Anda di halaman 1dari 26

PEDOMAN

PELAKSANAAN
SERTIFIKASI BAGI SDM
PENYELENGGARA
KESEJAHTERAAN SOSIAL
TAHUN 2023
KEMENTERIAN SOSI AL
LATAR BELAKANG
Pelayanan pekerjaan sosial merupakan
1 kegiatan yang menentukan dalam pelayanan
kesejahteraan sosial

Untuk menghasilkan pelayanan kesejahteraan


sosial yang berkualitas, maka penerapan
2 standardisasi kompetensi SDM Penyelenggara
Kesejahteraan Sosial merupakan suatu hal yang
mutlak harus dilaksanakan.

Pada tahun 2023, Kementerian Sosial akan


3 melakukan sertifikasi SDM Penyelenggara
Kesejahteraan Sosial
PERANGKAT SERTIFIKASI
TIM SEKRETARIAT BBPPKS
REGIONAL I-VI DAN POLTEKESOS
BBPPKS Regional I-VI dan Poltekesos dapat membentuk Tim
Sekretariat Pelaksana Sertifikasi SDM Penyelenggara
Kesejahteraan Sosial sesuai kebutuhan dan beban kerja unit kerja
masing-masing, dengan komposisi sebagai berikut:
MELAKUKAN KO O R D I N A SI D E N GA N TIM SE R T IF IK AS I
PUS DI KLAT B AN GPR O F , L SP KE MENS OS ,
LEMBAGA/ I N S T AN S I TE RKA IT TE MP A T CAL ON
PES ERTA SE R T I F I KAS I ( BIL A D IP E RL U KA N ) .
MELAKUKAN PR O S ES P E L A KSA N A A N SE R T IF IK AS I
YANG MEL I PU T I : P E RSIA P A N , P E RE NCANAAN,
PELAKSANAAN D AN PE L A P O RA N H A SIL SE RTIF IK AS I.
MENGI DENT I F I KAS I D A TA CA L O N PES ERT A

TUGAS
SER TI FI KASI S D M PENY E L E N GGA RA KE SE J AHT ERAAN
SOS I AL SESU AI D AT A B N BA Y A N G A D A .
MEMBUAT KEL O MPO K D A N GRU P WH A TSA PP CAL ON
PES ERTA S ER T I F I KA SI SD M P E N Y E L E NGGARA
KES EJAHTER AAN S O S I A L SE SU A I WIL A Y A H MAS ING-
MAS I NG.
MENGHUBU N GI PES ER TA D A N ME L A KU KA N VAL IDAS I
DATA CAL O N P E SE RTA SE RTIF IKAS I S DM
KES EJAHTER AAN S O S I A L .
MENYUSUN D AN MEN G KO O RD IN A SI RE N CA NA J ADWAL
PELAKSANAAN S ER T I F IKA SI SD M P E N Y EL ENGGARA
KES EJAHTER AAN S O S I A L SE SU A I WIL A Y A H MAS ING-
MAS I NG
MELAKUKAN KO O R D I N A SI D E N GA N TIM SERT IF IK AS I
PUS DI KLAT B AN GPR O F , L SP KE ME N TE RIA N S OS IAL
DALAM R AN GKA P RO SE S P E RSIA P AN DAN
PELAKSANAAN S ER T I F IKA SI SD M P E N Y EL ENGGARA

TUGAS
KES EJAHTER AAN S O S I A L D I WIL A Y A H MA SIN G- MAS ING.
MENGKOORD I N AS I KAN P E N U GA SA N A SE SO R DENGAN
LSP KEMENT ER I AN S O S IA L D A N TIM SE RTIF IKAS I
PUS DI KLAT B AN GPR O F .
MENGKOORD I N AS I KAN P E N U GA SA N F AS IL IT AT OR
BI MBI NGAN T EKN I S ( B IMTE K) D E N GA N TIM S ERT IF IK AS I
PUS DI KLAT B AN GPR O F
MENYELENGGAR AKAN KE GIA TA N BIMBIN GA N T EK NIS
SER TI FI KASI S D M PEN YE L E N GGA RA KE SE J A H T ERAAN
SOS I AL.
MENYELENGGAR AKAN U J IA N TU L IS/ K OGNIT IF
SER TI FI KASI S D M PEN Y E L E N GGA RA KE SE JAHT ERAAN
SOS I AL SESU AI KEB U T UH A N .

