Anda di halaman 1dari 9

Sub Bidang Tracing, Bidang Penanganan 1

Kesehatan Satgas COVID-19

Pemberdayaan
Update Data: 3 Agustus 2020

Masyarakat dalam
Pengendalian COVID-19
Dr. Ajeng Tias Endarti, SKM.,
M.CommHealth
1
2

Kerjasama dalam Pengendalian COVID-19

Pemerintah Akademisi Strategi pentahelix dalam


& Praktisi
Membuat
kebijakan dan Menyumbangkan
Pengendalian COVID-19 adalah
aturan
pengetahuan dan
pengalaman yang pendekatan untuk menangani
dimiliki
COVID-19 dan pengembangan
Masyarakat Komunitas program dengan melibatkan dari
Bisnis
berbagai sektor, dan berfokus
Update Data: 11 Oktober 2020

Ujung tombak
pelaksanaan semua Pengembangan
strategi yang
dirancang
ekonomi dan donasi
pada kolaborasi antara
pemerintah Media
Menjadi mata,
telinga, dan mulut
pemerintah bersama para
yang menyajikan
informasi yang
pemangku kepentingan hingga
terpercaya dan
berimbang masyarakat
3
Update Data: 11 Oktober 2020

PPKM Mikro Posko Desa diperpanjang 10


kali  PPKM Darurat Jawa Bali 
PPKM Level 4

Sumber: Inmendagri No. 3 Tahun 2021

Sumber: Dokumentasi Monev PPKM Mikro di 7 Provinsi (Maret 2021)


4

Penguatan Posko Covid


Desa/Kelurahan

Puskesmas
Update Data: 11 Oktober 2020

Babinsa, Bhabinkamtibmas

Lintas sektor lainnya


5
Peran Masyarakat dalam Pengendalian COVID-19

Pendataan Kesehatan warga di RT/RW/desa


Pemberdayaan masyarakat
dalam pencegahan COVID- Identifikasi penyebab penularan COVID-19 dan potensi
19 adalah segala upaya wilayah
yang dilakukan oleh
seluruh komponen Musyawarah Masyarakat RT/RW/Desa
Update Data: 11 Oktober 2020

masyarakat dengan
menggali potensi yang Menyusun rencana kegiatan
dimiliki masyarakat agar
berdaya dan mampu Pelaksanaan kegiatan
berperan serta mencegah
penularan Covid-19. Keberlangsungan kegiatan
6
Peran Masyarakat dalam Pengendalian COVID-19

SURVEILANS BERBASIS MASYARAKAT Pendataan Kesehatan warga di RT/RW/desa

a. Mendata kesehatan seluruh warga menggunakan


formulir pendataan warga termasuk warga yang
berisiko tinggi
b. Mendata warga yang keluar dan masuk di wilayahnya
c. Menghimbau warga untuk menginformasikan jika ada
Update Data: 11 Oktober 2020

orang asing atau warga yang datang dari wilayah yang


sudah terjangkit COVID-19 yang masuk ke wilayahnya

1. Mengidentifikasi kontak erat


Membantu 2. Melakukan pemantauan pada
tracer: masyarakat yang melakukan
karantina dan isolasi mandiri

Deteksi dini Tindakan segera


7
Alur pelaporan dan
Hal yang perlu disiapkan untuk
pelibatan masyarakat dalam SBM monitoring dan Satgas COVID-
19 Kecamatan,
koordinasi dst

Instrumen dan sistem pelaporan

• Form pendataan kelompok rentan


• Form identifikasi kontak erat
• Form pemantauan

Alur komunikasi kader dan tracer posko Satgas COVID-


Puskesmas 19
Desa/Keluraha
Update Data: 11 Oktober 2020

Pemilihan kader/relawan n

Pelatihan kader/relawan SBM

Sistem Monev
Data dari kader Tracer posko

Pelaporan Monitoring Koordinasi


8

Identifikasi Sumber Daya di Masyarakat


Setiap komponen dalam
masyarakat adalah sumber
Tokoh agama, tokoh daya yang dapat berperan
adat, tokoh masy dalam Pengendalian COVID-19
Ekologi
Identifikasi dapat dilakukan
Komunitas secara formal dan informal.
Update Data: 11 Oktober 2020

UKM Formal: podes, laporan BPS,


Industri laporan tahunan kelurahan
Kelompok rentan Informal: informasi dari
masyarakat tentang perubahan
Kader struktur/kondisi masyarakat yang
sebelumnya tidak ada
Dukungan Lurah untuk 9

Pemberdayaan Masyarakat

Lurah/Kades

Motivator Fasilitator Regulator


Memberikan bimbingan dan Menciptakan kondisi yang kondusif Menyiapkan arah untuk
Update Data: 11 Oktober 2020

pengarahan secara intensif dan bagi pelaksanaan pembangunan menyeimbangkan penyelenggaraan


efektif kepada masyarakat, daerah. Sebagai fasilitator, pembangunan melalui penerbitan
pemberian bimbingan diwujudkan pemerintah bergerak dibidang peraturanperaturan. Sebagai
melalui tim penyuluh maupun pendampingan melalui pelatihan, regulator, pemerintah memberikan
badan tertentu untuk memberikan pendidikan dan peningkatan acuan dasar kepada masyarakat
pelatihan. keterampilan serta dibidang sebagai instrumen untuk mengatur
pendanaan atau permodalan kepada segala kegiatan pelaksanaan
masyarakat yang diberdayakan pemberdayaan.
Sumber: Iskandar, I., Resmawan, E., & Dyastari, L. 2018. Peran lurah dalam pemberdayaan masyarakat di kelurahan lok bahu kota samarinda.
Journal Ilmu Pemerintahan. 7(1): 25-38.

Anda mungkin juga menyukai