Anda di halaman 1dari 2

Sumpah Mahasiswa

KAMI MAHASISWA INDONESIA BERSUMPAH


BERTANAH AIR SATU TANAH AIR TANPA PENINDASAN
KAMI MAHASISWA INDONESIA BERSUMPAH BERBANGSA SATU BANGSA CINTA
KEADILAN
KAMI MAHASISWA INDONESIA BERSUMPAH BERBAHASA SATU BAHASA TANPA
KEBOHONGAN

SEJARAH SUMPAH MAHASISWA

Gema teriak lebih dari 5.000 mahasiswa dari berbagai nusantara yang
berkumpul di halaman senayan, Jakarta. Ahad, 18 Oktober 2009, menjadi sejarah baru,
penyatuan visi dan misi gerakan mahasiswa di Indonesia. Pada kesempatan itu juga, di tengah
panas terik matahari, ribuan mahasiswa tersebut menyatakan sumpahnya.
"Bismillahirrahim, Sumpah Mahasiswa, setelah kami melihat, mencermati dan menganalisa fakta
kerusakan yang ada serta merumuskan kondisi ideal, maka demi Allah, Zat yang jiwa kami
berada dalam genggaman-Nya, kami mahasiswa Indonesia bersumpah..." kata seorang
mahasiswa yang memimpin sumpahnya di hadapan lebih dari 5.000 mahasiswa dari berbagai
daerah di nusantara tersebut.
Walupun harus terpaksa menggelar kongres di luar gedung, lebih dari 5000 mahasiswa yang
datang dari Pulau Sumatera, Jawa, Bali, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, NTB, NTT, dan Papua
tidak gentar bersumpah untuk Indonesia yang lebih baik
Berikut naskah lengkap Sumpah Mahasiswa yang telah dibacakan oleh ribuan mahasiswa peserta
Kongres Mahasiswa Islam Indonesia, Ahad, 18 Oktobebr 2009.
NYANYI BUDAYA PEMBEBASAN
Kepalkan tinju mu ke awan.

Nyanyi budaya pembebasan

Rapatkan barisan mu kawan

Hancurkan sgala penindasan

Yuk semua turun ke jalan

Lantang suarakan segala tuntutan

Hancurkan peodalisme, militerisme, dan kapitalisme

Jangan ragu ayo bersatu yakinlah rakyat pasti


menang….!!!

Anda mungkin juga menyukai