Anda di halaman 1dari 6

28/05/2023

Analisa Kuantitatif Green Packaging Fakultas


Kedokteran Gigi Universitas Sumetera Utara (USU)

Dandi Al-Fiqri Tarigan (200403028) M.Daffa Lubis (200403093) Tanjiro B. C. Panjaitan (200403132)
Christian Nainggolan (200403067) Sudi Sitanggang (200403108) Desmulita Br Purba (200403134)
David Pardosi (200403070) Zaki Aulia Lubis (200403124) Josafat Simajuntak (200403144)

Green Packaging
kemasan yang terbuat dari tumbuhan-
tumbuhan alami, bisa di daur ulang
atau dipakai berulang kali, rentan
terhadap degradasi dan mendorong
pembangunan berkelanjutan dimana
kemasan tersebut tidak berbahaya
bagi lingkungan dan kesehatan mahluk
hidup

1
28/05/2023

WARDIERE INC.

Referensi
Penelitian
Hubungan antara
pengetahuan dokter gigi
tentang green dentistry
terhadap tindakan
pengelolaan limbah
tempat praktik

WARDIERE INC.

Metodologi
Penelitian
Penelitian Deskriptif
menggunakan metode Survei
terhadap Mahasiswa Fakultas
Kedokteran Gigi USU

2
28/05/2023

Pertanyaan Kuesioner
Pemisahan sampah dilakukan sesuai kode Menggunakan benda yang dapat digunakan Menggunakan metode sterilisasi uap kering
warna dan simbol Sampah medis dipisahkan kembali / di daur ulang (autoclave) untuk benda logam
menurut jenisnya (limbah infeksius, limbah
benda tajam, limbah kimia, limbah farmasi,

Tempat penampungan sampah mempunyai sterilisasi gas ETO Sebelum dibuang, limbah infeksius
bahan yang kuat, tidak mudah bocor, dan
mempunyai tutup dilakukan sterilisasi / autoclaving terlebih
dahulu

WARDIERE INC.

HASIL ANALISIS

3
28/05/2023

Penerapan Green Supply


Chain Pada FKG USU

Penerapan Green Packaging


Experience
Penerapan green packaging terlihat di dalam
pengolahan limbah yang ada yaitu dengan melakukan
sterilisasi sebelum mengalirkan limbah dengan alat
yang modern sehingga dapat menjaga dampak limbah
dan mempercepat proses pembuangan dan pengolahan
limbah

Rating
Environment
90%
Economy 70%
Society 90%

Ruang Poli Gigi Function 90%

4
28/05/2023

Penerapan Green Packaging


Dilakukan sterilisasi terhadap peralatan rumah sakit
menggunanakan teknologi ETO striler yang memiliki
Experience kapasitas penetrasi yang tinggi, tidak merusak bahan
yang rentan terhadap panas (termasuk karet dan
handpiece).

Rating
Environment
90%
Economy 70%
Society 90%

Sterilisasi Kemasan Function 90%

Penerapan Green Packaging


Experience
Penerapan green packaging terlihat dari
penggunaan material yang digunakan
untuk praktikum yaitu terbuat dari bahan
yang mudah terurai sehingga ramah
lingkungan

Rating
Environment
70%
Economy 50%
Society 60%

Laboratorium Function 60%

5
28/05/2023

WARDIERE INC.

KESIMPULAN

Berdasarkan pertanyaan yang diberikan kepada responden, dapat disimpulkan

jika penerapan green pacakaging pada fakultas kedokteran gigi sudah diterapkan

namun masih perlu dikembangkan sepeti penggunaan material yang memiliki

dampak lingkungan dan mengolah zat kimia yang digunakan

Anda mungkin juga menyukai