Anda di halaman 1dari 3

NAMA : ILHAM DESWAN LENDI

NIM : 2021023
MATKUL : TEKNOLOGI FARMASI

Tandailahn jawaban yang benar dengan warna(merah)

1.Apa yang dimaksud lubrikan...


A.bahan yang berfungsi untuk merubah warna zat pada tablet
B.bahan penghubung antara capping dan laminating
C. bahan yang berfungsi untuk mengurangi friksi atau gesekan antara permukaan dinding
permkaan tablet dengan dinding die selama kompresi dan ejeksi.
D.bahan untu pelekatan dinding die
E.bahan yang berfungsi untuk kompresi dan ejeksi

2.-menganti sistem pelarut


-menganti sistem pengikat
-menurunkan suhu pengeringan
-mengurangi ukuran granul
Cara diatas adalah cara mengatasi adalah...
A.binding
B.chipping
C.laminating
D.filming
E. Mottling

3.Retak ditengah-tengah dari tablet disebut juga dengan...


A.cracking
B.picking
C.binding
D.filming
E. Mottling

4.Cara mengatasi masalah chipping dan cracking...


A.mengkilapkan permukaan dari punch
B.mengurangi ukuran granul
C.menganti punch yang telah rusak
D.menambahkan pengikat kering
E.semuanya benar

5.Apa yang dimaksud granul...


A.gumpalan-gumpalan dari partikel-partikel yang lebih kecil (serbuk), umumnya berbentuk tidak
merata atau berbentuk kebulat-bulatan dan menjadi seperti partikel tunggal yang lebih besar
dengan maksud untuk meningkatkan kemampuan mengalir.
B.gumpalan-gumpalan dari partikel-partikel yang lebih Besar (serbuk), umumnya berbentuk
merata atau berbentuk kebulat-bulatan dan menjadi seperti partikel tunggal yang lebih kecil dengan
maksud untuk meningkatkan kemampuan mengalir.

C.gumpalan-gumpalan dari partikel-partikel yang lebih menengah (serbuk), umumnya berbentuk


merata atau berbentuk segitiga dan menjadi seperti partikel tunggal yang lebih kecil dengan maksud
untuk meningkatkan kemampuan mengalir.
D.semuanya salah
E.semuanya benar

6.Sticking adalah...
A.terikat pada die atau sulit dikeluarkan hal ini biasanya terjadi karena kurangnya lubrikan
B.bagian dari sticking dalam jumlah yang lebih kecil
C.pelekatan biasanya terjadi karena lubrikasi yang tidak tepat sehingga terjadi pelekatan dengan
tablet dengan punch
D.pemisahan bagian atau bawah dari mahkota tablet dari bagian utamanya
E.pemisahan tablet menjadi dua atau lebih lapisan

7.Masalah dalam pembuatan tablet yang disebabkan karena kelembaban yang berlebih pada saat
granulasi,temperatur yang tinggi yang disebut dengan
A.binding
B.chipping
C.luminating
D.filming
E.mottling

8.Sediaan padat yang dibuat dengan cara kempa-cetak memiliki bentuk rata atau cembung rangkap,
umumnya bulat, mengandung satu jenis zat aktif atau lebih dengan atau tanpa zat tambahan. Zat
tambahan yang digunakan bisa berfungsi sebagai pengisi, pengembang, pengikat, pelicin, dan
pembasah. Tablet digunakan untuk tujuan pengobatan lokal atau sistemik adalah...
A.tablet effervescent
B.kapsul
C.tablet kunyah
D.tablet selaput
E.tablet

9.Pemisahan tablet menjadi dua atau lebih lapisan, hal ini terjadi disebakan karena
A.alat pencetak tablet
B.menambahkan bahan adsorben
C.suhu pada alat tinggi
D.mengurangi ukuran granul
E.menganti sistem pelarut

10.Meningkatkan distribusi dari lubrikan dengan menganyak lubrikan dengan ayakan no...
A.25
B.26
C.27
D.29
E.30

Anda mungkin juga menyukai