Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN LUWU

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KAMANRE
Alamat: Jl. Poros Belopa – Palopo Kec. Kamanre KodePos 91994
Email : puskesmaskamanre91@gmail.com.Telp:.085374431554

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


POSYANDU LANJUT USIA (LANSIA)
UPT PUSKESMAS KAMANRE TAHUN 2022
I. PENDAHULUAN
Taraf kesehatan masyarakat yang meningkat di sertai meningkatnya pasiltas
kesehatan berdampak pada semakin meningkatnya populasi lansia kecenderungan
peningkatan populasi lansia tersebut perlu mendapat perhatian khusus terutama
peningkatan kualitas hidup mereka agar dapat mempertahankan kesehatan .
Lanjut usia (lansia) adalah orang yang telah mencapai usia 60 tahun keatas yang
menpunyai hak yang sama dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara
( UU RI No.13 tahun 1998 ) menurut WHO (World Health Organization) membagi
masa usia lanjut sebagai berikut: usia 45 -60 tahun disebut middle ag (setengah bayah
atau wredamadya), usia 60-75 tahun di sebut told ( tua atau wredaprawasana ),usia
diatas 90 tahun,di sebut very old ( tua sekali atau wredawasana ).
Dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari harus mengacu pada visi misi serta
tata nilai. Adapun visi dari UPT Puskesmas Kamanre aadalah :” Pelayanan Bermutu
dan Profesional Menuju Sehat dan Mandiri.” Misi Puskesmas Kamanre :
1. Memberikan pelayanan kesehatan dasar yang bermutu sesuai standar
2. Menggerakkan pembangunan msyarakat yang berwawasan kesehatan
3. Memberdayakan masyarakat dan keluarga dalam pembangunan
Tata nilai Puskesmas Kamanre adalah Kamanre:
1. Kekeluargaan : Menjalin keakraban dan kekeluaargaan baik sesama
Petugas maupun kepada masyarakat.
2. Adil : Jujur dan tulus dalam melaksanakan tugas
3. Mudah : Mudah dan cepat dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat
4. Amanah : Jujur dan percaya dalam menjalankan pelayanan
5. Nyata : Melaksanakan pelayanan yang jelas
6. Ramah : Bertuturkata yang baik dan menyenangkan dalam pelayanan
7. Empati : Menciptakan keinginan untuk menolong sesama

II. LATAR BELAKANG


Puskesmas Kamanre adalah salah satu puskesmas yang ada di Kabupaten Luwu
tempatnya di Kelurahan Cilallang Kecamatan Kamanre yang terdiri dari 1 kelurahan ,
7 desa dan 21 posyandu salah satu permasalahan kesehatan yang ada di Puskesmas
Kamanre adalah masalah kesehatan usia lanjut, jumlah penduduk di wilayah kerja
Puskesmas Kamanre tahun 2021 adalah sebanyak 12.586 jiwa , jumlah prausila
(antara umur 45 – 59 tahun) 2284, laki-la ki sebanyak 707 orang dan perempuan
sebanyak 774 orang sedangkan jumlah usia lanjut ( umur 60 tahun keatas) 803,
Laki-laki sebanyak 396 orang dan perempuan sebanyak 407 orang.
Berdasarkan hasil cakupan pada tahun 2022 Sebanyak 747 Orang.

III. TUJUAN
1. Tujuan umum
Meningkatnya mutu pelayanan kesehatan terhadap usia lanjut.
2. Tujuan khusus
a. Melakukan perencanaan lebih terarah dalam pelaksanaan pelayanan
kepada usia lanjut sesuai dengan kebutuhan setempat.
b. Melakukan pelayanan proaktif serta pemberian pelayanan yang
komprehensif dan lebih berkualitas bagi penduduk usia lanjut.
c. Memberikan kemudahan pelayanan sebagai bentuk penghargaan kepada
usia lanjut.
d. Menurunkan jumlah kesakitan pada usia lanjut di wilayah kerja
puskesmas.
e. Mewujudkan usia lanjut yang produktif dan bahagia.

IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


NO. KEGIATAN RINCIAN KEGIATAN
POKOK
1. Home Care - Melaksanakan manajemen kasus
- Melaksanakan asuhan keperawatan
- melaksanakan pendokumentasian dan
Pelaporan
2. Posyandu usila - Pendaftaran
- Pemeriksaan fisik
-Pemeriksaan status gizi melalui
penimbagan berat badan dan pengukuran
tingi daban
- Pengukuran tekanan darah:termometer
dan stetoskop
- Pemeriksaan gula darah
- Pemeriksaan zat putih
- Rujukan
- Penyuluhan
3 Sweeping - Kunjungan rumah ke lansia yang resiko
tinggi
- Pemeriksaan fisik
- Penimbangan berat badan dan tinggi
badan
- Pengukuran tekanan darah termometer
dan stetoskop
- Pemeriksaan gula darah
- Penyuluhan
Senam
-Olahraga yang melibatkan gerakan tubuh
yang membutuhkan kecepatan, kekuatan
serta keserasian gerak fisik.

4.

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


A. Kegiatan Pokok
Pelaksanaan Lintas Lintas
Kegiatan
No posiandu Program Sektor Ket
Pokok
lansia Terkait Terkait
1. Home - - Petugas Desa \ lurah Sumber
Care Dilaksanakan lansia : pembayaran
Oleh : Suarti Suarti BOK

2. Posyandu - pendaftaran Petugas -Desa \ Sumber


usila - pemeriksaan lansia : lurah pembayaran
fisik Suarti Kepala   desa BOK
- pemeriksaan Perkesmas membantu
status gizi Andi dan
melalui Ruhania memberi
penimbagan kan   solusi
berat badan terhadap
dan masalah
pengukuran
tinggi   badan
- pengukuran
tekanan
darah
- pemeriksaan
gula darah
- rujukan
- penyuluhan
3. Sweeping - kunjugan Petugas Desa\lurah Sumber
rumah lansia : dana
keluarga Suarti pembayaran
lansia   yang BOK
resiko   tinggi
- pemeriksaan
fisik
- peninbagan
berat badan
dan   tinggi
badan
- pemeriksaan
gula darah
- pemeriksaan
tekanan darah
- penyuluhan
Senam
-Olahraga
yang
melibatkan
gerakan tubuh
yang
membutuhkan
kecepatan,
kekuatan,
serta
4. keserasian
gerak fisik.
VII. JADWAL KEGIATAN
2022
No Kegiatan
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nov Des
1. Kunjungan X X X
rumah
lansia
resiko
tinggi
2. Posyandu X X X X X X X X X X X X
Usila

3. Sweeping X X

4. Senam X X
Lansia

VIII MONITORING EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN


PELAPORAN
Monitoring dilaksanakan antara tanggal 27 sampai 29 bulan berjalan.Evaluasi
terhadap pelaksanaan kegiatan dilakukan tiap bulan sesuai dengan jadwal kegiatan,
dengan pelaporan hasil-hasil yang dicapai pada bulan tersebut.
IX RENCANA ANGGARAN BIAYA
Biaya kegiatan ini bersumber dari Dana BOK Kabupaten Luwu Tahun Anggaran
2022
( Terlampir ).
X. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN
a. Pencatatan
Pencatatan kegiatan menggunakan format.
b. Pelaporan
Hasil evaluasi dilaporkan ke kepala puskesmas dan di verifikasi oleh tim
verifikator biaya operasional kesehatan (BOK) dinas kesehatan kabupaten
luwu.
c. Evaluasi Kegiatan
Evaluasi kegiatan dilakukan setelah pelaksanaan kegiatan posyandu lansia.

XI. PENUTUP
Demikian kerangka acuan ini di buat untuk di pedomani dalam kegiatan pelaksanaan
Program usia lanjut

Kamanre , 02 Januari 2022


Penanggung Jawab Ukm Pelaksana program lansia

SYAHRI RAMADHANI,A.MD.GZ SUARTI, A.MK


Nip. 19880313 201903 2 006 Nip.19720607 200212 2 005
Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas
Kamanre

HERVIANA,S.TR.Keb
Nip.19870413 200903 2 007

Anda mungkin juga menyukai