Anda di halaman 1dari 33

MODUL AJAR

KURIKULUM MERDEKA BELAJAR


SISTEM KELISTRIKAN KENDARAAN

INFORMASI UMUM
A. Identifikasi Masalah
Nama penyusun : Aditya Rizky Permana Jenjang Sekolah : SMK
Institusi : SMKN 1 GARUT Fase : F (Kelas XII)
Tahun Disusun : 2022/2023 Alokasi Waktu : 5 JP
Kompetensi : Teknik Kendaraan Kelas : X
Keahlian Ringan
Pertemuan ke 5
Elemen : Sistem Eletrikal Kendaraan Ringan
Capaian Pembelajaran
Peserta didik diharapkan mampu memahami sistem kelistrikan bidang otomotif melalui kegiatan
pembelajaran dan praktek dengan melakukan pengenalan dasar dan perbaikan kerusakan dari sistem
kelistrikan kendaraan ringan
B. Kompetensi Awal
1) Dasar-dasar sistem kelistrikan kendaraan ringan
2) Melakukan pembongkaran pada komponen tkr
3) Menganalisis kerusakan komponen dan menemukan solusi perbaikan pada kelistrikan tkr
C. Profil Pelajar Pancasila
1. Kecintaan dan Penghargaan Terhadap Pancasila sebagai Ideologi Negara dan Dasar
Negara
Peserta didik hendaknya memiliki kecintaan dan penghargaan yang tinggi terhadap Pancasila sebagai
ideologi negara dan dasar negara dalam perilaku mereka yang selalu menunjukkan rasa hormat dan
kesetiaan terhadap Pancasila, serta berkomitmen untuk menjadikan Pancasila sebagai panduan dalam
kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

2. Kecintaan dan Penghargaan Terhadap Pancasila sebagai Ideologi Negara dan Dasar
Negara
Peserta didik hendaknya memahami dengan dalam dan mampu mengamalkan nilai-nilai dari sila
Pancasila dalam mebangun landasan yang kuat kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

3. Menjunjung Tinggi Hak Asasi Manusia, Toleransi, Keadilan, Persatuan, dan Kesetaraan
Peserta didik hendaknya menunjukkan sikap menghargai hak asasi manusia, toleransi, keadilan,
persatuan, keberagaman, dan kesetaraan sebagai komitmen mereka untuk memperjuangkan hak-hak asasi
manusia bagi semua orang tanpa diskriminasi apapun.

4. Berkomitmen untuk Membangun Negara dan Bangsa Indonesia yang Maju dan
Berdaulat
Peserta didik hendaknya memiliki komitmen untuk memajukan negara dan bangsa Indonesia dengan
berkontribusi secara aktif dalam kehidupan sosial, politik, dan ekonomi dari berbagai tantangan melalui
semangat bergotong royong.

5. Mampu Berpikir Kritis, Mandiri, dan Berbudaya

Peserta didik hendaknya memiliki kemampuan berpikir kritis dan mandiri dalam memecahkan masalah
serta mengambil keputusan yang tepat dalam menghadapi suatu permasalahan.
D. Sarana dan Prasarana
a. Sarana
 Alat & Media
 Laptop
 Smartphone
 Proyektor
 Papantulis/spidol
 Service tools
 Unit mobil
b. Prasarana
 Sumber bahan pembelajaran
 Video (youtube)
 Buku paket dan digital Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
 Materi ajar berupa teks, PPT, video
 Kompenen-komponen kelistrikan (Benda kerja)
E. Target Peserta Didik
1. Peserta didik kelas XII TKR reguler, yaitu peserta didik tidak ada kesulitan dalam memahami
materi pembelajaran tentang sitem kelistrikan kendaraan ringan
2. Peserta didik kelas XII TKR dengan kesulitan belajar yaitu peserta didik memiliki kesulitan
dalam memahami materi sistem kelistrikan mobil, misalnya hanya memiliki gaya belajar yang
terbatas hanya satu gaya contohnya, audio, kesulitan dengan bahasa, kurang percaya diri dan
kurang konsentrasi dalam pembelajaran.
3. Peserta didikXII TKR dengan keistimewan, yaitu peserta didik dapat mencerna dan memahami
materi ajar dengan cepat serta mampu mencapai keterampilan tinggi
F. Permasalahan

