Anda di halaman 1dari 2

KUNJUNGAN RUMAH BUMIL KEK DAN

ANEMIA

No Dokumen : 005.8/B/PKM-MGJ/I/2022
No. Revisi : 00
SOP Tanggal
: 10 Januari 2023
Terbit
Halaman : 1/2
UPTD Titim Adrianingsih, S.ST., M.Kes
PUSKESMAS NIP.19761013 200801 2 001
MARGAJAYA
1. Pengertian Ibu hamil yang memiliki resiko KEK adalah yang memiliki ukuran LILA <23.5 cm
dan Ibu Hamil Anemia adalah Ibu Hamil yang memiliki kadar Hb <11 mmHg.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam kunjungan rumah Ibu Hamil KEK
dan Anemia.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 02 /Admen/SK/PKM-MGJ/ I/2022 tentang Penetapan
Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM)

4. Referensi 1. Pedoman pelaksanaan Surveilans Gizi di kabupaten/ Kota. Jakarta. Kementrian


Kesehatan, 2010

5. Prosedur/Langka 1. Persiapan alat dan bahan


h-langkah Alat :
a. Buku KIA, Kohort Ibu
b. Pita Lila
c. Timbangan
d. Media KIE
2. Petugas yang melaksanakan :
a. Petugas Gizi
b. Perawat
c. Bidan
3. Langkah-langkah :
a. Penanggung jawab program menerima laporan dari pelaksana program KIA
ditemukan Ibu Hamil KEK dan Anemia
b. Penanggung jawab program melaporkan pada kepala Puskesmas ditemukan
Ibu Hamil KEK dan Anemia baru.
c. Kepala Puskesmas menugaskan penanggug jawab program untuk melakukan
kunjungan Ibu Hamil KEK dan Anemia.
d. Penanggung jawab program dan pelaksana program melakukan kunjungan
rumah balita gizi buruk.
e. Penanggung jawab program dan pelaksana program menimbang dan
mengukur ulang Lingkar Lengan Atas Ibu Hamil.
f. Memberikan edukasi dan konseling terhadap Ibu Hamil KEK dan Anemia
menggunakan media KIE
g. Mendokumentasikan hasil kunjungan rumah.
h. Membuat laporan kegiatan.
i. Menyampaikan laporan kegiatan kepada kepala Puskesmas dan seksi gizi
Dinkes.
6. Bagan Alir
Menerima Melaporkan pada
Laporan
kepala Puskesmas

Menugaskan penanggung
jawab program untuk
melakuan kunjungan rumah

Melakukan kunjungan
rumah

Menimbang dan mengukur ulang


lingkar legan atas

Memberikan edukasi dan


Konseling dengan
menggunakan media KIE

Mendokumentasikan hasil kunjungan


rumah

Membuat laporan kegiatan

Laporan kegiatan
kepada kepala
Puskesmas dan
seksi gizi Dinkes

7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait Puskesmas
Pustu
Poskesdes
Posyandu
9. Dokumen terkait Kohort Ibu
Laporan Hasil Pelacakan
10. Rekaman historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai