Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN PROJECT

“ SISTEM INFORMASI NILAI SISWA DI SD NEGERI 1 WULONGGERE ”

KELOMPOK 2 :

ADAM REVALDI : 201220520

HAMSAH :

MUH. SUPRAYANDHI :

SYAHRUL JUSTANG :

ASWAR :

APRISALDI ASMI :

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI

UNIVERSITAS SEMBILANBELAS NOVEMBER KOLAKA

KOLAKA

2023
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ............................................................................................................ i


KATA PENGANTAR ............................................................................................ ii
A. DESKRIPSI ................................................................................................. 1
B. PERANCANGAN WAKTU KEGIATAN .................................................. 2
C. RAB ( Rencana Anggaran Biaya) ................................................................ 3
D. Work Breakdown Structure ( WBS ) ........................................................... 4
E. Tabel RBS (Riks Breakdown Structure) ...................................................... 5
F. Unlimited alwaysOn (AON) ........................................................................ 5
G. Critical Path Method (CPM) ........................................................................ 5
H. GANTT CHART ......................................................................................... 6
I. GRAFIK ....................................................................................................... 7
PENUTUP............................................................................................................... 9

i
KATA PENGANTAR

Assalamua’laikum Warahmatullahi Wabarakatu.

Dalam dunia pendidikan yang terus berkembang, keberadaan sistem informasi yang
efisien dan handal menjadi semakin penting. Oleh karena itu, dengan antusias dan
komitmen, kami merancang dan mengembangkan proyek sistem informasi
penilaian siswa di SD.

Proyek ini bertujuan untuk mengatasi kendala dalam proses penilaian siswa yang
sebelumnya dilakukan secara manual. Kami berharap sistem informasi ini dapat
memberikan efisiensi, akurasi, dan transparansi yang lebih baik dalam menilai
prestasi dan perkembangan akademik siswa.

Dengan memadukan pengetahuan kami dalam teknologi informasi, kami berusaha


menghasilkan solusi yang sesuai dengan konteks SD.

Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada seluruh tim proyek yang telah
bekerja keras dan mendukung dalam mewujudkan sistem informasi penilaian siswa
ini. Tanpa kerjasama mereka, proyek ini tidak akan berhasil. Juga terima kasih
kepada pihak sekolah yang memberikan kesempatan dan dukungan dalam
pengembangan proyek ini.

Dandalam kesempatan ini pula penulis menyampaikan ucapan terimakasih yang


sebesar-besarnya kepada Ibu Noorhasanah .Z,S.Si.,M.Eng selaku Dosen
pembimbing Mata Kuliah Management Proyek yang telah memberikan arahan dan
bimbingan kepada penulis selama proses penyelasian Proposal Proyek ini. Penulis
sangat berharap semoga Proposal Proyek ini bermanfaat bagi kita semua Akhir
kata, penulis mengucapkan Terimakasih.

Popalia, Juli 2023

Penulis

ii
A. DESKRIPSI
Sekolah adalah tempat yang sangat penting bagi pendidikan dan
perkembangan anak-anak dan remaja. Dalam mengelola sebuah sekolah,
banyak sekali kegiatan yang harus dilakukan, seperti pengelolaan data siswa,
keuangan, akademik, dan lain-lain. Dalam beberapa tahun terakhir, teknologi
informasi telah memegang peranan penting dalam banyak bidang, termasuk
dalam pengelolaan sebuah sekolah.
Sistem informasi sekolah adalah suatu aplikasi yang bertujuan untuk
memudahkan pengelolaan kegiatan di sekolah dengan menggunakan teknologi
informasi. Sistem informasi sekolah dapat membantu pengelolaan data siswa,
data guru, data keuangan, dan kegiatan akademik lainnya. Sistem informasi
sekolah yang terintegrasi dengan baik dapat meningkatkan efisiensi dan
efektivitas proses pengelolaan sekolah, sehingga sekolah dapat berjalan dengan
lebih baik.
Namun, masih banyak sekolah yang belum memiliki sistem informasi sekolah
yang terintegrasi dengan baik dan mudah digunakan. Beberapa sekolah
menggunakan aplikasi yang sudah ada, namun aplikasi tersebut belum
terintegrasi dengan baik dan masih ada beberapa kelemahan dalam
penggunaannya. Selain itu, ada juga beberapa sekolah yang belum
menggunakan sistem informasi sekolah sama sekali.
Dalam rangka meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses pengelolaan
sekolah, perlu adanya penelitian dalam rangka membuat sebuah aplikasi sistem
informasi sekolah yang efektif dan efisien. Dalam proyek ini, diharapkan dapat
dibuat sebuah aplikasi sistem informasi sekolah yang terintegrasi dengan baik
dan mudah digunakan, sehingga dapat membantu pengelolaan kegiatan di
sekolah dengan lebih efisien dan efektif. Aplikasi sistem informasi sekolah yang
baik dapat membantu para pengguna dalam mengelola kegiatan di sekolah,

1
seperti pengelolaan data siswa, data guru, data keuangan, dan kegiatan
akademik lainnya.
Dengan adanya sistem informasi sekolah yang baik dan terintegrasi, diharapkan
dapat meningkatkan efektivitas proses pengelolaan sekolah. Hal ini dapat
berdampak positif pada kegiatan akademik, sehingga kualitas pendidikan di
sekolah dapat meningkat. Selain itu, sistem informasi sekolah juga dapat
membantu para pengguna dalam mengambil keputusan yang tepat dan efektif.
Oleh karena itu, penelitian tentang pembuatan aplikasi sistem informasi sekolah
ini sangat penting untuk dilakukan.

