Anda di halaman 1dari 3

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SDN ……………..

Nomor :

TENTANG
PEMBENTUKAN TIM INFORMATION TECHNOLOGY
(TIM IT)
PADA SDN ………………..
TAHUN AJARAN 2021/2022

KEPALA SDN ……………..:

Mengingat : a. bahwa untuk mengelola sistem informasi manajemen yang memadai untuk
mendukung administrasi pendidikan yang efektif, efisien dan akuntabel;
        
b. untuk menyediakan fasilitas informasi yang efektif, efesien dan mudah
diakses;
c. untuk menjamin komunikasi antar warga sekolah di lingkungan sekolah
dilaksanakan secara efektif dan efisien.
d. bahwa untuk kelancaran pengelolaan Sistem Informasi Manajemen (SIM)
SDN …………….., maka sangat perlu membentuk Tim IT.
e. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf A,
maka perlu menetapkan Keputusan Kepala Sekolah SDN ……………
tentang pembentukan Tim IT.
Mengingat :  1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional
2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan.
3. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 060/U/2002 tentang
Pedoman Pendirian Sekolah.
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 39 Tahun 2008 tentang
Pembinaan Kesiswaan.

Memperingatkan :  1. Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan


Nasional.
2. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 036/V/1995 tentang
pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar.

MEMUTUSKAN

Menetapkan           
Pertama        : Membentuk TIM IT SDN …………….. Tahun Pelajaran 2022/2023 dengan
Susunan Keanggotaan Tim sebagaimana tersebut dalam lampiran I
keputusan ini.
Kedua        :  Tim melaporkan pelaksanaan kegiatan secara tertulis dan bertanggungjawab
kepada Kepala Sekolah.
Ketiga         :  Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada
anggaran yang sesuai.
Keempat          :   Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan diadakan perubahan dan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : Depok
Pada Tanggal :
Kepala SDN ……

………………………………
NIP.
Tembusan disampaikan kepada Yth :
1. Kepala Sekolah
2. Ketua Komite
3. Arsip
Lampiran :
Nomor :
Tentang :

SUSUNAN TIM PENGELOLA

Pengarah :

Ketua :
Wakil Ketua :
Sekretaris :
Anggota :

Ditetapkan di :
Pada Tanggal :
Kepala SDN ………

……………………………..
NIP.

Anda mungkin juga menyukai