Anda di halaman 1dari 6

Lampiran Materi

PELATIHAN DOKTER KECIL

A. Dokt
Dokter
er keci
kecil.
l.
1) Peng
Penger
erti
tian
an dokt
dokter
er keci
kecill
Dokter kecil adalah siswa yang dipilih guru, guna ikut melaksanakan sebagian usaha pelayanan
kesehatan terhadap diri sendiri, keluarga, teman, murid pada khususnya dan sekolah pada umumnya.

2) Tujuan
Tujuan pelati
pelatihan
han dokter
dokter kecil
kecil
a. Siswa dapat
dapat menolo
menolong
ng dirinya
dirinya sendiri
sendiri dan
dan orang
orang lain untuk hidup
hidup sehat
 b. Siswa dapat membina temantemannya dan berperan sebagai promotor dan moti!ator dalam
menjalankan usaha kesehatan terhadap diri masing " masing.
c. Siswa
Siswa dapat
dapat memb
memban
antu
tu guru
guru,, kelu
keluarg
argaa dan
dan masy
masyara
araka
katt disek
disekol
olah
ah dan
dan di luar
luar sekol
sekolah
ah dalam
dalam
mewujudkan pola hidup sehat.

#) Tugas
Tugas dan
dan kewaji
kewajiban
ban dokter
dokter keci
kecill
a) Selalu
Selalu bersi
bersikap
kap dan berper
berperilak
ilaku
u sehat
sehat
 b) $engajak serta dan mendorong siswa
sis wa yang lainnya untuk bersama  sama menjalankan program
kesehatan
c) $engusahaka
$engusahakan
n tercapainya
tercapainya kesehatan
kesehatan lingkung
lingkungan
an yang baik
baik disekolah
disekolah dan di
di rumah
d) $embantu
$embantu guru dan petugas
petugas kesehatan
kesehatan pada
pada waktu mereka menjalank
menjalankan
an pelayanan
pelayanan kesehatan
kesehatan di
sekolah.
e) %erperan
%erperan akti& dalam
dalam kampany
kampanyee kesehatan
kesehatan yang diadak
diadakan
an disekolah,
disekolah, seperti'
seperti'
1) Peka
Pekan
n kebe
kebers
rsih
ihan
an
2) Pekan penimbang
penimbangan
an dan
dan pengukuran
pengukuran tinggi
tinggi
#) Pekan gi
gi(i
) Peka
Pekan
n kes
keseh
ehat
atan
an gigi
gigi
*) Peka
Pekan
n kese
keseha
hata
tan
n mata
mata,, dll
) +egi
+egiat
atan
an dok
dokte
terr keci
kecill
a. $enggerakka
$enggerakkan
n dan membimbin
membimbing
g teman
teman agar
agar salingm
salingmelaksan
elaksanakan'
akan'
1. Pengam
Pengamata
atan
n kebersih
kebersihan
an dan keseh
kesehata
atan
n pribadi
pribadi
2. Penguk
Pengukura
uran
n tinggi
tinggi bada
badan
n dan berat
berat badan
badan
#. Penyuluha
Penyuluhan
n kesehatan2.$
kesehatan2.$emban
embantu
tu petugas
petugas kesehatan
kesehatan
 b. $elaksanakan pelayanan kesehatan di sekolah, antara lain
1. Distrib
Distribusi
usi obat
obat cacing
cacing,, !itamin,
!itamin, dan
dan lainlai
lainlain
n
2. Pertol
Pertolong
ongan
an pertam
pertamaa pada kecel
kecelaka
akaan
an -P#+)
-P#+)
POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page 1
#. Pertolongan pertama pada penyakit
c. Pengenalan dini dan tanda tanda penyakit
d. Pengamatan kebersihan ruang +S, warung sekolah dan lingkungan sekolah

e. Pengamatan kebersihan di sekolah seperti halaman sekolah,ruang kelas, perlengkapan,


 persediaan air bersih, tempat cuci, /0,kamar mandi, tempat sampah dan saluran pembuangan,
termasuk pemberantasan sarang nyamuk -PS).

