Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BOJONGLARANG
Jl. Pasar Bojonglarang Desa Bojonglarang Kecamatan CijatiKab. Cianjur 43287
email: pkm.bojonglarang@gmail.com

Cianjur, 18 Oktober 2022


Nomor : 088/PKM-BJLRG/X/2022 Kepada Yth.
Sipat : Penting KepalaDesa
Perihal : Kegiatan CEKAS (CekKesehatanMasyarakat) Se-Wilayah
Lampiran : 1 ( Satu ) Halaman KerjaPuskesmasBojonglarang
Di Tempat

Denganhormat,
Dalam Rangka Meningkatkan Pencapaian Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan dan
Derajat Kesehatan Kabupaten Cianjur,Puskesmas Bojonglarang akan menyelenggarakan
Program/Pelayanan Kesehatan melalui cek Kesehatan (CEKAS) untuk Stap Desa,Tokoh
Agama,Tenaga Pengajar Di Sekolah SD,SMP,SMA dan Sederajat di Wilayah kerja Puskesmas
Bojonglarang.
Sehubungan dengan hal tersebut,kami mengundang Semua Stap Desa,Tokoh
Agama,dan Guru di masing-masing Desa untuk dating pada pelaksanaan CEKAS tersebut yang
akan dilaksanakan pada:

Hari, tanggal : Jadwalterlampir


Waktu : 08.00 WIB – selesa
Tempat : PuskesmasBojonglarang

Demikianu ndangan ini, atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terimakasih.

KEPALA PUSKESMAS BOJONGLARANG,

BENI SUSANTO,SKM.,M.Kes

NIP. 19720811 199303 1 008

Tembusan :
1. KepalaDinasKesehatanKabupatenCianjur
2. CamatKecamatanCijati
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BOJONGLARANG
Jl. Pasar Bojonglarang Desa Bojonglarang Kecamatan CijatiKab. Cianjur 43287
email: pkm.bojonglarang@gmail.com

DAFTAR UNDANGAN
PELATIHAN KADER POSBINDU PTM
PUSKESMAS BOJONGLARANG
No Nama Jabatan AsalDesa

1 DedeSuhartini KADER POSBINDU DESA


BOJONGLARANG
2 AtinPatimah DESA
BOJONGLARANG
3 Elis DESA
BOJONGLARANG
4 Lina Marlina DESA
BOJONGLARANG
5 Teti DESA SINARBHAKTI

6 Yanti DESA SINARBHAKTI

7 Aisah DESA SINARBHAKTI

8 Sarah DESA SINARBHAKTI

9 Nurhasanah DESA PADAASIH

10 Imat DESA PADAASIH

11 Anisah DESA PADAASIH

12 Dede DESA PADAASIH

13 Sarsih DESA SUKAMAJU

14 Sarmilah DESA SUKAMAJU

15 Eva DESA SUKAMAJU

16 Imat DESA SUKAMAJU

17 InayatulAliyah DESA SUKALUYU

18 Heri DESA SUKALUYU

19 NurulFaoziah DESA SUKALUYU

20 TatiRohaeti DESA SUKALUYU


PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BOJONGLARANG
Jl. Pasar Bojonglarang Desa Bojonglarang Kecamatan CijatiKab. Cianjur 43287
email: pkm.bojonglarang@gmail.com

LAMPIRAN II
AGENDA
PELATIHAN KADER POSBINDU PTM
PUSKESMAS BOJONGLARANG

Waktu Aktivitas Pemateri

08.00 – 09.00 Pembukaan


Kordinator PTM

09.00 – 09.45 Materi 1:


Pengkajian Faktor Risiko PTM Dr. Bimo
Pengukuran Faktor Risiko PTM

09.45 – 10.15 Materi 2:


Pemeriksaan Faktor Risiko PTM Reni, S.Tr.Kes

10.15 – 11.00 Materi 3: Dr. Bimo


Edukasi Pencegahan dan Pengendalian Faktor Risiko PTM
DwiSunarto, S.KM

11.00 – 11.45 Materi 4: Pencatatan dan Pelaporan Reni, S.Tr.Kes

DwiSunarto, S.KM

11.45 – 12.00 Diskusi RTL dan Penutupan


Reni, S.Tr.Kes

Anda mungkin juga menyukai