Anda di halaman 1dari 1

BK-Renungan 28.6.

2023

HIDUP KARENA PERCAYA


II Raj. 6:24-7:1-20

1. PEPERANGAN MEMBAWA SENGSARA


Akibat serangan Benhadad Raja Aram terhadap Israel/Samaria, maka
masyarakat yang ada di Samaria/Israel mengalami kelaparan yang sangat
dahsyat.
- Kepala keledai seharga 80 Syikal perak (II Raj. 6:25)
- Seperempat kab taik merpati seharga 5 syikal perak (II Raj. 6:25)
- Keluarga bergantian memasak dan memakan anak mereka (II Raj. 6:28-29)

2. JABATAN DAN KEKAYAAN MENJADI PENGHAMBAT MEMPERCAYAI TUHAN


II Raj. 7:2 “Ajudan/Pengawal Yoram Raja Israel dengan pangkat Perwira” ; tidak
mempercayai Firman Tuhan yang disampaikan oleh Nabi Elisa, bahkan ajudan
Raja tersebut menyangkal ke mahakuasaan Tuhan yang maha tinggi.

3. TANTANGAN TIDAK MENJADI PENGHALANG FIRMAN TUHAN


II Raj. 7:2 Nabi Elisa dengan tegas menyampaikan kepada sang Ajudan Raja :
Matamu sendiri akan menyaksikan mujizat yang Tuhan perbuat tetapi engkau
sendiri tidak akan menikamati berkat Tuhan

4. FIRMAN TUHAN PASTI DIGENAPI


II Raj. 7:18-20 semua Firman Tuhan yang disampaikan oleh Nabi Elisa tergenapi.
Perwira Ajudan Raja Yoram, tidak bisa menikmati berkat-berkat Tuhan tetapi
mati karena dinjak-injak oleh orang banyak saat menjalankan tugas negara
menjaga pintu gerbang.

5. YANG LEMAH TIDAK BERDAYA BISA DIPAKAI TUHAN MENJADI ALATNYA


4 orang yang sakit kusta dipakai Tuhan mampu berjalan sampai di negara Aram
dan membawa berita baik bagi bangsanya.

Anda mungkin juga menyukai