Anda di halaman 1dari 2

Tugas Soal dari Bapak :

Teo Takismen, SE, MM, MBA, BKP, CTAP, CCP

PERTANYAAN ESSAI

1. Apa yang dimaksud dengan PPN ? Terangkan secara singkat dan


berikan contoh!

2. Barang yang tidak dikenakan PPN menurut UU PPN No. 42/2009, apa
saja?

3. Jasa yang tidak dikenakan PPN menurut UU PPN No. 42/2009, apa
saja?

4. Sebutkan 3 saja peraturan PPN menurut UU PPN no. 42 tahun 2009


yang telah diubah pada UU No. 11 tahun 2020 Ciptaker!

5. PT. Paramita adalah PKP yang bergerak di bidang penjualan


elektronik di Jakarta, Selama Bulan April 2021 melakukan transaksi-
transaksi sbb:
a. Tanggal 1 Juli 2021 penjualan langsung ke konsumen sebanyak Rp
1.200.000.000,00.
b. Tanggal 2 Juli 2021 penyerahan ke Pemkot Jakarta sebesar Rp
330.000.000,00 (sudah termasuk PPN).
c. Tanggal 6 Jui 2021 menyumbang ke Panti Asuhan 1 buah TV
seharga Rp 3 juta.
d. Tanggal 8 Juli 2021 diserahkan barang elektronik ke PT. Abadi di
KBN Cakung, mendapat fasilitas PPN tidak dipungut.

Selanjutanya ada pembelian impor pada tanggal 10 Juli 2021 dari


Amerika seharga USD 100,000, asuransi dan ongkos angkut
sebesar USD 2,000. Bea masuk 10%, asumsi kurs 1 USD= Rp
14.400,00
Hitung :
a. Berapa PPN keluaran Juli 2021 ?
b. Berapa PPN masukan Juli 2021 ?
c. PPN masa Juli 2021 lebih bayar atau kurang bayar?
6. Pada tanggal 5 Februari 2022, PT. A mengimpor barang dari
Tiongkok seharga CIF CNY 1,250,000.00. Dan barang tersebut
langsung dikirim dari Beijing ke Pelanggan PT. A Ke Manila,
Philipina.
Berapa PPN keluaran yang terutang atasa transaksi tersebut pasda
masa Februari 2022?
Sebutkan juga dasar hukumnya!

7. PT. Makmur Selalu adalah perusahaan yang berdagang telur ayam


negeri. Pada Bulan Januari 2022, ada transaksi penjualan sebesar Rp
750 juta dan pembelian dari peternak sebesar Rp 725 juta (tanpa PPN
masukan).
Berapa PPN keluaran yang terutang pada Januari 2022?
Sebutkan juga dasar hukumnya!

Anda mungkin juga menyukai