B. Beberapa Hal an! Perl" Diketa#"i Dokter Kecil


1. Perawatan luka
a. Penolong harus mencuci tangan
 b. angan menyentuh luka atau darah secara langsung. 3unakan sarung tangan
c. %ersihkan luka dengan air atau pembersih luka
d. +emudian berikan obat antiseptik 
2. $imisan
a. $imisan adalah pendarahan karna pecah pembuluh darah di hidung
 b. Pertolongan
 Duduk di kursi dan posisi kepala menunduk 
 $enjepit hidung selama * " 14 menit untuk menghentikan pendarahan
 %erna&as lewat mulut
 %erikan kompres es di daerah hidung
#. $emar  
a. Penyebabnya bisa karna terbentur atau terkilir 
 b. Pertolongan
 +orban diposisikan agar lebih nyaman
 5stirahatkan daerah yang cedera
 %agian yang memar dikompres dengan es yang di bungkus kain
 Tinggikan bagian yang cedera
. 6uka bakar 
a. Pertolongan
 Segera dinginkan luka dengan air mengalir 
 +eringkan luka pelan " pelan
 7leskan obat luka bakar -bioplasenton)
 b. 8indari
 $engoleskan mentega, kecap dan pasta gigi

POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page $


 $eniup luka
 $elepaskan dengan paksa pakaian yang melekat pada kulit
 $erendam dengan air dingin
*. 9lergi
a. 9lergi adalah reaksi tubuh yang lebih sensiti& dari kondisi normal terhadap makanan atau
 benda asing yang masuk ke dalam tubuh
 b. Penyebabnya adalah makanan, digigit serangga
c. 3ejalanya adalah kemerahan pada kulit, gatal, bengkak di sekitar mata, sesak na&as
d. Pertolongan
 Tenangkan korban
 %erikan kompres dingin di tempat gatal
 %erikan obat anti alergi
:. Pencegahan terjadinya cedera
a. /aspada saat berakti!itas
 b. 3unakan penutup saat benda panas dan benda tajam
c. Duduk tenang saat makan ; minum. angan makan sambil berlari atau bermain agar tidak
tersedak 
d. angan bermain dengan benda tajam, 8indari kontak dengan listrik dan air panas. 8indari
 berlari di tempat yang licin

<. Pertolongan pertama pada kecelekaan -P#+)


8al yang paling penting bila menemukan kejadian kecelakaan adalah jangan panic atau ketakutan.
Seorang dokter kecil harus tetap tenang dan tidak tegang atau takut. ika dokter kecil bertemu dengan
kasus kecelakaan, hal yang dilakukan adalah '
a. Dekati korban, periksa apakah masih sadar atau pingsan
 b. %ila pingsan coba bangunkan dengan suara keras dan pukul badankorban dengan cukup keras
misal -bangun..bangun)
c. %ila korban kecelakaan tidak bangunbangun segera minta tolong pada guru atau orang yang
lebih tua atau dengan berteriak minta tolongada yang kecelakaand. Periksa apakah korban
kecelakaan masih berna&as atau tidak,dengarkan dari hidungnya ada bunyi na&as atau tidak,
rasakan apakah keluar udara dari hidungnya, apakah dadanya bergerak naik turunseperti
 berna&as. Periksa nadi leher apakah masih terasa atau tidak. Periksa apakah ada perdarahan, bila
ada perdarahan, segera hentikan. Terus mencari perolongan orang yang lebih dewasa.
d. %ila korban kecelakaan hanya pingsan, baringkan pada posisi pemulihan