G. Solusi

H. Ketersediaan Materi
1) Pengenalan dasar sistem kelistirkan kendaraan ringan
2) Tutorial melakukan pembongkaran pada sistem kelistrikan
I. Metode dan Model Pembelajaran
1. Metode pembelajaran : Ceramah, diskusi, praktik dan presentasi.
2. Model pembelajaran : PBL (Problem Based Learning).
KOMPENEN INTI
A. Tujuan Umum
Peserta didik mampu memahami sistem eletrikal kendaraan ringan secara analisis setelah proses belajar
mengajar dengan teliti
 Memahami prinsip dasar sistem kelistrikan
 Memahami sistem penerangan eksterior
 Memahami sistem penerangan interior
 Memahami sistem peringatan
 Memahami sistem starter
 Memahami sistem pengisian
 Memahami sistem pengapian
 Memahami sistem glow EFI
 Memahami sistem sistem plug system (diesel)
 Memahami sistem commonrail (diesel)
 Memahami sistem multi info display
 Memahami sistem audio and video
 Memahami sistem USB port dan cigarette lighter
 Memahami sistem ABS dan EBD
 Memahami sistem HSA, Traction control, stability control
 Memahami sistem differential clutch
 Memahami sistem transmission solenoid
 Memahami sistem bag inflator control
 Memahami sistem immobilizer
 Memahami sistem alarm system
 Memeriksa dan merawat sistem penerangan eksterior
 Memeriksa dan merawat sistem penerangan interior
 Memeriksa dan merawat sistem peringatan
 Memeriksa dan merawat sistem starter
 Memeriksa dan merawat sistem pengisian
 Memeriksa dan merawat sistem pengapian
 Memeriksa dan merawat sistem EFI
 Memeriksa dan merawat sistem plug system (diesel)
 Memeriksa dan merawat sistem commonrail (diesel)
 Memeriksa dan merawat sistem multi info display
 Memeriksa dan merawat sistem audio and video
 Memeriksa dan merawat sistem USB port dan cigarette lighter
 Memeriksa dan merawat sistem ABS dan EBD
 Memeriksa dan merawat sistem multi info display
 Memeriksa dan merawat sistem audio and video
 Memeriksa dan merawat sistem USB port dan cigarette lighter
 Memeriksa dan merawat sistem ABS dan EBD
 Memeriksa dan merawat sistem HSA, Traction control, stability control
 Memeriksa dan merawat sistem differential clutch
 Memeriksa dan merawat sistem transmission solenoid
 Memeriksa dan merawat sistem bag inflator control
 Memeriksa dan merawat sistem immobilizer
 Memeriksa dan merawat sistem alarm system
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem penerangan eksterior
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem penerangan interior
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem peringatan
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem starter
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem pengisian
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem pengapian
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem EFI
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem plug system (diesel)
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem commonrail (diesel)
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem multi info display
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem audio and video
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem USB port dan cigarette lighter
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem ABS dan EBD
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan multi info display
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem audio and video
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem USB port dan cigarette lighter
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem ABS dan EBD
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem HSA, Traction control, stability control
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem differential clutch
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem transmission solenoid
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem bag inflator control
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem immobilizer
 Mendiagnosis dan memperbaiki kerusakan sistem alarm system
B. Tujuan Khusus
1. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem kelistrikan pada sebuah kendaraan ringan dari
sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
2. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem penerangan eksterior pada sebuah kendaraan
ringan dari sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
3. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem penerangan interior pada sebuah kendaraan
ringan dari sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
4. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem peringatan pada sebuah kendaraan ringan dari
sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
5. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem starter pada sebuah kendaraan ringan dari sesi
pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
6. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem pengisiam pada sebuah kendaraan ringan dari
sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
7. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem pengapian pada sebuah kendaraan ringan dari
sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
8. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem EFI pada sebuah kendaraan ringan dari sesi
pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
9. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem glow plug system (diesel) pada sebuah
kendaraan ringan dari sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
10. Peserta didik dapat memahami prinsip dasar sistem cbommonrail (diesel) pada sebuah kendaraan
ringan dari sesi pematerian melalui PPT dan alat simulasi dengan benar.
11.
12. Peserta didk dapat melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem kelistrikan
engine pada kendaraan ringan dengan benar melalui kegiatan praktikum.
13. Peserta didik dapat mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem kelistrikan engine kelistrikan pada kendaraan ringan melalui kegiatan praktikum.
C. Pemahaman Bermakna
Peserta didik dapat memahami sistem eletrikal kendaraan khususnya pada mobil dan menerapkan pemahaman
dalam kehidupan sehari-hari apabila menemukan permasalahan pada sistem eletrikal
D. Pertanyaan Pemantik
1. Apa perbedaan dari sistem pengapian secara konvesianal dengan eletrikal? Jelaskan!
2. Menurut kalian, apa yang akan terjadi jika baterai kendaraan ringan mati dan tidak diisi ulang?
Bagaimana cara mengisi ulang baterai kendaraan ringan?
3. Menurut kalian, apa yang terjadi jika sistem airbag pada mobil tidak aktif? Bagaimana cara
produsen mobil memastikan sistem airbag aktif?

Metode Pembelajaran
ASESMEN DIAGNOSTIK
A. Asesmen Non Kognitif
Informasi apa saja yang ingin digali ? Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan
Psikologis dan sosial emosi peserta didik 1. Bagaimana kabar hari ini ?
2. Apa harapan kalian tentang kegiatan
pembelajaran hari ini ?
Aktivitas di rumah yang mendukung gaya 1. Apa saja kegiatanmu sepanjang hari di rumah ?
belajar dan minat peserta didik 2. Apakah kalian memiliki waktu cukup
untuk belajar ?
3. Sebutkan hal yang paling menyenangkan
dan tidak menyenangkan ketika sedang
belajar !
Gaya belajar, karakter, serta minat peserta didik 1. Apakah hobimu ?
2. Apakah hobimu berkaitan dengan
program keahlian yang dipilih ?
B. Asesmen Kognitif
Informasi apa saja yang ingin digali ? Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan
Psikologis dan sosial emosi peserta didik 1. Apa yang kalian ketahui sistem eletrikal
kendaraan?
2. Seberapa penting peran kelistrikan pada
kendaraan?
C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu memahami tentang sistem eletrikal kendaraan dengan mengamati pembelajaran
2. Peserta didik mampu melakukan pembongkaran pada sistem eletrikal kendaraan dengan
mempakrtikkan
3. Peserta didik mampu menyimpulkan dan memperbaiki kerusakan pada sistem eletrikal kendaraan dengan
mempraktikkan
KEGIATAN PEMBELAJARAN 1
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang prinsip
dasar sistem kelistrikan yang akan disampaikan kepada
peserta didik melalui PPT
Fase 2 1. Guru membuat 2 kelompok peserta didik secara heterogen
2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
Mengorganisasi
peserta didik menyiapkan peralatan belajar
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi sistem prinsip dasar sistem kelistrikan
4. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik secara
berkelompok untuk dikerjakan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait sistem
eletrikal berdasarkan petunjuk dari LKPD.
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKPD
Membimbing
penyeldikan 2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat menyelesaikan permasalaahn dengan teliti melalui
soal-soal
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait LKPD yang telah diberikan
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
menjawab, merumuskan, dan menyimpulkan dari soal-soal
Mengembangkan
dan menyajikan tentang prinsip dasar sistem kelistrikan ringan untuk
hasil
menyelesaikan permaslahan dari LKPD
2. Setelah menyimpulkan, peserta didik dalam kelompok mulai
menyusunkan laporan hasil diskusi penyelesaian masalah
terkait prinsip dasar sistem kelistrikan
3. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan hasil diskusi.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi mengenai pemeliharaan kelistrikan kendaraan ringan
Menganalisis dan
evaluasi masalah 2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(15 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari kelas.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 2
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.
Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian
Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang yang
akan disampaikan kepada peserta didik melalui PPT
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan belajar
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi sistem sistem kelistrikan engine
4. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik secara
berkelompok untuk dikerjakan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait sistem
kelistrikan engine berdasarkan petunjuk dari LKPD.
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKPD
Membimbing
penyeldikan 2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat menyelesaikan permasalaahn dengan teliti melalui
soal-soal
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik mengajukan
pertanyaan terkait LKPD yang telah diberikan
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
menjawab, merumuskan, dan menyimpulkan dari soal-soal
tentang prinsip dasar sistem kelistrikan engine untuk
Mengembangkan
menyelesaikan permaslahan dari LKPD
dan menyajikan 2. Setelah menyimpulkan, peserta didik dalam kelompok mulai
menyusunkan laporan hasil diskusi penyelesaian masalah
hasil
terkait prinsip dasar sistem kelistrikan
4. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan hasil diskusi.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi mengenai sistem kelistrikan engine kendaraan
ringan
Menganalisis dan
2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari kelas.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 3
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang yang
akan disampaikan kepada peserta didik melalui PPT
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan belajar
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi sistem sistem kelistrikan bodi
4. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik secara
berkelompok untuk dikerjakan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait sistem
kelistrikan bodi berdasarkan petunjuk dari LKPD.
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengerjakan
Membimbing
penyeldikan LKPD
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat menyelesaikan permasalaahn dengan teliti melalui
soal-soal
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait LKPD yang telah diberikan
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
menjawab, merumuskan, dan menyimpulkan dari soal-soal tentang
prinsip dasar sistem kelistrikan bodi untuk menyelesaikan
Mengembangkan
permaslahan dari LKPD
dan menyajikan 2. Setelah menyimpulkan, peserta didik dalam kelompok mulai
menyusunkan laporan hasil diskusi penyelesaian masalah terkait
hasil
prinsip dasar sistem kelistrikan
3. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan hasil diskusi.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi mengenai sistem kelistrikan bodi kendaraan ringan
2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
Menganalisis dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
evaluasi masalah memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari kelas.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 4
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang yang
akan disampaikan kepada peserta didik melalui PPT
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan belajar
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi sistem sistem infortaiment
4. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik secara
berkelompok untuk dikerjakan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait sistem
infortaiment berdasarkan petunjuk dari LKPD.
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengerjakan
Membimbing
penyeldikan LKPD
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat menyelesaikan permasalaahn dengan teliti melalui
soal-soal
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait LKPD yang telah diberikan
Fase 4 3. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
menjawab, merumuskan, dan menyimpulkan dari soal-soal
tentang prinsip dasar sistem infortaiment untuk
Mengembangkan
menyelesaikan permaslahan dari LKPD
dan menyajikan 4. Setelah menyimpulkan, peserta didik dalam kelompok mulai
menyusunkan laporan hasil diskusi penyelesaian masalah
hasil
terkait prinsip dasar sistem kelistrikan
5. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan hasil diskusi.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi mengenai sistem infortaiment kendaraan ringan
2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
Menganalisis dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
evaluasi masalah memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari kelas.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 6
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan tune up
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang sistem
keamanan & keselamatan yang akan disampaikan kepada
peserta didik melalui PPT
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan belajar
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi sistem sistem keamanan & keselamatan
4. Guru membagikan LKPD kepada peserta didik secara
berkelompok untuk dikerjakan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait sistem
keamanan & keselamatan berdasarkan petunjuk dari
LKPD.
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengerjakan
Membimbing
penyeldikan LKPD
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat menyelesaikan permasalaahn dengan teliti melalui
soal-soal
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait LKPD yang telah diberikan
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
menjawab, merumuskan, dan menyimpulkan dari soal-soal
tentang prinsip dasar sistem keamanan & keselamatan
Mengembangkan
untuk menyelesaikan permaslahan dari LKPD
dan menyajikan 2. Setelah menyimpulkan, peserta didik dalam kelompok mulai
menyusunkan laporan hasil diskusi penyelesaian masalah
hasil
terkait prinsip dasar sistem kelistrikan
3. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan hasil diskusi.
Fase 5 4. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi mengenai sistem keamanan & keselamatan
kendaraan ringan
Menganalisis dan
5. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
6. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 7. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
8. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
9. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
10. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
11. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
12. Guru minta pamit dan keluar dari kelas.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 7
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan bodi yang akan disampaikan kepada peserta
didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan bodi
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk melakukan
pemeriksaan dan perawatan pada sistem kelistrikan bodi
untuk dibuat laporan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan bodi pada unit kendaraan
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam melakukan
Membimbing
penyeldikan pengecekan dan perawatan sistem kelistrikan bodi
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat melakukan pengecekan dan perawatan sistem
bodi pada unit kendaraan
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait kegiatan praktikum
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara melakukan pemeriksaan dan
Mengembangkan
perawatan rutin terhadap sistem kelistrikan bodi
dan menyajikan 2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
hasil

