Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5. 1 Kesimpulan

Dari hasil pengujian parsial, diketahui nilai t untuk variabel profitability

2.490 dan signifikansi 0,21, sedangkan t tabel pada tabel statistik dengan

signifikansi 0,05/2 = 0,025 dengan derajat kebebasan (DF) = (N-K) atau 25-2 =

23, bernilai 2, 068. Dari hasil ini dapat disimpulkan, nilai t hitung > t tabel (2.490

> 2, 068) dan signifikansi > 0,05 (0,21 > 0,05) maka Ha diterima. artinya secara

parsial terdapat pengaruh signifikan dari rasio Return On Equity (ROE) terhadap

dividen kas pada perusahaan sektor consumer goods industry di Bursa Efek

Indonesia.

5. 2 Saran

1. Berdasarkan hasil perhitungan analisis regresi, maka terlihat Rasio

profitability berpengaruh terhadap Dividen Kas Pada Perusahaan pada

perusahaan sektor consumer goods industry di Bursa Efek Indonesia Periode

2015-2019 sehingga dapat digunakan sebagai acuan oleh para investor dalam

menentukan strategi investasinya dalam Perusahaan consumer goods

industry.

2. Bagi peneliti selanjutnya disarankan meneliti faktor lain diluar factor yang

telah diuji dalam penelitian ini seperti debt to equity ratio, harga saham,

current ratio, dan earning pershare

71

Anda mungkin juga menyukai