Anda di halaman 1dari 8

SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT PERUT BERBASIS WEB

Fatma Salsabila1, Indah Rizqika2


Fakultas Kesehatan Masyarakat, UIN Sumatera Utara
e-mail : fatmasalsabila3@gmail.com

ABSTRAK
Penyakit perut dapat mencakup berbagai kondisi yang dapat mempengaruhi organ-organ di
dalam perut seperti lambung, usus, hati, pankreas, dan lain sebagainya. Penyakit perut ini
biasanya dapat terjadi pada berbagai usia baik dewasa maupun anak-anak. Jenis penyakit ini
biasanya terjadi karena faktor hygine dalam pemilihan makanan yang tidak sehat, terlalu
banyak konsumsi fast food, atau gaya hidup lainnya yang buruk. Sistem pakar ini berfungsi
untuk media informasi dengan cara diagnosa awal penyakit perut pada pasien dan juga dapat
membantu dokter yang akan menangani pasien tersebut. Metode yang digunakan adalah
metode certainty factor (metode faktor kepastian) atau nilai kepastian dan tingkat akurasi
suatu penyakit. Maka tujuan dari aplikasi ini ialah membantu pembuatan aplikasi atau
perangkat lunak sistem pakar untuk membantu masyarakat dalam mendiagnosis penyakit
perut. Aplikasi sistem pakar ini tidak dapat menggantikan tenaga medis yang profesional
tetapi dapat sangat membantu menjadi media informasi dalam membuat keputusan diagnosa
suatu penyakit.
Kata Kunci : Penyakit Perut, Diagnosis, Makanan
ABSTRACT
Stomach disease can cover a variety of conditions that can affect the organs in the stomach
such as the stomach, intestines, liver, pancreas, and so on. This stomach disease can usually
occur at various ages, both adults and children. This type of disease usually occurs due to
hygiene factors in choosing unhealthy foods, consuming too much fast food, or other bad
lifestyles. This expert system functions as an information medium by way of early diagnosis
of stomach disease in patients and can also help doctors who will treat these patients. The
method used is the certainty factor method or the certainty value and level of accuracy of a
disease. So the purpose of this research is to help build expert system applications or software
to help people diagnose stomach ailments. This expert system application cannot replace
professional medical personnel but can be very helpful as a media of information in making
diagnostic decisions for a disease.
Keywords : Stomach disease, Diagnosis, Food
PENDAHULUAN perut adalah dengan cara mengusap
Perut merupakan organ manusia perutnya. Beberapa penyakit perut yaitu
yang paling penting dalam kehidupan maag, diare, asam lambung, sembelit,
seseorang karena merupakan organ disentri dan lain sebagainya. Jika terjadi
pencernaan. Seluruh manusia yang makan gangguan kesehatan penyakit perut,
pasti makanan tersebut akan tiba di saluran seseorang dapat langsung mempercayakan
pencernaan yaitu perut jika ia tidak makan semua nya kepada tenaga medis yang
akan banyak faktor yang terjadi sudah berpengalaman banyak tentang
diantaranya lemas karena tidak memiliki penyakit perut.
energi dan munculnya berbagai penyakit Penyakit pada saluran cerna sering
perut yang dapat mengurangi derajat dikeluhkan oleh masyarakat, karena
kesehatan dan dapat mengganggu banyak orang yang kurang memperhatikan
aktivitas. Sebagian besar penyakit perut kebersihan dan makanan yang tidak sehat,
faktor utama nya ialah makanan yang pola makan yang seimbang, pola makan
kurang sehat ,tidak hygiene, dan terlalu yang tidak tepat, infeksi dan gangguan
banyak konsumsi fastfood. Perut adalah pada organ pencernaan. Saat ini, rutinitas
organ berbentuk kantung yang terletak di yang padat dan keterbatasan waktu
antara kerongkongan dan usus halus yang mempengaruhi gaya hidup masyarakat
memiliki fungsi utama dalam mencerna untuk menjalani pola hidup sehat. Masih
makanan, mengeluarkan enzin dan asam banyak orang yang tidak peduli dengan
lambung serta menyerap nutrisi yang kebersihan. Misalnya, orang yang tidak
diperlukan oleh tubuh. Jika seseorang mencuci tangan sebelum makan dapat
memiliki nutrisi yang cukup maka dapat menyebabkan masalah perut seperti sakit
menjaga imun tubuh sehingga menjadi maag, sembelit, disentri, radang usus
kuat dan menangkal berbagai macam buntu, dll.
penyakit. Beberapa sakit atau nyeri perut
Saat ini, perut merupakan penyakit harus memang ditangani secara cepat oleh
yang menjadi keluhan yang sering di derita tenaga kesehatan yang profesional.
oleh banyak masyarakat dan bersifat Permasalahan yang paling sering terjadi di
umum di berbagai kalangan seperti anak- masyarakat yang tidak mau langsung
anak, remaja, orang dewasa sampai pada ditangani oleh dokter ialah karena biaya
lansia. Cara awal yang paling sederhana yang terlalu mahal dan tidak mempunyai
seseorang untuk mengidentifikasi penyakit waktu, mereka lebih memilih untuk
bekerja dan tidak memperhatikan permasalahan yang terjadi
kesehatannya. dilingkungan tersebut.
Maka diciptakanlah sistem pakar 2. Studi Literatur
penyakit perut ini berguna untuk Tahap studi literatur ini dilakukan
mendiagnosa dini suatu penyakit perut. proses pengumpulan data dan
Hal mendiagnosa dini ini dilakukan jika informasi yang dikutip dari sumber
seorang tenaga medis yang memiliki bacaan yang terkait dengan
kelemahan dalam pelayanan kesehatannya penelitian mengenai gejala-gejala
atau jam praktek nya terbatas dan terlalu sakit perut diantara lain seperti
banyak pasien sehingga harus maag, diare, sembelit, usus buntu
membutuhkan seorang pakar yang dapat disentri dll yang menjadi literatur
memudahkan dalam mendiagosa penyakit untuk menguatkan argumentasi
perut lebih dini agar dapat melakukan penelitian dan menganalisis hasil
pencegahan yang sekiranya membutuhkan dari penelitian-penelitian terdahulu.
waktu ke yang lebih ahli.Atau pun Metode yang digunakan pada
keterbatasan pasien untuk dapat hadir penelitian ini adalah metode
berkonsultasi langsung. Oleh sebab itu certainty factor (metode faktor
sangat diperlukan suatu sistem pakar yang kepastian) atau nilai kepastian dan
dapat mendiagnosa penyakit perut dan tingkat akurasi suatu penyakit.
pencegahannya. Certainty Factor adalah metode
yang mendefinisikan ukuran
METODE PENELITIAN
kepastian tentang fakta atau
Berisi tahapan-tahapan penelitian yang aturan untuk menggambarkan
menjadi fondasi dalam proses pembuatan kepercayaan seorang ahli dalam
aplikasi sistem pakar, berikut adalah masalah yang dihadapi. Metode ini
tahapan-tahapannya: sangat cocok untuk sistem pakar

1. Analisis Masalah yang mendiagnosis sesuatu yang

Analisis masalah adalah tahapan tidak pasti.

awal yang biasa dilakukan dengan 3. Perancangan Sistem


cara mengidentifikasikan masalah Pada tahap perancangan sistem

yang ada disekitar lingkungan. atau akuisisi pengetahuan,

Sehingga mengetahui dilakukan pembuatan rules.


Pembuatan rules bertujuan untuk
menentukan indikator apa saja
yang saling berkaitan pada suatu basis pengetahuan. Tahap
penyakit tertentu berupa variabel membangun basis pengetahuan ini terdiri
sebagai contoh: gejala yang dari tahap akuisisi pengetahuan dan
disimbolkan dengan huruf G, dan representasi pengetahuan
berisi nilai bobot yang disetujui
A. Akuisisi Pengetahuan dan
oleh pakar, kemudian penyakit
Pembuatan Rules
yang disimbolkan dengan huruf P.
Penentuan Penyakit Perut
Nilai yang akan diberikan antara 0-
Sumber pengetahuan sistem pakar
1 untuk menghitung nilai gejala
ini terdiri dari gejala-gejala yang
pada penyakit tersebut.
dialami penderita penyakit perut
4. Pembuatan Rules
seperti maag, diare, sembelit, usus
Pembuatan rules dibuat pada tahap
buntu dan disentri, yang diperoleh
awal untuk menentukan variabel
dari berbagai sumber dan media
apa saja yang mempengaruhi
informasi seperti buku, jurnal, e-
penyakit perut seperti maag, diare,
book, website, dan lainnya.
sembelit, usus buntu, dan disentri.
B. Analisis dan Perancangan Sistem
Pada pembuatan rules, penyakit
Pakar Diagnosis Penyakit Perut
perut terbagi menjadi 5 jenis
Dalam Sistem pakar
penyakit, kemudian ada 16 gejala
Penyakit Perut terdapat lima jenis
yang mengakibatkan penyakit
penyakit yang terdiri dari (tabel 1).
tersebut, setiap gejala diberi skor 0-
1, kemudian tingkat kepastian Tabel 1. Daftar Penyakit (Aspek)

mengalami penyakit perut No Kode Nama Penyakit


ditentukan dari seberapa besar Penyakit (Aspek)
jumlah skor gejala yang dialami. (Aspek)
1.A1 Maag
HASIL DAN PEMBAHASAN
2.A2 Diare
Setelah mendapatkan data yang 3.A3 Sembelit
dibutuhkan dalam sistem pakar untuk 4.A4 Usus Buntu
mengetahui penyakit seseorang. Data yang
5.A5 Disentri
dikumpulkan tersebut tidak bisa
diaplikasikan begitu saja dalam sistem.
Setiap penyakit (Aspek) memiliki
Pengetahuan harus direpresentasikan
gejala yang menyertai. Terdapat 16
dalam format tertentu dan dihimpun dalam
gejala yang menyertai penyakit gas
perut tersebut. 15 G15 Kram perut
16 G16 Penurunan
berat badan
Tabel 2 Daftar Gejala Penyakit

No Kode Nama Gejala


Gejala Tabel keputusan yang digunakan
1. G01 Rasa nyeri sebagai acuan dalam membuat
diarea ulu hati pohon keputusan dan kaidah yang
2 G02 Mual/muntah digunakan. Tabel 1 dan 2 adalah
3 G03 Perut tabel keputusan pada Sistem Pakar
kembung Penyakit Perut.

