Anda di halaman 1dari 2

Hal : Surat Permohonan Data

Lampiran : 1 Lembar

Kepada Yth.
Ketua Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik
Universitas Diponegoro

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan akan dimulainya pembuatan tugas akhir yang
dilaksanakan oleh :
Nama / N I M : 1. Muhamad Zaenuri (L2A0 01 102)
2. Noor Prihartanto (L2A0 01 112)
Judul Tudas Akhir : Evaluasi Dan Perencanaan Jembatan Kali Pelus Di
Purwokerto
Maka kami memohon kesediaan bantuan Bapak untuk dapat memberikan
Surat Izin Permohonan Permintaan Data dari pihak Jurusan Teknik Sipil Fakultas
Teknik Universitas Diponegoro kepada :
Ketua Laboratorium Mekanika Tanah
Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro
Semarang
Sebagai bahan untuk membuat Tugas Akhir kami. Atas perhatian Bapak kami
ucapkan terimakasih

Mahasiswa I Mahasiwa II

Muhamad Zaenuri Noor Prihartanto


NIM. L2A0 01 102 NIM.L2A0 01 112

Mengetahui,

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Ir. Moga Narayudha, Sp 1 Ir. Frida Kistiani


NIP. 130 810 731 NIP. 131 668 507
LAMPIRAN

Adapun data yang ingin kami minta pada Laboratorium Mekanika Tanah
Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Diponegoro Semarang,
adalah:
1. Data penyelidikan tanah Kali Pelus Purwokerto (Desa Merci Kecamatan
Purwokerto Timur Kabupaten Banyumas), yang meliputi :
◦ Data booring
◦ Data sondir
◦ Direct shear test
◦ Soil test
◦ Atteberg limit
◦ Grain size analisis
◦ Procktor test

Anda mungkin juga menyukai