Fase 5 7. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil


diskusi berupa laporan mengenai pemeriksaan dan
perawatan rutin terhadap sistem kelistrikan bodi
Menganalisis dan
8. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
9. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 13. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
14. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
15. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
16. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
17. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
18. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 8
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.
Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian
Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan engine yang akan disampaikan kepada peserta
didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan engine
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk melakukan
pemeriksaan dan perawatan pada sistem kelistrikan
engine untuk dibuat laporan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
kelistrikan engine pada unit kendaraan
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam melakukan pengecekan dan
Membimbing
penyeldikan perawatan sistem kelistrikan engine
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat melakukan pengecekan dan perawatan sistem engine
pada unit kendaraan
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait kegiatan praktikum
4. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara melakukan pemeriksaan dan
perawatan rutin terhadap sistem kelistrikan engine
5. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat laporan
cara melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
Mengembangkan
kelistrikan engine
dan menyajikan
Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
hasil memperesentasikan laporan.

Fase 5 10. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil


diskusi berupa laporan mengenai pemeriksaan dan
perawatan rutin terhadap sistem kelistrikan engine
Menganalisis dan
11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
evaluasi masalah memuaskan
12. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 19. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
20. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
21. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
22. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
23. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
24. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.
KEGIATAN PEMBELAJARAN 9
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 8. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
9. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
10. meminta satu murid untuk memimpin lagu
11. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
12. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
13. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
14. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 4. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 5. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk menyiapkan
(150 menit)
didik pada masalah peralatan belajar
6. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
infortaiment yang akan disampaikan kepada peserta didik
melalui unit mobil
Fase 2 6. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 7. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
8. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait materi
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
infortaiment
9. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk melakukan
pemeriksaan dan perawatan pada sistem infortaiment untuk
dibuat laporan
10. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait pemeriksaan
dan perawatan rutin terhadap sistem infortaiment pada unit
kendaraan
Fase 3 6. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam melakukan pengecekan dan
Membimbing
penyeldikan perawatan sistem infortaiment
7. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat melakukan pengecekan dan perawatan infortaiment pada
unit kendaraan
8. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik mengajukan
pertanyaan terkait kegiatan praktikum
9. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin
terhadap sistem infortaiment
10. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin
Mengembangkan
terhadap sistem infortaiment
dan menyajikan
2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
hasil memperesentasikan laporan.

Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil diskusi


berupa laporan mengenai pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap
sistem infortaiment
Menganalisis dan
2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
Penutup
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
(30 menit)
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 10
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk menyiapkan
(150 menit)
peralatan belajar
didik pada masalah
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
keamanan & keselamatan yang akan disampaikan kepada
peserta didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait materi
pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap sistem
keamanan & keselamatan
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk melakukan
pemeriksaan dan perawatan pada sistem keamanan &
keselamatan untuk dibuat laporan
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait pemeriksaan
dan perawatan rutin terhadap sistem keamanan &
keselamatan pada unit kendaraan
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam melakukan
Membimbing
penyeldikan pengecekan dan perawatan sistem keamanan &
keselamatan
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik terhadap LKPD
agar dapat melakukan pengecekan dan perawatan sistem
keamanan & keselamatan pada unit kendaraan
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik mengajukan
pertanyaan terkait kegiatan praktikum
4. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin
terhadap sistem keamanan & keselamatan
5. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 3. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara melakukan pemeriksaan dan perawatan rutin
Mengembangkan
terhadap sistem keamanan & keselamatan
dan menyajikan
4. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
hasil memperesentasikan laporan.

Fase 5 4. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil diskusi


berupa laporan mengenai pemeriksaan dan perawatan rutin terhadap
sistem keamanan & keselamatan
Menganalisis dan
5. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
6. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 7. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
8. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
9. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
10. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
11. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
12. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 11
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 8. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
9. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
10. meminta satu murid untuk memimpin lagu
11. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
12. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
13. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
14. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 4. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 5. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk menyiapkan
(150 menit)
didik pada masalah peralatan belajar
6. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan bodi yang akan
disampaikan kepada peserta didik melalui unit mobil
Fase 2 6. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 7. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
8. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait materi
tentang mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi
dalam perbaikan pada sistem kelistrikan bodi
9. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk mengdiagnosis
kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem kelistrikan bodi pada unit mobil
10. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan
pada sistem kelistrikan bodi
Fase 3 6. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengdiagnosis
Membimbing
penyeldikan kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem kelistrikan bodi
7. Guru mengarahkan kelompok peserta didik agar dapat
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan bodi
8. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik mengajukan
pertanyaan terkait kegiatan praktikum
9. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
solusi dalam perbaikan pada sistem kelistrikan bodi
10. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 5. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai membuat
laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
Mengembangkan
solusi dalam perbaikan pada sistem kelistrikan bodi
dan menyajikan
6. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
hasil memperesentasikan laporan.

Fase 5 7. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil diskusi


berupa laporan tentang mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
solusi dalam perbaikan pada sistem kelistrikan bodi
Menganalisis dan
8. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
evaluasi masalah mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
9. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 13. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
14. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
15. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
16. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan
selanjutnya
17. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
18. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.
KEGIATAN PEMBELAJARAN 12
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan engine yang akan
disampaikan kepada peserta didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi tentang mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
solusi dalam perbaikan pada sistem kelistrikan engine
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan engine pada unit mobil
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan engine
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengdiagnosis
Membimbing
penyeldikan kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem kelistrikan engine
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik agar dapat
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem kelistrikan engine
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait kegiatan praktikum
4. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
kelistrikan engine
5. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
Mengembangkan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
dan menyajikan
kelistrikan engine
hasil 2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi berupa laporan tentang mengdiagnosis kerusakan
dan menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
Menganalisis dan
kelistrikan engine
evaluasi masalah 2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 13
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem infortaiment yang akan
disampaikan kepada peserta didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi tentang mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
solusi dalam perbaikan pada sistem kelistrikan
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem infortaiment pada unit mobil
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem infortaiment
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengdiagnosis
Membimbing
penyeldikan kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem infortaiment
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik agar dapat
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem infortaiment
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait kegiatan praktikum
1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
infortaiment
2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
Mengembangkan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
dan menyajikan infortaiment
2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
hasil
memperesentasikan laporan.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi berupa laporan tentang mengdiagnosis kerusakan
dan menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
Menganalisis dan
infortaiment
evaluasi masalah 2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

