Anda di halaman 1dari 1

RSU ‘AISYIYAH

KLATEN PEMBERSIHAN MESIN CUCI

No Dokumen No Revisi : Halaman :


953/SPO/RSU/III/2023 0 1/1

Ditetapkan,
Direktur RSU ‘Aisyiyah Klaten
STANDAR Tanggal Terbit:
PROSEDUR 5 Maret 2023
OPERASIONAL

dr. Siti Kundariyah, MARS.


Pengertian Adalah proses pembersihan mesin cuci setelah digunakan untuk
memproses linen.

Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk mendapatkan


mesin cuci yang bersih dan siap pakai.

Kebijakan Manajemen linen dan laundry yang tepat dan sesuai untuk
meminimalisasi resiko bagi staf dan pasien.

Prosedur 1. Gunakan APD (sarung tangan, apron, sepatu boot).


2. Semprot mesin cuci dengan air sampai bersih.
3. Sikat bagian dalam mesin cuci dengan sikat lembut / spon agar
kotoran yang menempel dibagian dalam mesin cuci hilang.
4. Bersihkan body/ bagian luar mesin cuci dengan lap basah dan lap
kering.
5. Tutup mesin cuci dan pastikan semua tombol dalam posisi off.
6. Isi checklist pembersihan mesin cuci.
7. Kembalikan semua peralatan yang dipakai pada tempatnya.

Unit Terkait Unit Laundry

Anda mungkin juga menyukai