Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT atas segala rahmat dan

karunia-Nya sehingga dapat terselesaikannya Karya Tulis Ilmiah dengan judul

“Asuhan Keperawatan pada Lansia Diabetes Melitus Tipe 2 dengan Masalah

Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang dari Kebutuhan Tubuh di Ruang Interna 2

RSUD Dr. R. Soedarsono Kota Pasuruan” sebagai salah satu persyaratan

menyelesaikan program pendidikan Diploma III Keperawatan Lawang Jurusan

Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang. Terima kasih dan

penghargaan kami sampaikan kepada yang terhormat :

1. Budi Susatia, S.Kp, M.Kes selaku Direktur Politeknik Kesehatan

Kemenkes Malang yang telah memberikan sarana dan prasarana

kemudahan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

2. Imam Subekti, S.Kp, M.Kep, Sp.Kom selaku Ketua Jurusan Politeknik

Kesehatan Kemenkes Malang yang telah memberikan pengarahan dalam

penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

3. Budiono, S.Kp. M.Kes selaku Ketua Program studi D-III Keperawatan

Lawang yang telah memberikan sarana dan prasarana kemudahan dalam

penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

4. Lucia Retnowati, SST. M.kes selaku penguji yang memberikan arahan

dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

5. Abdul Hanan, S.Kep, Ns., M.Kes selaku dosen pembimbing yang telah

memberikan pengarahan dan bimbingan bagi penulis dalam penyusunan

Karya Tulis Ilmiah ini.

v
6. Bapak, Ibu, Kakak, dan keluarga yang selalu memberikan dukungan moril

maupun materiil dalam menyelesaikan tugas pendidikan.

7. Teman-teman seangkatan dan semua pihak yang selalu memberikan

dukungan selama proses penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

8. Teman-teman kontrakan yang selalu memberikan dukungan selama proses

penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini, khususnya Bagus dan Wahyu.

9. Bella kuni, Wido, Ghina, Sudrajat, Nadia yang selalu memberikan

dukungan selama proses penyusunan Karya Tulis Ilmiah, khususnya

kepada Sudrajat, Ghina, Nadia yang menemani mulai dari penelitian

sampai menjadi Karya Tulis Ilmiah ini.

Penulis juga melimpahkan banyak terima kasih kepada orang tua, keluarga

tercinta, serta teman-teman dan semua pihak yang selalu memberikan dukungan

dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. Penulis menyadari bahwa dalam

penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak kekurangan, oleh sebab itu

peneliti mengharapkan kritik dan saran yang membangun dalam membantu

memperbaiki penyusunan Karya Tulis Ilmiah yang akan datang. Penulis berharap

semoga Karya Tulis Ilmiah ini bisa bermanfaat bagi orang lain.

Malang, Mei 2019

Boby Wahyu Nusantara

vi

Anda mungkin juga menyukai