KEGIATAN PEMBELAJARAN 14
Alokasi waktu: 8 JP
Kegiatan Sintaks Deskripsi Kegiatan
Pendahuluan 1. Guru memberikan salam ketika masuk ke kelas
2. Guru menyiapkan peserta didik untuk berdoa sebelum
(30 menit)
pembelajaran dimulai
3. meminta satu murid untuk memimpin lagu
4. Guru meminta murid-murid untuk berdiri dan menyanyikan
lagu
5. Guru melakukan absensi murid untuk memeriksa kehadiran
6. Guru melakukan ice breaking untuk meningkatkan semangat
murid sebelum pembelajaran
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
kepada murid.

Kegiatan Inti Fase 1 1. Guru menyampaikan informasi kompetensi keahlian


Orientasi peserta 2. Guru memberi waktu kepada peserta didik untuk
(150 menit)
didik pada masalah menyiapkan peralatan belajar
3. Guru menyajikan permasalah terkait materi tentang tutorial
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem keamanan & kesleamatan yang
akan disampaikan kepada peserta didik melalui unit mobil
Fase 2 1. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul sesuai pada
kelompok masing-masing
Mengorganisasi
peserta didik 2. Guru kembali beri waktu kepada peserta didik untuk
menyiapkan peralatan bengkel
3. Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru terkait
materi tentang mengdiagnosis kerusakan dan menemukan
solusi dalam perbaikan pada sistem keamanan &
kesleamatan
4. Guru menyuruh kelompok peserta didik untuk
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem keamanan & kesleamatan pada
unit mobil
5. Peserta didik mulai berdiskusi sesama lain terkait
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem keamanan & kesleamatan
Fase 3 1. Guru mulai memberikan petunjuk kepada kelompok apabila
peserta didik mengalami kesulitan dalam mengdiagnosis
Membimbing
penyeldikan kerusakan dan menemukan solusi dalam perbaikan pada
sistem keamanan & kesleamatan
2. Guru mengarahkan kelompok peserta didik agar dapat
mengdiagnosis kerusakan dan menemukan solusi dalam
perbaikan pada sistem keamanan & kesleamatan
3. Guru menjawab pertanyaan apabila peserta didik
mengajukan pertanyaan terkait kegiatan praktikum
4. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
keamanan & kesleamatan
5. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok masing-masing mulai
membuat laporan cara mengdiagnosis kerusakan dan
Mengembangkan
menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
dan menyajikan
keamanan & kesleamatan
hasil 2. Guru mulai meminta kelompok peserta didik untuk
memperesentasikan laporan.
Fase 5 1. Semua kelompok peserta didik mulai menyajkan hasil
diskusi berupa laporan tentang mengdiagnosis kerusakan
dan menemukan solusi dalam perbaikan pada sistem
Menganalisis dan
keamanan & kesleamatan
evaluasi masalah 2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
mengajukan pertanyaan apabila penyampaian kurang
memuaskan
3. Guru memberikan apresiasi kepada semua kelompok peserta
didik stelah melakukan presentasi.
Penutup 1. Murid-murid membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran
prinsip dasar sistem kelistrikan bersama guru
(30 menit)
2. Guru mulai menjalankan tes tertulis untuk mengukur
kemampuan peserta didik
3. Guru memberikan penguatan materi prinsip dasar sistem
kelistrikan kepada peserta didik
4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pada pertemuan selanj
5. Guru mengajak peserta didik untuk bersama-sama
mengucapkan rasa syukur dan berdoa
6. Guru minta pamit dan keluar dari ruang praktikun.