=. Pertolongam penderita pingsan


POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page %
Pingsan adalah kehilangan kesadaran sebentar karena aliran darah ke otak untuk sementara
 berkurang.
Penyebab diantaranya adalah '
a. yeri yang hebat
 b. +etakutakan
c. Stress
d. +urang makan
e. %erdiri diterik matahari dalam waktu yang lama.
&. +urang darah
g. +elelahan
Pertolongan pertama pada korban yang pingsan adalah '
a. 6indungi korban dari bahaya dan cedera
 b. %aringkan korban di tempat yang nyaman, teduh dan datar, kaki ditinggikan lebih tinggi dari
kepala dan ditopang, pastikan korbanmendapat banyak udara segar, jangan dikerumuni
c. %uka kancing baju bagian atas dan kendorkan pakain yang ketat terutama yang menekan leher 
d. %erikan bau bauan yang menyengat -minyak wangi, minyak angin, dll) di depan hidung
e. %ila korban muntah,miringkan kepalanya agar muntahannya tidakmembuat tersedakg.%ila
sadar kembali, terangkan dan beri dukungan emosional, dudukkan perlahan " lahan.
Pingsan bisa dicegah, caranya'
ika teman kita ada yang merasa mau pingsan, segara dudukkan dan minta ia untuk meletakkan
kepala diantara lututnya dan tarik na&as panjang.

>. +eracunan
a. 9mankan (at;benda penyebab keracunan
 b. %ersihkan salurn pernapasan penderita dari lendir;muntahan, baringkan dan miringkan kepalanya
c. .%ila penyebab keracunan tidak diketahui segera berikan norit, putihtelur, susu atau air sebanyak
 " banyaknya
d. Segera minta bantuan guru;orang tua;bawa ke dokter ataupuskesmas

14. Dehidrasi
Dehidrasi adalah tubuh yang kekurangan cairan,.
 penyebab dehidrasi'
a. $untah berlebihan
 b. Diare
c. +urang minum
d. 7lah raga yang sangat berat
POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page &
e. +epanasan yang lama
&. %erkeringat banyak, dll
Tanda;gejala.
a. %ibir keringi.
 b. $ata cekung
c. Diarek.+esadaran menurun
d. Denyut jantung semakin cepat
Pertolongannya segera ditempat yang teduh dan berikan cairan;minum
11. +ejang otot;kram
Penyebab'
a. 6etih
 b. Dingin seperti berenang
c. Panas
Pertolongannya bila ada teman yang kram adalah otot diulur dengan menggerakkan otot ke arah
 berlawanan lalu lakukan pemijatan

12. Sengatan listrik 


Pertolongan'
a. Segara matikan aliran listrik dari gardu utama
 b. angan memegang atau menarik korban yang masih tersengat, tanpamenggunakan pelindung
listrik 
c. Pisahkan penderita dengan menggunakan kayu;sapu atau barang "barang yang tidak
mengalirkan listrik 
d. 3unakan alas kaki karet ketika menolong, hindari air atau bendabasah;bersentuhan dengan
dinding atau lantai
e. Panggil segera guru;orang yang lebih tua dan bawa korban kepuskesmas;rumah sakit terdekat

1#. 3igitan hewan


a. 6uka gigitan yang dangkal
a) 6uka dicuci dengan sabun dan air hangat sampai bersih
 b) Tepuk " tepuk luka supaya kering
c) %eri antiseptic betadine dan tutup dengan plester atauperban steril yang kecilb.6uka
gigitan yang membahayakan
d) angan dicuci, atasi perdarahan dengan tekan langsung dantinggikan bagian tubuh yang
luka

POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page '


e) luka ditutup dengan perban steril;kain bersih dan bawa kerumah sakitc.Sengatan
ular;labalaba
&) Tenangkan korban dan jangan memotong;mencuci luka bekasgigitan laba " laba
g) Stabilkan bagian tubuh yang tergigit dan jangan digerakkan,ikat bagian sekitar luka untuk
mengurangi penyebaran racun, tidakboleh lebih dari 14 menit
h) ?endahkan bagian tubuh yang tergigit dibawah jantung
i) %erikan aspirin;paracetamol untuk mengurangi rasa sakit
 j) Segera bawa ke rumah sakit.

POLTEKKES KEMENKES PADANG 2014 Page (

Anda mungkin juga menyukai