Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN KUNJUNGAN

1. Dasar Penugasan : Sesuai Surat Tugas Kepala Puskesmas Teupah Selatan


Nomor : 800 / / PKM /2018, Tanggal, /08/ 2018

2. Tujuan Kunjungan / Rapat : Survey Mawas Diri (SMD)

3. Hasil Kunjungan / Kegiatan :


Dari hasil kunjungan, terdapat …. Jumlah Penduduk yang Terdiri dari 2326 jumlah Kepala Keluarga dari
19 Desa, kegiatan ini dilaksanakan dengan mengunjungi Rumah rumah masyarkat dan melakukan
Survey, wawancara dan Pengisian Kuesioner, dari hasil Survey yang dilakukan terdapat Rincian sebagai
berikut

N JUMLAH JUMLAH
NAMA DESA KETERANGAN
o PENDUDUK KK

1 Seneubok 166
2 Suak Lamatan 157
3 Alus-alus 204
4 Batu ralang 100
5 Ulul Mayang 88
6 Kebun Baru 121
7 Badegong 83
8 Trans Baru 86
9 Trans Jernge 66
10 Trans Maranti 52
11 Latiung 69
12 Pasir Tinggi 84
13 Labuhan Jaya 146
14 Labuhan Bajau 122
15 Labuhan Bakti 318
16 Blang Sebel 96
17 Ana'ao 167
18 Lataling 100
19 Pulau Bangkalak 121
TOTAL 2326 -

4. KESIMPULAN/SARAN PERBAIKAN
Terdapat …… Penduduk yang terdiri dari 2326 jumlah Kepala Keluarga dari 19 Desa, kegiatan ini
dilaksanakan dengan mengunjungi Rumah rumah masyarkat dan melakukan Survey, wawancara dan
Pengisian Kuesioner Sebagaimana dapat di lihat dari table di atas bahwa ada 268 TOGA yang sudah di
Bentuk dan masih tetap dalam binaan, dengan adanya kegiatan ini di harapkan pemanfaatan TOGA ini
bisa tetap hidup di kalangan Masyarakat.

Labuhan Bajau, /08/2018


P e l a p o r:

( …………………………..……………)

(…………..……………………………)

Anda mungkin juga menyukai