ASESMEN
1. Sebutkan jenis-jenis pada sistem kelistrikan pada mobil!
Jawaban:
Sistem eletrikal pada kendaraan ringan terdiri dari:
 Sistem starter
 Sistem pengisian

 Sistem pengapian
 Sistem EFI

 Sistem penerangan
 Sistem klakson

 Sistem audio
 Sistem infortaiment

2. Jelaskan apa yang dimaksud sistem kelistrikan pada mobil ?


Jawaban:
Sistem kelistrikan pada mobil adalah sistem yang berfungsi untuk mengantarkan daya listrik yang diperlukan untuk
menghidupkan engine, pencahayaan, sistem pengisan bahan bakar, sistem klakson, dan masih banyak lagi
LAMPIRAN
A. Lembar Kerja Peserta Didik
Lampiran
B. Bahan Bacaan Guru Dan Peserta Didik
Modul/E-Book Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
C. Glosarium
Sistem kelistrikan pada mobil adalah sistem yang berfungsi untuk mengantarkan daya listrik pada kendaraan
untuk beperluan tertentu.
D. Daftar Pustaka
Modul/Buku: Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan Edisi Pertama 2013 Kementerian
Pendidikan & Kebudayaan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik & Tenaga Kependidikan, th.
2013: Jakarta

Link : https://repositori.kemdikbud.go.id/10156/1/TEKNIK-
PEMELIHARAAN-KELISTRIKAN-KENDARAAN-RINGAN-XI-2.pdf
Link PPT :
Link LKPD : https://drive.google.com/file/d/1C-y0YfpCMndi1Jommfp_GpsGCCqnCOu5/view?usp=sharing
Link Youtube : https://www.youtube.com/watch?v=CTfzC6OjQ10

Mengetahui Garut, 6 April 2022


Kepala Guru Mata Pelajaran
SMKN 1 Garut

Kankan Sukanda, S.Pd.I., M.Pd ADITYA RIZKY PERMANA

NIP. 197812262009021001 NIM: 2009798

3. Sebutkan jenis-jenis pada sistem kelistrikan pada mobil!


Jawaban:
Sistem eletrikal pada kendaraan ringan terdiri dari:
 Sistem starter
 Sistem pengisian

 Sistem pengapian
 Sistem EFI

 Sistem penerangan
 Sistem klakson

 Sistem audio
 Sistem infortaiment

4. Jelaskan apa yang dimaksud sistem kelistrikan pada mobil ?


Jawaban:
Sistem kelistrikan pada mobil adalah sistem yang berfungsi untuk mengantarkan daya listrik yang diperlukan untuk
menghidupkan engine, pencahayaan, sistem pengisan bahan bakar, sistem klakson, dan masih banyak lagi
Tujuan umum
Setelah PBM, siswa mempunyai kemampuan berpikiri analisis tentang sistem kelistrikan
Seperti apa kemampuan berpikir siswa tingkat analisis tentang sistem kelistikan

Mengetahui definisi sistem eletrikal


Menjelaskan definisi sistem eletrikal
(jangan terpaku penjelasan materi dari internet)

Tujuan khusus:
Dengan memperhatikan gambar/video sistem eletrikal, siswa dapat menyebutkan jenis-jenis sistem
kelistrikan dengan benar

Skenario
Guru memperlihatkan gambar/video tentang sistem kelistikan, guru meminta salah seseorang siswa
menyebutkan jenis-jenis sistem kelistikan

Rumusan skenario pembelajaran meruju pada rumusan tujuan khusus pembelajaran:


Model, pendekatanm startegi, dan pendekatan

Metode pembelajaran:
Merujuk kepada skenario pembelajaran

Cara menentukan metode utama yang figunakan denga menlakukan identifikasi seluruh rumusan skenario
yang sudah dituliskan

Evaluasi pembelajaran/slst ukur hstid mrliputi drlutuh TIK

Informattion sheet dikembangkan dari TIK rumusan definisi dan fungsi

Jobsheet dikembangkan dari perilaku/cara kerja

Anda mungkin juga menyukai