Anda di halaman 1dari 3

PENGELOLAAN DOKUMEN

KEPEGAWAIAN

No. Dokumen : 597/SOP-1/V/2022

No. Revisi 00
SOP
Tanggal Terbit : 12 Mei 2022

Halaman : 1/2

drg. Hilma Handayani


UPTD Puskesmas Beji
NIP. 197507302002122003

Pengelolaan dokumen kepegawaian adalah dokumen yang berisi data


1. Pengertian
kepegawaian setiap pegawai.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mempermudah pengumpulan
2. Tujuan data kepegawaian dan terlaksananya kelengkapan data kepegawaian tiap
personil.
Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Beji Nomor :
3. Kebijakan 445/044/Kpts/Beji/IV/2022 tentang Kelengkapan Data Pegawai di UPTD
Puskesmas Beji
1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 30 tahun 2014 tentang
adminstrasi Pemerintahan
4. Referensi
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 1999 tentang Pokok-
Pokok Kepegawaian
1. Kepala Tata Usaha memberikan formulir daftaran berkas kepagawaian
yang harus dilengkapi
2. Setiap pegawai menyiapkan berkas data pribadi dan disimpan pada
dokumen kepegawaian
3. Setiap pegawai menyiapkan dokumen kepegawaian hardcopy maupun
digital
4. Pegawai ASN menyiapkan data kepegawaiannya dalam map clearholder
warna kuning
5. Pegawai Non ASN menyiapkan data kepegawaiannya dalam map
5. Prosedur/Langkah-
clearholder warna hijau
langkah
6. Setiap pegawai mengumpulkan dokumen kepegawaiannya ke Tata Usaha
baik secara fisik (non digital) maupun digital yang diunggah/diupload
kedalam penyimpanan komputerisasi melalui link akses yang dibuat oleh
pengadministrasi umum
7. Setiap pegawai mengupdate data kepegawaiannya setiap tahun
8. Pengadministrasi umum menyimpan file kepegawaian dilemari file
kepegawaian dan arsip digital
9. Pengadministrasi umum menyimpan dokumen kepegawaian berdasarkan
profesi pekerjaan.
6. Bagan Alir -

Semua Unit pelayanan/Penanggung jawab, Koordinator, dan Pelaksana


7. Unit terkait
program Puskesmas

2/2
DAFTAR TILIK PENGELOLAAN DOKUMEN KEPEGAWAIAN

NO LANGKAH KEGIATAN YA TIDAK


1 Apakah Kepala Tata Usaha memberikan formulir daftaran
berkas kepagawaian yang harus dilengkapi ?
2 Apakah Setiap pegawai menyiapkan berkas data pribadi dan
disimpan pada dokumen kepegawaian ?
3 Apakah Setiap pegawai menyiapkan dokumen kepegawaian
hardcopy maupun digital ?
4 Apakah Pegawai ASN menyiapkan data kepegawaiannya
dalam map clearholder warna kuning ?
5 Apakah Pegawai Non ASN menyiapkan data kepegawaiannya
dalam map clearholder warna hijau ?
6 Apakah Setiap pegawai mengumpulkan dokumen
kepegawaiannya ke Tata Usaha baik secara fisik
(non digital) maupun digital yang diunggah/diupload
kedalam penyimpanan komputerisasi melalui link
akses yang dibuat oleh pengadministrasi umum ?
7 Apakah Setiap pegawai mengupdate data kepegawaiannya
setiap tahun ?
8 Apakah Pengadministrasi umum menyimpan file kepegawaian
dilemari file kepegawaian dan arsip digital ?
9 Apakah Pengadministrasi umum menyimpan dokumen
kepegawaian berdasarkan profesi pekerjaan ?

CR.............................................%.

Depok,…………………………
Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

Anda mungkin juga menyukai