MENYELENGGAR AKAN DAN ME MF AS IL IT AS I


WAWANCAR A/ U JI AN P RA KTE K SE RTIF IKAS I S DM
PENYELENGGAR A KESE J A H TE RA A N SO SIAL S ES UAI
KEB UTUHAN .

TUGAS
MEMBUAT L APO R AN S ECA RA TE RTU L IS P E L A K S ANAAN
SER TI FI KASI S D M PEN YE L E N GGA RA KE SE J A H T ERAAN
SOS I AL.

MELAKUKAN KER JAS AMA D E N GA N P E N U H T ANGGUNG


J AWAB DENGAN S ES AMA TIM MA U P U N D ENGAN T IM
SER TI FI KASI PU S D IKL A TBA N GP RO F , T IM LSP
KEMENSOS, PES ER T A, D A N L E MBA GA A SA L PES ERT A
( BI LA DI BUT U H KAN ) .
Beberapa Poin Penting:
Tim Sekretariat daerah melakukan penjaringan dan pemetaan calon
peserta melalui GForm / sarana lain yang mudah digunakan. dapat
bekerja sama dengan Dinas Sosial, jaringan alumni dan sebagainya.
Data peserta yg daftar, peserta yg ikut dan peserta yang lulus
sertifikasi, nantinya harus diserahkan kepada Pusdiklatbangprof
Pendaftaran calon peserta secara resmi akan terintegrasi melalui
website sertifkasi dari Pusdiklatbangprof. Website ini masih sedang
dipersiapkan hingga 15 Mei 2023. Jika pada tgl tersebut website
belum bisa digunakan, tim balai menyiapkan pendaftaran melalui
google form
Beberapa Poin Penting:
Pelaksanaan bimtek peserta, ujian tertulis, dan ujian wawancara dilakukan
secara daring oleh masing-masing balai
Ujian tertulis diusahakan menggunakan website (melihat kesiapan Tim IT) dan
harus ada back up plan jika ternyata belum siap seperti menggunakan google
form
Untuk wawancara peserta dilakukan secara luring/hybrid
Bimtek dimaksudkan sebagai pembekalan peserta dalam mengikuti ujian dan
wawancara, bukan untuk "melakukan penguatan substansi" pd knowledge peserta.
sehingga materinya akan fokus untuk menyiapkan peserta untuk membuat DD,
mengikuti ujian dan wawancara.
Pengaturan penyebaran Asesor akan dilakukan oleh LSP
Beberapa Poin Penting:
Materi Bimtek akan seragam di seluruh balai dengan menggunakan materi
Bimtek dari LSP dan Pusdiklatbangprof
Soal-soal ujian kognitif akan dibuat oleh LSP dan akan digunakan oleh
seluruh balai
Peserta hanya bisa mengikuti 1 (satu) jenis sertifikasi untuk 1 (satu) jenis
profesi dalam satu tahun
Pelaksanaan secara daring/luring/hybrid menyesuaikan anggaran dari
masing-masing balai
Akuntabel PRINSIP
PELAKSANAAN
Terstandar SERTIFIKASI

Obyektif
SASARAN

3 Tenaga
Kesejahteraan Sosial
Pekerja Sosial

Relawan Sosial
Penyuluh Sosial
TARGET
KRITERIA SASARAN
SDM PENYELENGGARA KESEJAHTERAAN SOSIAL YANG TERKAIT LANGSUNG
MAUPUN TIDAK LANGSUNG DENGAN PROGRAM DAN KEGIATAN
KEMENTERIAN SOSIAL.

MENDAPATKAN REKOMENDASI DARI LEMBAGA/UNIT ATAU ASOSIASI PROFESI


MASING-MASING.

SDM PENYELENGGARA KESOS YANG DIUSULKAN OLEH MITRA


KERJA/STAKEHOLDER PELAYANAN KESEJAHTERAAN SOSIAL

BAGI SDM YANG SERTIFIKATNYA MASIH BERLAKU TIDAK DIPERKENANKAN


MENGIKUTI SERTIFIKASI UNTUK JENIS SERTIFIKASI YANG SAMA.

