Anda di halaman 1dari 1

1.

Di dasar sebuah kolam yang dalamnya 1 meter


dan berisi penuh cairan terdapat sebuah
lampu. Apabila lampu dinyalakan, di permukaan
air tepat di atas lampu tampak daerah terang
yang radiusnya 75 cm. Berarti cairan tersebut
memiliki indeks bias cahaya sebesar ….

2. Seorang ahli kelautan memasang bola lampu


berwarna merah saat melakukan penyelidikan
di dalam laut. Rekannya mengamati dari pinggir
kapal di permukaan laut. Semakin ke dalam
posisi penyelidik cahaya terlihat oleh rekannya
di kapal semakin redup sedangkan warnanya
tetap merah. Peristiwa ini disebabkan oleh
perubahan …………………….. Sedangkan
……………………….tidak berubah pada penjalaran
gelombang elektromagnetik melewati bidang
udara dan air laut.

3. Sebuah tabung yang tertutup di salah satu


ujungnya mempunyai Panjang 1,25 m. Sebuah
tali dengan kedua ujung terikat dan tegang
bermassa 9,6 gram dan Panjang 0,5 m
direntangkan dekat dengan ujung terbuka
tabung tersebut. Karena gangguan yang
diberikan, tali berosilasi dengan nada dasar.
Akibat pengaruh resonansi, kolom udara dalam
tabung berosilasi pada frekuensi nada dasar
tabung. Dengan menggunakan besar kecepatan
bunyi di udara 340 m/s, tentukan :
A. Frekuensi nada dasar tabung
B. Laju rambat gelombang pada tali
C. Tegangan tali

Anda mungkin juga menyukai