Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA DENPASAR

DINAS KESEHATAN KOTA DENPASAR


UPTD PUSKESMAS III DINAS KESEHATAN
KECAMATAN DENPASAR SELATAN
Jalan Gelogor Carik No. 17 Pemogan Telp (0361) 9002877
www.puskesmasdensel3.denpasarkota.go.id email:puskesmastigadensel@yahoo.com

IDENTIFIKASI, ANALISA DAN RTL PROGRAM IMUNISASI


TAHUN 2022

I. IDENTIFIKASI MASALAH
PERSENTASE
NO KEGIATAN TARGET CAKUPAN KETIDAKSES MASALAH
UAIAN
ABS % ABS % %
1 Persentase siswa kelas 1,2 dan 5 SD yang 98% Persentase siswa kelas 1 mendapatkan imunisasi DT sebesar
seharusnya mengikuti kegiatan Bulan Imunisasi 91,53%; MR sebesar 89,50%.
Anak Sekolah belum mencapai target Kota Persentase siswa kelas 2 mendapatkan imunisasi Td sebesar
Denpasar sebesar 98% 92,51%.
Persentase siswa kelas 5 mendapatkan imunisasi Td sebesar
96,79%; HPV sebesar 90,87%.

II. ANALISA PENYEBAB


NO MASALAH PENYEBAB Alternatif Pemecahan Masalah Pemecahan masalah terpilih (Rencana
Tndak Lanjut)
1 Persentase siswa kelas Man : 1. Melaksanakan sosialisasi kepada orang tua 1. Pelaksanaan sosialisasi kepada orang
1,2 dan 5 SD yang 1. Pada pelaksanaan BIAS di sekolah siswa bekerja sama dengan pihak sekolah tua mengenai pentingnya BIAS yang
seharusnya mengikuti dasar beberapa anak ada yang ijin 2. Melapor kepada Dinas Kesehatan Kota difasilitasi oleh pihak sekolah
kegiatan Bulan Imunisasi pulang kampung dan sakit. terutama untuk Madrasah Ibtidaiyah (MI) yang
Anak Sekolah belum 2. Kekurangan petugas karena SDM bernaung dibawah Kementerian Agama karena
mencapai target Kota dialihkan ke kegiatan vaksinasi covid orang tua siswa tidak mengijinkan anaknya
Denpasar sebesar 98% dan kegiatan luar gedung lainnya mengikuti kegiatan BIAS
3. Orang tua takut efek samping
imunisasi
NO MASALAH PENYEBAB Alternatif Pemecahan Masalah Pemecahan masalah terpilih (Rencana
Tndak Lanjut)
Money :
1. Tidak adanya anggaran untuk kegiatan
sosialisasi BIAS ke orang tua siswa
Metode :
1. Media promosi BIAS di masyarakat
masih kurang
2. Perlunya dukungan dari orang tua dan
guru karena sebagian kecil guru/wali
kelas tidak menginformasikan
kegiatan sweeping kepada orang tua
siswa
Machine : -
Material : -
Lingkungan :
1. Penolakan dari orang tua yang
mayoritas bersekolah di MI (Madrasah
Ibtidaiyah)
2. Kurang dukungan dan kepedulian dari
keluarga untuk mengajak/
mengijinkan anaknya mengikuti
kegiatan BIAS
3. Orang tua dengan budaya dan
kepercayaan menolak anaknya untuk
mendapatkan imunisasi
4. Kurangnya penyebaran informasi
mengenai kegiatan BIAS

III. RENCANA TINDAK LANJUT


NO KEGIATAN TUJUAN SASARAN TEMPAT WAKTU PELAKSANA BIAYA KET
1 Melaksanakan sosialisasi kepada orang tua 1. Meningkatkan pemahaman dan Orang Tua Sekolah Menyesuaikan Koordinator - Tahun
mengenai pentingnya BIAS yang difasilitasi pengetahuan orang tua mengenai Siswa Imunisasi 2023
oleh pihak sekolah kegiatan BIAS sehingga orang
tua/wali siswa dapat mengetahui
tujuan diberikannya imunisasi
kepada anak mereka.
2. Deteksi dini dan melakukan
rujukan jika terdapat penyakit

Mengetahui, Denpasar, 06 Januari 2023


Penanggung Jawab UKM Esensial Koordinator Program

( dr. Putu Mita Wulandari ) ( Ni Putu Hardiyanti Chandra Dewi, A.Md.Keb)


NIP. 19930528 202012 2 006 NIP. 199402192020122011

Anda mungkin juga menyukai