BAGI SDM RELAWAN SOSIAL, LATAR BELAKANG PENDIDIKAN SEKURANG-


KURANGNYA SMA (SEKOLAH MENENGAH ATAS) DAN ATAU LATAR BELAKANG
PENDIDIKAN DIBAWAH SMA DAPAT DISERTAKAN DENGAN REKOMENDASI
KEPALA DINAS SOSIAL KABUPATEN/KOTA
PERSYARATAN SERTIFIKASI
LAYANAN SERTIFIKASI

1. Sertifikasi Generalis
2. Sertifikasi jalur pendidikan siswa
Sertifikasi Pertama SMK/SLTA semester akhir

Resertifikasi
PELAKSANAAN
SERTIFIKASI

PELAKSANAAN SERTIFIKASI
PELAKSANAAN SERTIFIKASI
MANDIRI,
REGULER,
YAITU SERTIFIKASI
YAITU SERTIFIKASI
DILAKSANAKAN MELALUI
DILAKSANAKAN OLEH
KERJASAMA DAN
BBPPKS REGIONAL I-VI DAN
PERMINTAAN DARI LEMBAGA
POLTEKESOS SESUAI DENGAN
LAIN, DALAM HAL ANGGARAN
WAKTU YANG TELAH
MENJADI TANGGUNG JAWAB
DITETAPKAN.
LEMBAGA MITRA PENGUSUL.
PROSES PELAKSANAAN
SERTIFIKASI
Sosialisasi Ujian Kognitif

Pendaftaran Peserta Ujian Wawancara

Validasi Data Pengolahan Nilai

Bimbingan Teknis Pengumuman Hasil

Unggah Dokumen
TIMELINE SERTIFIKASI
Mendapatkan pelayanan dari panitia penyelenggara Sertifikasi SDM
Penyelenggara Kesejahteraan Sosial terkait mekanisme dan tata cara
pelaksanaan sertifikasi.
Peserta kegiatan
mendapatkan link zoom Mendapatkan

P meeting terkait dengan


pelaksanaan Sertifikasi
pembekalan materi
melalui Bimbingan Teknis

E SDM Penyelenggara
Kesejahteraan Sosial (bagi
Pra-Sertifikasi

H S yang diadakan secara

E
daring) atau fasilitas

A penunjang lainnya (jika

R luring)

K T

Mengikuti semua proses Mendapatkan informasi

penyelenggara Sertifikasi Lulus atau Tidak Lulus


A SDM Penyelenggara dari hasil proses

Kesejahteraan Sosial penyelenggara Sertifikasi


sesuai bidang sertifikasi SDM Penyelenggara
yang dipilih oleh Peserta. Kesejahteraan Sosial.

Mengikuti semua proses penyelenggaraan SertifikasiSDM Penyelenggara


Kesejahteraan Sosial yang ditetapkan oleh panitia penyelenggara sesuai bidang
sertifikasi yang dipilih oleh Peserta.
K

E P Memberikan dan
melengkapi data yang
Mengikuti proses
Bimbingan Teknis Pra-
W E dimintaoleh panitia
terkaitproses Sertifikasi
Sertifikasi

A S SDM Penyelenggara

J E Kesejahteraan Sosial.

I R
B T Mengunggah dokumen

A
yang dipersyaratkan
A terkait penyelenggaraan
Mengikuti ujian kognitif
dan ujian
N SDM Penyelenggara
Kesejahteraan Sosial.
wawancara/praktik

BIMBINGAN TEKNIS
PRA-SERTIFIKASI

3
Pekerja Sosial
18 JP

Tenaga Kesejahteraan Sosial Relawan Sosial


18 JP 12 JP
PENILAIAN
KOMPETENSI

Portofolio (CV, Deskripsi Diri)


(35%)

KOMPONEN
Ujian Tulis (30%)
PENILAIAN

Wawancara (35%)
PEMBIAYAAN

ANGGARAN
SELAIN TARGET
PEMBIAYAAN
DAPAT DILAKUKAN
SERTIFIKASI YANG
COST SHARING
MENJADI TARGET
PELAKSANAAN
AKAN DIBIAYAI
UJIAN SERTIFIKASI.
OLEH APBN.
Terim a
kasi
shi
PUSDIKLATBANGPROF
2023

Anda mungkin juga menyukai