Anda di halaman 1dari 20

Lenni Khofifah Rtg

Ulfa Desi Munfaati

TUGAS
APLIKASI KOMPUTER
Oleh :
Kelompok 6
GOOGLE SLIDE
01

LATAR BELAKANG
Google Slides adalah aplikasi buatan Google yang dibuat mirip seperti PowerPoint.
Seperti Google Docs yang mirip dengan Microsoft Word. Fungsi utama aplikasi ini
mirip seperti PowerPoint dimana kamu bisa membuat bahan presentasi dengan
sangat mudah. Kamu bisa menambahkan video, audio, dan juga gambar.
Menambahkan GIF juga bisa kamu lakukan.
Berbeda dengan PowerPoint yang berbayar, maka Google Slides tersedia secara gratis.
Yang kamu butuhkan hanyalah akun Google dan koneksi internet. Selain itu,
kelebihan lain Google Slides ada pada kompatibilitasnya. Aplikasi ini bisa kamu
gunakan baik di PC maupun Mac. Bahkan bisa pula di HP dengan platform Android
dan iOS.
02
FITUR-FITUR GOOGLE SLIDES

1. Mengkonversi PowerPoint ke Google Slides (File > Download)


2. Menggunakan Google Slides secara offline (File > Make available offline.)
3. Berkolaborasi di Google Slides (melalui akun Google)
4. Tersedia riwayat ( File > Version History.)
5. Tema bawaan

03
TOOLS GOOGLE SLIDE
10
MENU BAR

Keterangan Keterangan Keterangan


07
MENU FILE
1. New, berfungsi untuk membuat tab baru dengan
worksheet baru yang dapat berupa Google Slides, Google
Document, Google Spreadsheet, Google Form dan Google
Drawing.
2. Open, berfungsi untuk membuka file Google Slides yang
tersimpan pada Google Drive .
3. Make a copy, berfungsi untuk membuat salinan dari file
Google Slide yang sedang dikerjakan, salinan yang akan
dibuat dapat berupa salinan semua slide maupun slide-
slide tertentu saja.
4. Rename, berfungsi untuk memberi ulang nama pada file
Google Slides.
5. Move, berfungsi untuk memindahkan penyimpanan file
Google Slides yang sedang dikerjakan ke folder yang
berbeda di Google Drive.
6. Print, berfungsi untuk mencetak file Google Slides.
09
TAB EDIT
1. Undo, berfungsi untuk kembali 1 langkah setelah mengedit
slide.
2. Redo, berfungsi untuk maju 1 langkah setelah mengedit slide.
3. Cut, berfungsi untuk menyalin lalu menghapus bagian yang
dipilih.
4. Copy, berfungsi untuk menyalin bagian yang dipilih
5. Paste, berfungsi untuk menempelkan bagian yang dipilih
6. Select all, berfungsi untuk memilih semua bagian pada slide
yang dipilih
7. Find and replace , berfungsi untuk menemukan kata ataupun
kalimat pada slide lalu menggantinya dengan kata-kata yang
diinginkan

1. Present, berfungsi untuk


VIEW
menampilkan file dengan
mode presentasi
2. Zoom, berfungsi untuk
memperbesar tampilan
dengan perbesaran yang
diinginkan.
3. Fullscreen, berfungsi untuk
menampilkan file secara
Fullscreen.

10
INSERT
1. Image, berfungsi untuk menyisipkan gambar kedalam slide yang dapat
diambil dari penyimpanan komputer, online, link URL, penyimpanan Google
Drive, maupun diambil langsung menggunakan kamera.
2. Text Box, berfungsi untuk membuat kotak baru untuk diisi dengan teks yang
ingin diketik pada slide.
3. Audio, berfungsi untuk menyisipkan audio suara kedalam slide yang diambil
dari penyimpanan Google Drive.
4. Video, berfungsi untuk menyisipkan video yang dapat diambil dari Youtube,
link URL video maupun dari penyimpanan Google Drive.
5. Shape, berfungsi untuk membuat bentuk-bentuk 2D seperti kotak dan
lingkaran kedalam slide.
6. Table, berfungsi untuk membuat tabel dengan jumlah baris dan kolom yang
diinginkan.
7. Chart, berfungsi untuk membuat berbagai jenis grafik.
8. Line, berfungsi untuk membuat garis lurus, garis panah, dan garis lainnya.
9. Comment, berfungsi untuk memberikan komentar pada slide
10. Animation, berfungsi untuk memberikan animasi pada teks yang dipilih
11. Link, berfungsi untuk menambahkan kata yang dapat diklik dan langsung
menuju link URL yang dicantumkan pada kata tersebut.
12. New Slide, berfungsi untuk membuat slide baru pada file Google Slides.
05

FORMAT

1. Text, berfungsi untuk mengatur


format teks, format teks dapat
dijadikan bold, italic, underline dan
lain-lain. Lalu dapat digunakan untuk
mengganti warna teks serta ukuran
teks .
2. Align & indent, berfungsi untuk
mengatur posisi paragraf secara rata
kanan, rata kiri, di tengah, maupun
posisi lainnya.
3. Line spacing , berfungsi untuk
mengatur jarak spasi antar baris.
4. Bullets & numbering, berfungsi untuk
memberikan penomoran dan simbol-
simbol untuk list yang ada.
07

SLIDE
1. New Slide, berfungsi untuk menambahkan slide baru
kedalam file presentasi Google Slides
2. Duplicate Slide, berfungsi untuk menduplikasi slide
yang dipilih
3. Delete Slide, berfungsi untuk menghapus slide yang
dipilih
4. Change transition, berfungsi untuk merubah efek
transisi antar slide yang satu dengan yang lainnya.
5. Change theme, berfungsi untuk merubah tema slide
dari file presentasi Google Slides. Tema dapat dipilih
dari tema yang disediakan oleh Google Slides
maupun memilih tema secara online dengan cara
mendownload temanya lalu meng-import tema yang
telah didownload.
01

ARRANGE
1. Order, berfungsi untuk
menampilkan gambar ataupun
teks boks sesuai urutan
prioritas.
2. Rotate, berfungsi untuk
memutar gambar ataupun teks
boks dengan derajat tertentu.

05

TOOLS

1. Spelling, berfungsi untuk mengecek


pengucapan teks yang dipilih sudah
benar atau belum.
2. Explore, berfungsi untuk mencari kata
yang ingin diketahui lebih lanjut
secara online di minitab google search
langsung pada Google Slides itu juga.
3. Dictionary, berfungsi sebagai kamus.

TOOL BAR
02

Semua perubahan yang terjadi ketika mengerjakan file presentasi Google


Slides tersimpan didalam Drive, dan kita dapat memilih perubahan yang
terjadi dengan mengklik All changes saved in Drive. Setelah mengklik All
changes saved in Drive, kita dapat memilih perubahan yang terjadi lalu
mengembalikan file presentasi seperti semula .
SHARE
Fungsi Share membuat kita dapat membagikan,
berkolaborasi dan bekerja sama ketika
mengerjakan file presentasi bersama rekan kita.
Caranya terdapat pada gambar di bawah ini.
07

CHAT

Lalu ada fitur Chat, yang memungkinkan kita


berinteraksi dengan orang-orang yang
mempunyai akses file presentasi kita secara
langsung.
KESIMPULAN
aplikasi presentasi online yang
memungkinkan Anda membuat
dan memformat presentasi dan
bekerja bersama orang lain
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai