Anda di halaman 1dari 2

1. Dimanakan Jaringan tersebut akan diterapkan?

Jaringan tersebut akan diterapkan di Perusahaan Telekomunikasi BUMN yaitu PT Telkom Indonesia

2. Mengapa dibutuhkan jaringan tersebut?


Jaringan tersebut dibutuhkan untuk menghubungkan jaringan Internet dari Backbone Indonesia Internet Exchange (IX) dan Indonesia Internet
Exchange (IIX) dari APJII (Asosiasi Penyelenggara jasa Internet Indonesia) ke seluruh pelanggan Telkom (IndiHome, Astinet, MetroE, dll.) kemudian
topologi diatas dapat menyalurkan jalur IP Phone dan IPTV dalam satu jaringan Menggunakan Metodologi khusus, yaitu menggunakan VLAN dan
kemudian di bridge. Sehingga jaringan tersebut dapat diakses diseluruh daerah Indonesia via Jaringan PT Telkom. Karena VLAN tersebut mengalir
via Jalur Fiber Optic PT Telkom

3. Jelaskan secara singkat tentang jaringan yang anda buat?


Pertama tama PT Telkom untuk mendapatkan akses Internet Global. Mereka harus manjalin kerjasama kepada APNIC untuk mendapatkan AS
Number BGP, dan mendapatkan Blok IP Public (IPv4/IPv6), kemudian PT Telkom harus menjalin kerjasama kepada APJII (Asosiasi Penyelangara Jasa
Internet Indonesia) untuk mengghubungkan Jaringan Lokal seIndonesia (Traffix Indonesia) yang dinamakan IIX (Indonesia Internet Exchange).
Kemudian Telkom sudah mendapatkan Resource Internet dari Kedua jalur Tersebut, yaitu IX untuk jaringan Global, dan IIX untuk jaringan Traffic
Lokal SeIndonesia. Kemudian PT Telkom Membuat suatu Platform PSTN dan IPTV untuk memanjakan Pelanggannya, oleh dari itu Router Utama PT
Telkom terhubung ke Server PSTN dan Server IPTV dan dibuatlah Tunelling VLAN agar dapat diakses dimasing masing regional PT Telkom didaerah.
Kemudian dari router Utama PT Telkom sebelum dialirkan ke pelanggan. Dipasangkan Firewall untuk security keamanan Networks. Dan selanjutnya
terhubung ke Core Switct dan selanjutnya dihubungkan ke OLT agar diubah sinyalnya menjadi cahaya/laser (Fiber Optic) dan dari OLT kemudian
diteruskan ke ODC di luar Kantor Telkom yang berfungsi untuk membuat suatu sambungan antar rumah lebih baik dan terstrukture sistematis.
Kemudian dihubungkan ke rumah rumah atau Kantor via ODP dengan menggunakan Kabel Fiber Optic. Dan Selanjutnya dihubungkan menggunakan
ONT untuk menggubah sinyal Laser Fiber Optic menjadi sinyal Digital. Dan kemudian dari ONT tersebut mulainya pembedaan Jalur IPTV dan PSTN
berdasarkan VLAN ID yang termappingkan dirouter Utama. Dan kemudian jaringan Internet, IPTV, Dan Telephone dapat digunakan dimasing masing
PORT lan yang sudah dimappingkan VLAN.

Kemudian untuk Menggubungkan Jaringan PT Telkom Pusat dengan cabangnya didaerah seperti Papua, Medan, Dll. Maka telkom menggunakan
Infrastruktrure IIX dari APJII menggunakan Tunelling di Masing masing Router

Anda mungkin juga menyukai