.30
dan Kewarganegaraan
07.30 – 09.30 Matematika
Bahasa dan Sastra
3 Rabu, 7 Juni 2023 Sunda
10.00 – 11.30

07.30 – 09.30 Bahasa Inggris


4 Kamis, 8 Juni 2023 Teknologi Informasi dan
10.00 – 11.30
Komunikasi / Prakarya
Pendidikan Jasmani,
07.30 – 09.00 Olahraga, dan
5 Jum’at, 9 Juni 2023 Kesehatan
09.30 – 11.00 Baca Tulis Al-Qur’an
Bahasa dan Sastra
07.30 – 09.30
6 Sabtu, 10 Juni 2023 Indonesia
10.00 – 11.30 Seni dan Budaya

7. Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Susulan dilaksanakan sesuai


dengan situasi dan kondisi sekolah.
8. Satuan Pendidikan dilarang menahan kartu peserta Penilaian Sumatif Akhir
Tahun (PSAT) sehingga peserta didik tidak dapat mengikuti Penilaian
Sumatif Akhir Tahun (PSAT) dengan alasan apapun.
9. Tanggal titi mangsa rapor Semester Genap yaitu tanggal 23 Juni 2023.
10. Penyerahan buku laporan hasil belajar (rapor) Semester Genap
disampaikan secara individual kepada Peserta Didik / Orang Tua / Wali
Murid pada tanggal 23 s.d. 24 Juni 2023.
11. Pembobotan nilai dapat disesuaikan pada ketentuan Kurikulum Satuan
Pendidikan masing-masing sekolah.
12. Jadwal pengolahan nilai ditentukan oleh masing-masing Satuan
Pendidikan.
13. Melaporkan nilai tertinggi, nilai terendah, dan nilai rata-rata hasil Penilaian
Sumatif Akhir Tahun (PSAT) kelas VII dan VIII ke melalui tautan link :
https://s.id/lapijazah2022-2023 paling lambat tanggal 24 Juni 2023.
14. Panitia Ujian Sekolah pada Satuan Pendidikan membuat dan menyusun
laporan pelaksanaan kegiatan tersebut.
15. Libur akhir Tahun Pelajaran 2022/2023 dimulai dari tanggal 26 Juni s.d. 15
Juli 2023.
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh
Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara
16. Selama Libur Akhir Tahun Pelajaran 2022/2023 Pendidik dan Tenaga
Kependidikan tetap melaksanakan tugas kedinasan sesuai dengan
ketentuan peraturan yang berlaku.
17. Kegiatan belajar mengajar Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2023/2024
dimulai tanggal 17 Juli 2023.

Atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami

TTD

Kabid Pembinaan SMP

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh
Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara

Anda mungkin juga menyukai