Anda di halaman 1dari 26

HOMEOSTATIS

(Fungsi Sel)

Presented by Kelompok 1 Universitas Siliwangi


Page 01

Lingkungan
internal sel &
Lingkungan
eksternal sel
Page 02

Darah
Cairan dalam tubuh Cairan interstisial
Lingkungan
hewan yang merupakan
internal tempat hidup bagi sel Cairan selomik
penyusun tubuh.

Keasaman (pH)
Suhu tubuh Kondisi lingkungan di luar
sel yang dapat Lingkungan
Tekanan
Kadar garam mempengaruhi kondisi eksternal
Kandungan air
lingkungan internal sel
Kandungan
Nutrien (zat gizi)
Page 03

kelompok hewan yang jika lingkungan internal tubuhnya


Konformer
berubah mengikuti perubahan lingkungan eksternalnya

kelompok hewan yang mampu mempertahankan


Regulator lingkungan internalnya meskipun lingkungan eksternalnya
berubah
Page 04

Grafik hubungan antara suhu tubuh dari lisang sungai (hewan endotermik)
dan ikan karnivor Micropterus salmoides (hewan ektotermik) dengan suhu
lingkungannya (Campbell et al., 2008).
Homeostatis Page 05

Kata "homeostasis" berasal


dari bahasa Yunani kuno,
terdiri dari dua bagian:
"homeo" yang berarti
"sama" atau "serupa," dan
"stasis" yang berarti
"stabil" atau "tetap."
Konsep Penemu
Page 06

Claude Bernard (Ahli Fisiologi Asal Perancis)


Mengemukakan gagasan mengenai hormon dan
regulasi/pengaturan kimia. kemudian juga terkenal
dengan teorinya yaitu "milieu intérieur" atau
"internal environment"

Walter Bradford Cannon (Ahli Fisiologi Asal Amerika)


Homeostatis ialah keadaan lingkungan internal yang
konstan dan mekanisme yang bertanggung jawab atas
keadaan konstan lingkungan tersebut. Dan ia
mengidentifikasi respons "fight or flight"
Contoh Homeostatis Page 07
Page 05

Respon Hewan
terhadap
Lingkungannya
Lingkungan Lingkungan
Akuatik Terestrial
Page 06
Lingkungan Akuatik

Yaitu Faktor yang


mempengaruhi
Tempat hidup hewan Tekanan
yang berupa air, baik Hidrostatik
air tawar, air laut, dan Kandungan zat
air payau terlarut
Suhu
Page 07

Tekanan Hidrostatik

Dapat berpengaruh terhadap :


Menghambat aktivitas enzim
Memengaruhi struktur membran sel
Memengaruhi peralihan fase sitoplasma (dari fase
sol ke fase gel atau sebaliknya)
Memengaruhi bentuk dan pergerakan sel, serta
aktivitas reproduksi sel
Meningkatkan pembentukan ikatan hidrogen,
tetapi menghambat interaksi ionik dan hidrofobik.
Hal tersebut mengakibatkan adanya
penghambatan proses pembentukan
mikrotubulus.
Page 08

Kandungan Zat Terlarut


Tantangan terhadap hewan yang
timbul dari lingkungan akuatik ialah :

Salinitas yang tinggi, menyebabkan penurunan tingkat


ketersediaan air bagi hewan, juga dapat meningkatkan
kandungan zat toksik dalam suatu perairan

Adanya kandungan air yang asam mengakibatkan


organisme yang bertahan hidup hanya mikrob tahan asam
saja, misalnya mikrob Acidithiobacillus ferooxidans
Page 09

Kestabilan suhu

Berfungsi untuk mendukung kehidupan


hewan, salah satunya yaitu bagi hewan
poikiloterm

Hewan poikilotem yaitu hewan yang suhu


tubuhnya berubah-ubah akibat perubahan
suhu lingkungan
Page 10
Lingkungan Terestrial

Yaitu Faktor yang


Suatu ekosistem yang mempengaruhi
dimana lingkungan
Radiasi
atau tempat tinggal
Dehidrasi
organisme hidupnya
merupakan daratan.
Page 11

Radiasi
ialah perpindahan panas yang terjadi antara
dua benda tanpa ada kontak langsung di
antara keduanya.

Radiasi ultraviolet dari matahari dapat


menimbulkan efek mensterilkan, khususnya
pada protozoa yang ada di atmosfer/udara

Paparan radiasi sinar X dapat menyebabkan


penurunan konsentrasi dan motilitas sperma
pada mencit
Page 12
Dehidrasi

Apabila terjadi pada hewan, tubuhnya akan


kehilangan air dalam jumlah besar sehingga
jumlah air dalam tubuh lebih sedikit dari
jumlah yang seharusnya

Hal itu berkaitan erat dengan peluang


terjadinya penguapan air secara besar-
besaran dari dalam tubuhnya

Upaya : protozoa membentuk dinding


protektif (kista) pada saat kondisi lingkungan
sangat panas dan kering
Page 13
Adaptasi Hewan terhadap Lingkungan
yang Memiliki 4 Musim

Burung (Calidris canutus) :


bermigrasi sebanyak 2 kali dalam
satu tahun

Bajing tanah (Spermophilus beldingi) :


beradaptasi dengan hibernasi
Kenapa harus
umpan balik?
Homeostatis Can Happen!
Umpan Balik
Positif

Umpan Balik
Negatif
Umpan Balik
Positif
Overview
Terjadi ketika perubahan dalam satu arah diikuti oleh
perubahan lain dalam arah yang sama.
Ketika variabel mempunyai kemampuan untuk
meningkatkan dirinya sendiri.

Example
Proses Pembekuan Darah
Umpan Balik
Negatif
Overview
Terjadi ketika perubahan dalam satu arah diikuti oleh
perubahan lain dalam arah yang berlawanan.
Menggerakkan faktor-faktor variabel menuju keadaan
stabil atau homeostatis.

Example
Proses Pengaturan Suhu
Page

Hubungan homeostasis dalam


kehidupan sehari-hari

Homeostasis berhubungan dengan kehidupan sehari-hari,Contoh


sederhana dari Homeostasis ini adalah sistem termoregulator

Kemampuan dalam Kemampuan tubuh Kemampuan tubuh


mempertahankan dalam dalam menjaga
suhu tubuh menyembuhkan kadar gula dalam

luka darah

Gangguan Homeostatis

Hipokalsemia
(Milk fever)
Asidosis
Gangguan keseimbangan cairan dan elektrolit
Thank
You!

Presented by Team 1 Siliwangi University | 2023

Anda mungkin juga menyukai