4 G04 Sering C. Perancangan system

bersendawa Tabel 3. Perancangan sistem

5 G05 Demam Penyakit (Aspek)


6 G06 Perut mulas
A1 A2 A3 A4 A5
7 G07 Pusing&lemas
Gejala G01 √
8 G08 Kulit terasa
G02 √ √ √ √
kering
G03 √
9 G09 BAB lebih
G04 √
dari 3 kali
G05 √ √
sehari
G06 √ √
10 G10 BAB berdarah
G07 √
11 G11 Perut buncit
G08 √
12 G12 BAB kurang
G09 √
dari 3 kali
G10 √
seminggu
G11 √
13 G13 Nyeri parah
G12 √
pada bagian
G13 √
perut
G14 √
14 G14 Kesulitan
G15 √
untuk
G16 √
membuang
Kemudian tahap subsitusi ketentuan pada Tahapan desain atau perancangan
tabel 3 diatas yang akan disesuaikan pada system pakar ini untuk dipakai oleh
formula IF-AND. Berikut ini kaidah pengguna dengan menggunakan
produksi yang terlihat pada tabel 4 Appsheet yaitu sebuah platform
dibawah ini. yang memudahkan bagi siapa saja
dalam mengakses website tanpa
Tabel 4. Formula
memerlukan keahlian coding
Daftar Formula
sekalipun. Dapat dilihat pada
Penyak
gambar dibawah ini.
it
A1 IF(AND(([G01]="Ya"),([
G02]="Ya"),([G03]="Ya"
),([G04]="Ya")),"A1","Ti
dak Ada Penyakit")
A2 IF(AND(([G05]="Ya"),([
G02]="Ya"),([G06]="Ya" Gambar 1.Tampilan depan
),([G07]="Ya"),([G08]=" Pada gambar 1. menunjukan
Ya"),([G09]="Ya")),"A2" preview laman aplikasi yang telah
,"Tidak Ada Penyakit") dirancang yang nanti nya akan
A3 IF(AND(([G10]="Ya"),([ berisikan seluruh database dari
G11]="Ya"),([G06]="Ya" pada sistem aplikasi ini atau yang
),([G12]="Ya")),"A3","Ti berisikan hasil dari penginputan
dak Ada Penyakit") data data pengguna.
A4 IF(AND(([G13]="Ya"),([
G02]="Ya"),([G14]="Ya"
)),"A4","Tidak Ada
Penyakit")
A5 IF(AND(([G05]="Ya"),([
G02]="Ya"),([G15]="Ya"
),([G16]="Ya")),"A5","Ti
dak Ada Penyakit")
Gambar 2. Tampilan Laman
Pengisian
D. Interface/Design
Selanjutnya adalah tahap pengisian
atau penginputan data data gejala
serta keluhan dari pengguna yang
nantinya pada tabel 3 akan terlihat DAFTAR PUSTAKA
hasil diagnosis nya.

Lestari, Y. P. I. (2023). 1.4 Obat pada


Saluran Cerna. Farmakologi: Obat
Pada Saluran Cerna, 8.
Putri, N. E., Turaina, R., & Irvan, I.
(2021). SISTEM PAKAR
MENDIAGNOSA PENYAKIT
PERUT DENGAN METODE
CERTAINTY FACTOR BERBASIS
Gambar 3. Tampilan Hasil WEB. Ensiklopedia of Journal, 3(2),
291-300.
Pengisian
Akhir dari penggunaan appsheet Rahmanita, E., Agustiono, W., & Juliyanti,
R. (2019). Sistem Pakar Diagnosa
adalah munculnya diagnosa jenis Penyakit Saluran Pencernaan
penyakit perut mana saja yang Dengan Perbandingan Metode
Forward Chaining Dan Dempster
menyerang pengguna yang telah
Shafer. Jurnal Simantec, 7(2), 82-89.
mneginput keluhan nya pada
Sucipto, A., Ahdan, S., & Abyasa, A.
system aplikasi ini. (2020, March). Usulan Sistem untuk
Peningkatan Produksi Jagung
KESIMPULAN menggunakan Metode Certainty
Berdasarkan penelitian yang sudah Factor. In Prosiding-Seminar
Nasional Teknik Elektro UIN Sunan
dilakukan dalam pembuatan sistem pakar
Gunung Djati Bandung (pp. 478-
diagnosa penyakit perut ini dapat 488).
disimpulkan bahwa pengujian terhadap Akbar, M. I. (2019). Penerapan Metode
sistem yang dicoba langsung oleh pakar Dempster Shafer Untuk Sistem
Pakar Diagnosa Rasa Sakit Pada
mempunyai tingkat akurasi yang cukup
Perut. JATI (Jurnal Mahasiswa
baik. Dengan adanya sistem pakar Teknik Informatika), 3(2), 67-74.
diagnosis penyakit perut berbasis web ini
sangat membantu masyarakat yang ingin
berkonsultasi tanpa harus mengeluarkan
uang dan tenaga . Karena sistem pakar ini
dibuat untuk mempermudah masyarakat
agar dapat berkonsultasi dimana pun dan
kapan pun.

Anda mungkin juga menyukai