B. PERANCANGAN WAKTU KEGIATAN

NO KEGIATAN START FINISH


INTIATING 10/04/23 26/04/23
1 Penandatanganan Proyek 10/04/23 13/04/23
2 Anlisis Kebutuhan 14/04/23 26/04/23
PLANNING 27/04/23 23/05/23
4 Perancangan Sistem 27/04/23 09/05/23
5 Desain Sistem 10/05/23 23/05/23
EXECUTING 24/05/23 06/07/23
7 Pembuatan Sistem 24/05/23 17/06/23
8 Pengujian Sistem 19/06/23 30/06/23
9 Peluncuran Sistem 01/07/23 06/07/23
CLOSE OUT 07/07/23 08/07/23
10 Pelatihan 07/07/23 07/07/23
11 Serah Terima Proyek 07/07/23 08/07/23

2
C. RAB ( Rencana Anggaran Biaya)
Dalam pelaksaan proyek ini kami merencanakan anggaran sebesar Rp.
9.900.000 dengan rincian meliputi :
1. Initiation
NO NAMA BIAYA KETERANGAN
1 Biaya Transportasi Rp. 400.000
2 Biaya konsumsi Rp. 200.000
3 Biaya Perlengkapan Alat Tulis Rp. 100.000
Komputer
Total Rp. 700.000

2. Planing
NO NAMA BIAYA KETERANGAN
1 Biaya Konsumsi Rp. 500.000
2 Biaya Kouta Internet Rp. 500.000
3 Biaya Desain Rp. 1.000.000
4 Biaya Alat Tulis Komputer Rp. 200.000
Total Rp. 2.200.000

3. Execution
NO NAMA BIAYA KETERANGAN
1 Biaya Hosting Rp. 1.500.000
2 Biaya Pembuatan Rp. 2.000.000
3 Biaya Testing Rp. 1.500.000
4 Biaya konsumsi Rp. 500.000
Total Rp. 5.500.000

4. Close Out
NO NAMA BIAYA KETERANGAN
1 Biaya konsumsi Rp. 500.000
2 Biaya Transportasi Rp. 400.000
3 Biaya Kouta Internet Rp. 100.000
4 Biaya Instruktur Rp. 300.000
5 Baliho Rp. 100.000
Total Rp. 1.400.000

3
5. Biaya Keseluruhan
NO NAMA BIAYA KETERANGAN
1 Biaya Initation Rp. 700.000
2 Biaya Planing Rp. 2.200.000
3 Biaya Execution Rp. 5.500.000
4 Biaya Close Out Rp. 1.400.000
Total Rp. 9.900.000

D. Work Breakdown Structure ( WBS )

Aktivitas Kegiatan
1 INTIATING
1.A Penandatanganan Proyek
1.B Anlisis Kebutuhan
2 PLANNING
2.A Perancangan Sistem
2.B Desain Sistem
3 EXECUTING
3.A Pembuatan Sistem
3.B Pengujian Sistem
3.C Peluncuran Sistem
4 CLOSE OUT
4.A Pelatihan
Serah Terima Proyek

4
E. Tabel RBS (Riks Breakdown Structure)

Aktivitas Deskripsi Kegiatan Aktivitas Waktu(hari)


mendahului
A Penandatanganan Proyek - 4
B Analisis Kebutuhan A 5
C Perancangan Sistem B 10
D Desain Sistem C 11
E Pembuatan Sistem D 20
F Pengujian Sistem E 10
G Peluncuran Sistem F 5
H Pelatihan G 1
I Serah Terima Proyek G 2

F. Unlimited alwaysOn (AON)

G. Critical Path Method (CPM)

5
H. GANTT CHART

6
I. GRAFIK
Grafik Biaya dan Waktu

No. Aktivitas Time Biaya


1 Initiating 9 Rp. 700.000
2 Planning 21 Rp. 2.200.000
3 Executing 35 Rp. 5.500.000
4 Close Out 2 Rp. 1.400.000

a. Waktu

Time
40
35 3 Executing, 35
30
25
20 2 Planning, 21
Time
15
10 1 Initiating , 9
5
4 Close out, 2
0
0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5 4 4.5

7
b. Biaya

Biaya
6,000,000.00

5,000,000.00

4,000,000.00

3,000,000.00

2,000,000.00

1,000,000.00

- X
1 2 3 4 5

Biaya Time

8
PENUTUP

Demikianlah laporan proyek ini. Kami berharap bahwa sistem informasi


penilaian siswa yang kami kembangkan akan terus memberikan manfaat yang
berkelanjutan bagi SD dan menjadi landasan untuk peningkatan pendidikan di
masa depan. Terima kasih atas perhatian dan kerja sama yang telah diberikan.

Wassalamu alaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai