Anda di halaman 1dari 4

Tugas 3 : Perhitungan Pompa

Kelompok 12
Nama Kelompok :
 Arsyad Faiq Al Isna 202111209
 Irsyad Akbar 202111210
 Afrida Aulia Rahma Hanum 202111213
 Muhammad Raditya Purnomo Adji 202111271
Sebuah kawasan industri didesain untuk memiliki beberapa fasilitas, di antaranya:
 Kawasan Permukiman dengan jumlah rumah 3000 unit
 Hunian bertingkat dengan jumlah 600 unit
 Luas areal industri 108 hektar
 Rumah Sakit dengan kapasitas 200 kamar
 Pasar tradisional dengan luas 2000 m2
 Pertokoan moderen dengan luas lantai 5000 m2
 Sekolah Dasar bertaraf internasional dengan jumlah siswa 1000 anak
 Sekolah Menengah Pertama bertaraf internasional dengan jumlah siswa 500 anak
 Sekolah Menengah Atas bertaraf internasional dengan jumlah siswa 150 anak
 Universitas dengan jumlah siswa 1500 orang
 Rumah ibadah dengan daya tampung 1000 orang
 Hotel bintang 4 dengan kapasitas 300 kamar
 Perkantoran dengan kapasitas pekerja 300 orang
Kawasan tersebut direncanakan untuk memiliki sebuah instalasi pengolahan air bersih. Bak koagulasi sebagai titik awal instalasi berada pada elevasi +130m,
sementara sumber air diambil dari sebuah danau yang memiliki taraf muka air terendah pada elevasi +92m. Jarak antara sumber air dengan instalasi adalah
3520 m. Instalasi direncanakan untuk dapat beroperasi selama 24 jam/hari.
a. Tentukan kebutuhan air bersih harian dari kawasan tersebut.
Jawab :
Satuan
Jenis Tempat di Standart Asumsi Satuan Standar Asumsi Satuan Faktor pada
Kapasitas Hasil Keterangan
Kawasan Industri Penggunaan Penggunaan Kapasitas Pengali Faktor
Pengali
Rumah di Kawasan Rata-rata 4,5 orang per 1
150 liter/orang/hari 3000 unit 13500 orang 2025000
Pemukiman unit rumah
Rata-rata 4,5 orang per 1
Hunian Bertingkat 150 liter/orang/hari 600 unit 2700 orang 405000
unit rumah
Standar 0,5 liter/detik/hektar
Luas Area Industri 43200 liter/hari/hektar 108 hektar 108 hektar 4665600
= 43200 liter/hari/hektar
Ketika 1 kamar sama dengan
Rumah Sakit 200 liter/bed/hari 200 kamar 200 bed 40000
1 bed
Pasar Tradisional 12000 liter/hektar/hari 2000 m^2 0,2 hektar 2400 2000 m^2 = 0,2 hektar
luas lantai pertokoan modert
atau dianggap supermarket
Pertokoan Modern 7500 liter/unit/hari 5000 m^2 1 unit 7500
dengan luas lantai 5000 m^2
dianggap dalam 1 unit
SD Bertaraf  
10 liter/anak/hari 1000 anak 1000 anak 10000
Internasional
SMP Bertaraf  
10 liter/anak/hari 500 anak 500 anak 5000
Internasional
SMA Bertaraf  
10 liter/anak/hari 150 anak 150 anak 1500
Internasional
Universitas 10 liter/orang/hari 1500 orang 1500 orang 15000  
1 unit masjid berkapasitas
Rumah Ibadah 3000 liter/unit/hari 1000 orang 2 unit 6000
500 orang
1 unit kamar sama dengan 1
Hotel Bintang 4 140 lliter/kasur/hari 300 kamar 300 kamar 42000
kasur
Perkantoran 10 liter/orang/hari 300 orang 300 orang 3000  
                 
                 
            TOTAL 7228000 Liter/Hari
              0,08 m^3/sekon

b. Tentukan besar pipa yang diperlukan, bila aliran di dalam pipa direncanakan sekitar 1,2 m/detik.
Jawab :
 Mencari luas penampang pipa
Q
V=
A
Q 0,08 m3 /s
A= = = 0,07 m2
V 1,2 m/ s
 Mencari diameter pipa
π
A= x D2
4
4A
= D2
π
2
4 x 0,07 m
= D2
3,14
0,29 m = D
c. Hitung besar kehilangan tekanan akibat panjang pipa, dengan menggunakan formula:
Darcy-Weysbach: hf = f (L/D) x (v2 /2g) . Dengan: hf = kehilangan tekanan (m); f = faktor hambatan (gunakan nilai f = 0,021); L = panjang pipa (m); d
= diameter dalam pipa (m); v = kecepatan alir (m/s); g = percepatan gravitasi (m/s²)
Jawab :
 Mencari panjang pipa
L = √ ( 3520 )2+ ( 38 )2
= 3520,21 m
h f = f (L/D) x ( v 2/2g)
= 0,021 (3520,21/0,29) x ((1,2)2/2 x 9,81)

= 0,021 x 12138,66 x 0,07 = 17,84 m


d. Tentukan kehilangan tekanan akibat asesoris pipa, diasumsikan sebesar 10% dari kehilangan tekanan akibat panjang pipa.
Jawab : 10% x 17,84 = 1,78 m
e. Tentukan tekanan total pompa yang perlu disediakan dengan menggunakan formula:
Htotal = ha + hL + v2/2g . Dengan Htotal = tekanan total pompa (m); ha = tekanan statis (m); hL = kehilangan tekanan akibat panjang pipa dan asesoris (m);
v2/2g = tekanan kecepatan keluar (m)
Jawab :
H total = h a + h L+ v2/2g

= 38m + (17,84 + 1,78m) + 0,07m


= 57,69m
f. Tentukan jenis dan jumlah pompa yang akan digunakan. Apakah jumlah pompa perlu dibuat l ebih dari satu? Lihat spesifikasi dari pompa Ebara.
Jawab : Pompa yang digunakan yaitu 4LA575 didapat dari titik pertemuan H total = 57,69m dan kapasitas diubah ke satuan m3/menit yaitu 5,01 m3/menit
jumlah pompa yang digunakan satu buah, karena pompa ini sudah sesuai dengan kapasitas yang diperlukan, serta jika menggunakan dua pompa maka
harus ada perhitungan lanjutan seperti ada pembagian untuk pompa pertama digunakan untuk jarak berapa dan kecepatan berapa dan begitupun pompa
kedua, serta jika menggunakan dua pompa maka akan ada biaya tambahan untuk pembelian pompa dan biaya listrik karena jika menggunakan dua
pompa dengan kapasitas yang lebih kecil kita harus membayar biaya listrik dua pompa walau cenderung masing-masing pompa memiliki penggunaan
listrik yang lebih kecil namun bila dijumlahkan bisa jadi membutuhkan listrik yang lebih besar dari penggunaan 1 pompa saja. Kalau dengan
penggunaan satu pompa maka yang terjadi akan menghemat listrik dan tidak over budgeting, tentu untuk tempat dengan adanya satu pompa akan hemat
tempat, selain daripada itu dengan menggunakan satu pompa akan memudahkan untuk melakukan pemeliharaan. Sedangkan jika menggunakan dua
pompa kenapa tidak lebih efektif dari penggunaan satu pompa, karena penggunaan dua pompa akan memakan banyak tempat selain itu butuh biaya
lebih untuk membeli pompa yang baru, pemeliharaan yang lebih rumit, boros listrik. Pada dasarnya banyak pompa disesuaikan dengan kebutuhan
konsumen.

Anda mungkin juga menyukai