Anda di halaman 1dari 2

URAIAN SINGKAT PEKERJAAN

PEKERJAAN
Pemeliharaan Jalan Lingkungan Kebun HPT di UPTD BPPIB-TSP Bunikasih

Kegiatan Penataan Prasarana Pertanian , Sub Kegiatan


Pembangunan, Rehabilitasi dan Pemeliharaan Rutin Gedung
UPTD Pertanian serta Sarana Pendukungnya
Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Jawa Barat.

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN
UPTD BALAI PERBIBITAN DAN PENGEMBANGAN INSEMINASI BUATAN
TERNAK SAPI PERAH BUNIKASIH
Jalan Padalengsar RT.01/RW.09 Desa Bunikasih Kec. Warungkondang - Kab. Cianjur
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN

A. Pekerjaan : Pemeliharaan Jalan Lingkungan Kebun HPT di UPTD


BPPIB-TSP Bunikasih
B. Lokasi : UPTD Balai Perbibitan Dan Pengembangan Inseminasi
Pekerjaan Buatan Ternak Sapi Perah Bunikasih.
Kp. Padalengsar RT. 01 RW. 09 Desa Bunikasih Kecamatan
Warungkondang Kabupaten Cianjur
C. Jangka : 60 (Enam Puluh) Hari Kalender
Waktu
Pelaksanaan
D. Tenaga Ahli
Pengalaman
Jabatan dalam
Tingkat Sertifikat Kerja
Pekerjaan
No. Pendidikan/Ijazah Kompetensi Profesional
yang akan
Minimal Kerja Minimal Minimal
dilaksanakan
(Tahun)
Pelaksana D3 Sipil /SMK SKT Pelaksana
1. Lapangan Jurusan Pekerjaan 2 Tahun
(1Orang) Bangunan Jalan TS045
Sertifikat
Petugas K3 Pelatihan
2. Konstruksi/Ahli S1- SMK/SMU K3/Ahli K3 0 Tahun
K3 Konstruksi Konstruksi (
603 )

E. Lingkup : 1. Pekerjaan Persiapan :


Pekerjaan - Biaya K3 ( Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Konstruksi )
- Biaya Dokumentasi dan Administrasi
- Biaya Pembuatan Papan Nama Kegiatan
2. Pekerjaan Pengerasan Jalan :
- Pekerjaan Galian Tanah Biasa dengan alat berat (
Pembentukan badan jalan )
- Pekerjaan Lapisan Pondasi bawah konstruksi
telford t = 25 cm
3. Pekerjaan Lain – Lain
- Pembuatan Saluran terbuka pembuangan limbah
cairan kotoran ternak dari kandang, Pas.batu
belah ad.1Pc : 5Ps
- Pembersihan lokasi pekerjaan dari sisa material
keluar area

Pekerjaan yang harus dilaksanakan oleh penyedia


termasuk pula pengadaan tenaga kerja, bahan-bahan,
peralatan, pengurusan berikut pembiayaan Biaya
umum (overhead) pelaksana konstruksi, asuransi BPJS
ketenagakerjaan, inflasi, pajak sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan dan segala
keperluan yang berhubungan dengan pekerjaan
pembangunan yang dilaksanakan.

Anda mungkin juga menyukai