Anda di halaman 1dari 1

HKUM4406

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2020/21.1

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Program Studi : Ilmu Hukum S1
Kode/Nama MK : HKUM4406/Hukum Acara Pidana
Tugas :3

No. Soal
Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan grasi kepada mantan Gubernur Riau
Annas Maamun sehingga hukuman penjaranya berkurang 1 tahun nnas mendapatkan grasi
berupa pengurangan masa hukuman dari Presiden Jokowi. Grasi itu diajukan Annas dengan
alasan kesehatan. "Berikut alasan pemohon Annas Maamun mengajukan grasi dengan alasan
kepentingan kemanusiaan, berdasarkan Permenkumham Nomor 49 Tahun 2019 tentang tata
cara permohonan grasi. Pertimbangannya adalah berusia di atas 70 tahun, saat ini yang
bersangkutan usia 78 tahun dan menderita sakit berkepanjangan," kata Kabag Humas Ditjen Pas
Kemenkum HAM Ade Kusmanto kepada wartawan, Selasa (26/11). Annas dihukum 7 tahun
penjara pada tingkat kasasi di Mahkamah Agung (MA). Hukuman itu bertambah 1 tahun dari
vonis Pengadilan Tipikor Bandung pada 24 Juni 2015. Namun dengan adanya grasi dari Jokowi,
hukuman Annas kembali menjadi 6 tahun penjara.
Pertanyaan:

1. Berdasarkan uraian diatas coba uraikan sejarah perkembangan bantuan Hukum di Indonesia ?

2. Bagaimanakah perkembangan stelsel dalam pemidanaan ?Coba anda analisis dan jelaskan!

3 Berdasarkan ilustrasi tersebut diatas Coba anda Jelaskan prosedur pengajuan Grasi bagi seorang
narapidana ?

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai