Anda di halaman 1dari 48

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

TROUBLESHOOTING DAN PERAWATAN PC DESKTOP


DI SWADARMA COMPUTER

Dibuat oleh :
Dandi
212210063

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH VI
SMK NEGERI 2 CILAKU
TEKNIK KOMUTER DAN JARINGAN
Jalan Perintis Kemerdekaan No. 02, Sirnagalih, Kec. Cilaku, Kabupaten Cianjur,
Jawa Barat
43531
IDENTITAS SISWA

Nama : Dandi
Nomor Induk Siswa : 212210063
Jenis Kelamin : laki laki
Agama : Islam
Tempat Tanggal Lahir : Cianjur, 26 Januari 2004
Alamat : Kp.Tegallega RT.03 RW.01 Ds.Mekarwangi
Kec.Warungkondang
Sekolah : Smk Negeri 2 Cilaku Cianjur
Jurusan : Teknik Komputer dan Jaringan
Kelas : XI
LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Judul Praktik Kerja Lapangan : Perawatan dan Troubleshooting Pc


Nama Siswa : Dandi
NIS : 212210063

Menyetujui Dan Mengesahkan,


Cianjur, Juni 2023

Kepala Instalasi/Perusahaan,

WENDA SUKMANA
LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Judul Praktik Kerja Lapangan : Perawatan dan Troubleshooting Pc


Nama Siswa : Dandi
NIS : 212210063

Menyetujui Dan Mengesahkan,


Cianjur, Juni 2023

Ketua Kompetensi Keahlian, Guru Pembimbing,

ROHIMAT, ST SRI WAHYUNI NATALIA, ST


NIP. 19790307202221101004 NIP. 198012252006042020

Mengetahui :
Kepala SMK Negeri 2 Cilaku - Cianjur

UNDANG IMAN SANTOSA, S.TP,M.MPd


PEMBINA TK.I, IV/B
NIP. 197104212005011009
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT Tuhan Semesta Alam. Berkat  limpahan
nikmat dan karunianya penulis dapat menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan
(PKL) dan dapat menyusun laporan dengan lancar. Dan tak lupa,penulis
mengucapkan shalawat dan salam kepada junjungan Nabi Besar Muhammad
SAW.
Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini dapat penulis selesaikan
dengan baik berkat bantuan dari pihak-pihak yang telah memberikan bimbingan
dan dukungan sebagai bahan masukan untuk kami. Sehingga pada kesempatan ini
penulis dapat menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah
memberikan bantuan kepada penulis dalam menyelesaikan laporan praktek kerja
lapangan, yaitu kepada yang terhormat :
1. Bapak Undang Iman Santosa, S.TP, M.MPd selaku Kepala SMK
Negeri 2 Cilaku Cianjur.
2. Bapak Wenda Sukmana selaku Pimpinan Perusahaan Swadarma
Computer
3. Bapak Rohimat, ST selaku ketua jurusan Teknik Komputer dan
jaringan
4. Ibu Sri Wahyuni Natalia, ST selaku Guru Pembimbing selama
pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
5. Guru-guru Smk Negeri 2 Cilaku Cianjur
6. Kedua Orang Tua yang telah memberi do’a dan material maupun
dukungan kepada penulis.
7. Teman – teman di SMK Negeri 2 Cilaku Cianjur yang sudah
memberikan dukungan kepada penulis.
Meski demikian, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan
dalam penulisan laporan ini, sehingga penulis secara terbuka menerima saran dan
kritik positif, agar hasil laporan yang didapat mencapai kesempurnaan. Demikian
apa yang dapat penulis sampaikan. Semoga laporan ini dapat bermanfaat dan
dapat menjadi referensi dan informasi yang baik bagi pembaca, khususnya teman

i
– teman yang hendak melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) baik di
instansi yang sama maupun instansi yang berbeda. Terimakasih.

Cianjur, … Juni 2023

Dandi

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah................................................................................2
1.3 Tujuan Pelaksanaan PKL.....................................................................3
1.4Ruang Lingkup Praktek kerja lapangan................................................3
1.5 Manfaat Kegiatan PKL........................................................................4
1.6 Kerangka Laporan PKL.......................................................................4
BAB II PROFIL PERUSAHAAN....................................................................7
2.1 Sejarah Perusahaan..............................................................................7
2.2 Struktur Perusahaan8
2.3 Kepegawaian8
2.4 Disiplin Kerja8
2.5 Pemeliharaan Tempat Kerja8
BAB III TINJAUAN PUSTAKA10
3.1 Pengertian Troubleshooting...............................................................10
3.2 Pengertian Pc......................................................................................10
3.3 Jenis Komputer..................................................................................11
3.4 Cara Kerja Komputer.........................................................................13
3.5 Pemrosesan.........................................................................................16
3,6 Masukan dan Hasil.............................................................................16
3.7 Macam macam perangkat input.........................................................16
3.8 Macam macam perangkat Output......................................................18
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN21
4.1 Pelaksanaan Kegiatan21
4.2 Hasil dan Pembahasan21

iii
4.2.1 Uraian Persiapan Kerja21
4.2.2 Bahan dan Alat22
4.2.3 Gambar Kerja26
4.2.4 Diagram Alir
4.2.5 Uraian Proses Kerja
4.2.6 Perbaikan dan Pemeliharaan Kerja
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 2.4.1 Jadwal Kerja.......................................................................................8

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Logo Swadarma Computer...........................................................7


Gambar 3.2.1 Komputer...................................................................................11
Gambar 3.3.1 Komputer Analog......................................................................11
Gambar 3.3.2 Mikrokomputer..........................................................................12
Gambar 3.3.3 Mainframe Komputer................................................................12
Gambar 3.3.4 Super Komputer.........................................................................13
Gambar 3.4.1 Memori/RAM............................................................................14
Gambar 3.4.2 EDO RAM.................................................................................14
Gambar 3.4.3 DDR...........................................................................................15
Gambar 3.4.4 DDR II.......................................................................................15
Gambar 3.4.5 DDR III......................................................................................16
Gambar 3.7.1 Keyboard....................................................................................17
Gambar 3.7.2 Mouse.........................................................................................17
Gambar 3.7.3 Pen Input....................................................................................18
Gambar 3.7.4 Scanner.......................................................................................18
Gambar 3.7.5 Barcode Reader..........................................................................18
Gambar 3.8.1 Monitor......................................................................................19
Gambar 3.8.2 Printer.........................................................................................19
Gambar 3.8.3 Speaker.......................................................................................20
Gambar 4.2.2.1 Personal computer...................................................................22
Gambar 4.2.2.2 Power Supply..........................................................................22
Gambar 4.2.2.3 Kipas Prosesor........................................................................22
Gambar 4.2.2.4 RAM.......................................................................................23
Gambar 4.2.2.5 Motherboard............................................................................23
Gambar 4.2.2.6 Disk Drive...............................................................................23
Gambar 4.2.2.7 Prosesor...................................................................................24
Gambar 4.2.2.8 Obeng......................................................................................24
Gambar 4.2.2.9 Tang........................................................................................24

vi
Gambar 4.2.2.10 Kuas......................................................................................25
Gambar 4.2.2.11 Pinset.....................................................................................25
Gambar 4.2.2.12 Vakum Hand Blower............................................................25
Gambar 4.2.2.13 Solder....................................................................................26
Gambar 4.2.3.1 Memasang Ram......................................................................26
Gambar 4.2.3.2 memasang motherboard..........................................................26
Gambar 4.2.3.3 Membersihkan Motherboard...................................................27
Gambar 4.2.3.4 Memasang processor...............................................................27
Gambar 4.2.3.5 Inastalasi windows..................................................................27
Gambar 4.2.7.1 Defragment.............................................................................33

vii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 50


Tahun 2020, Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan pembelajaran bagi peserta
didik SMK/MAK, SMALB, dan LKP yang dilaksanakan melalui praktik kerja di
dunia kerja dalam jangka waktu tertentu sesuai dengan kurikulum dan kebutuhan
dunia kerja.
Praktek Kerja Industri adalah salah satu kegiatan yang dapat menambah
ilmu pengetahuan, kedisiplinan, bertanggung jawab, jujur dan teknologi yang
diperoleh di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dengan keadaan diluar atau
lapangan.
Pada kesempatan ini, penulis melaksanakan kerja praktek di perusahaan
yang bergerak di bidang pelayanan, Swadarma Computer merupakan sebuah
perusahaan yang melayani perbaikan komputer, service laptop, PC, printer,
menjual aksesoris, dan jual beli laptop.
Siswa diharapkan berperan aktif dalam industri yang berkaitan dengan
ilmu yang terkait dengan Teknik Komputer Jaringan. Salah satu bentuk nyata dari
berpartisipasi aktifnya adalah dengan mengikuti Praktik Kerja Lapangan di
industri pelayanan jasa perbaikan komputer, dalam kerja praktik ini diharapkan
siswa mampu mengimplimentasikan ilmu yang dipelajari selama di sekolah ke
dalam kondisi pada saat bekerja. Lalu pada kegiatan ini diharapkan siswa
mendapatkan pengalaman berupa pandangan seluas-luasnya mengenai situasi
pada saat bekerja di industri di masa yang akan datang.
Praktik Kerja Lapangan tersebut berupa mengatasi permasalahan dan
kendala yang terjadi dalam ystemr yang akan digunakan dengan diadakannya
troubleshooting dan perawatan pc. Troubleshooting sendiri merupakan pencarian
sumber masalah secara sistematis sehingga masalah tersebut dapat diselesaikan.

1
Troubleshooting, kadang-kadang merupakan proses penghilangan masalah, dan
juga proses penghilangan penyebab potensial dari sebuah masalah.
Troubleshooting, pada umumnya digunakan dalam berbagai bidang, seperti
halnya dalam bidang ystemr, administrasi ystem, dan juga bidang elektronika.
Troubleshooting pada pc biasanya dicegah dengan beberapa metode, salah
satunya yaitu dengan merawat komponen-komponen pada pc baik itu berupa
hardware maupun berupa software dari hal-hal yang dapat membahayakan
komputer. Dengan perawatan yang maksimal, baik itu perawatan secara hardware
ataupun perawatan secara software komputer akan terlindungi dari hal-hal yang
dapat membahayakan atau merusak computer itu sendiri.
Praktek Kerja Lapangan merupakan Pembangunan dalam jangka panjang
di Indonesia guna terciptanya sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas,
terampil, mandiri, kreatif, inovatif dan berjiwa swasta. Untuk itu perlu
diadakannya pendidikan dan penerapan ilmu dunia pendidikan dan dunia industri
melalui program Praktik Kerja Lapangan.
Program SMKN 2 Cilaku jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) di
Kota Cianjur bertujuan menghasilkan tenaga kerja yang terampil di era industri
pada masa yang akan datang, agar dapat menghasilkan lulusan terampil dan dapat
melaksanakan tugas dalam bidangnya terutama teknologi industri.
Diadakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini sangatlah baik dan sangat
berguna bagi setiap siswa dan siswi untuk mendapatkan gambaran, wawasan dan
pengalaman yang nyata di dalam menjajaki dunia kerja, dan menerapkan apa yang
telah di pelajari di akademik pada pekerjaan yang akan digeluti.

1.2 Rumusan Masalah


Berdasarkan penjelasan yang telah dipaparkan pada bagian latar belakang
adapun masalah-masalah yang akan penulis angkat menjadi sebuah topik
pembahasan diantaranya sebagai berikut :
1. Bagaimana cara memperbaiki komputer yang mati?
2. Bagaimana cara merawat komputer yang baik dan benar?
3. Mengapa sering terjadi troubleshooting pada komputer?

2
4. Permasalahan apa yang sering terjadi pada PC dan bagaimana
solusinya?
5. Bagaimana cara melakukan Maintenance pada komputer yang baik
dan benar?

1.3 Tujuan Pelaksanaan PKL


Setiap melakukan Praktik Kerja Lapangan penulis sudah di pastikan
mempunyai tujuan yang di dasarkan pada kepentingan atau motif-motif tertentu
individu ataupun kelompok. Adapun tujuan dari penyusunan laporan ini adalah
untuk mendapatkan jawaban atas pertanyaan yang di pertanyaan dari judul
laporan. Serta tujuan umum dari penyusunan laporan ini adalah untuk
mengidentifikasi masalah yang didapatkan penulis, sehingga mendapat hasil yang
sesuai dengan fakta dan riset yang telah dilakukan. Maka sesuai dengan rumusan
masalah tujuan Praktik Keja Lapangan ini adalah :
1. pada Memperoleh serta menerapkan telah diperoleh siswa dari
sekolah dunia usaha atau industri.
2. Agar siswa mengetahui dunia kerja yang sesungguhnya serta melatih
siswa terjun langsung dalam dunia kerja yang berkaitan dengan
teknologi.
3. Melatih siswa agar memiliki sikap mandiri dan bertanggung jawab
dalam melakukan suatu pekerjaan yang sedang dilakukan sebagai
profesinya.
4. Mempersiapkan siswa untuk memasuki lapangan kerja serta
mengembangkan diri.
5. Mempersiapkan siswa agar mampu memilih karir dan mampu
berkompetensi serta mengembangkan diri.

1.4 Ruang Lingkup Praktek kerja lapangan


Pada saat Praktik Kerja Lapangan selama kurang lebih tiga bulan banyak
sekali yang kita kerjakan dan biasanya akan di bagi tugas oleh Pembina di
perusahaannya, khususnya di Swadarma Computer ada beberapa hal yang di

3
kerjakan diantaranya merawat komputer/pc, bongkar pasang PC, maintenance PC,
aktivasi windows dan office, install ulang, install aplikasi, sharing data,
memindahkan data, troubleshooting, merapikan dan membersihkan computer.
Jenis windows yang sering digunakan di sana adalah windows 7 dan windows 10.
Setiap windows memiliki penyelesaian masalah dengan versinya masing-masing.
Selain mengikuti proses kerja, siswa juga dituntut untuk membuat laporan
selama mengikuti PKL.
Adapun tujuan pembuatan laporan sebagai berikut :
1) Melatih kemampuan siswa agar dapat berpikir lebih luas.
2) Sebagai salah satu bukti telah mengikuti Praktik Kerja Lapangan.
3) Menjalankan tugas yang telah diberikan oleh sekolah.

1.5 Manfaat Kegiatan PKL


Tentunya dalam penyusunan laporan ini terdapat manfaat yang dapat
diambil serta dipraktikkan bagi para pembaca, khususnya bagi penulis dimana
manfaat yang didapat memberikan dampak besar, maka dari itu manfaat
penyusunan laporan ini diantaranya:
1) Menambah wawasan dari segi pembelajaran mengenai Teknik
komputer jaringan sehingga penulis dapat lebih berkembang dalam hal
penanganan masalah yang terjadi dalam computer.
2) Menjadi bahan untuk peninjauan laporan yang akan dilakukan dimasa
yang akan datang.
3) Sebagai gambaran secara besar dan mengerucut terhadap para
pembaca mengenai perawatan dan troubleshooting pc yang di
dilakukan oleh Swadarma Computer
4) Merealisasikan pengetahuan dan kemampuan yang di dapatkan saat
sekolah untuk diterapkan di dunia kerja.

1.6 Kerangka Laporan PKL


Kerangka laporan Praktik Kerja Lapangan adalah sebagai berikut :

4
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Tujuan Pelaksanaan PKL
1.4 Ruang Lingkup Praktek kerja lapangan
1.5 Manfaat Kegiatan PKL
1.6 Kerangka Laporan PKL
BAB II PROFIL PERUSAHAAN
2.1 Sejarah Perusahaan
2.2 Struktur Perusahaan
2.3 Kepegawaian
2.4 Disiplin Kerja
2.5 Pemeliharaan Tempat Kerja
BAB III TINJAUAN PUSTAKA
3.1 Pengertian Troubleshooting
3.2 Pengertian Pc
3.3 Jenis Komputer
3.4 Cara Kerja Komputer
3.5 Pemrosesan
3,6 Masukan dan Hasil
3.7 Macam macam perangkat input
3.8 Macam macam perangkat Output
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Pelaksanaan Kegiatan
4.2 Hasil dan Pembahasan
4.2.1 Uraian Persiapan Kerja
4.2.2 Bahan dan Alat

5
4.2.3 Gambar Kerja
4.2.4 Diagram Alir
4.2.5 Uraian Proses Kerja
4.2.6 Perbaikan dan Pemeliharaan Kerja
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

6
BAB II
PROFIL PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Perusahaan

Gambar 2.1 Logo Swadarma Computer

Swadarma Computer adalah sebuah perusahaan yang berdiri sejak tahun


2005 dan masih berdiri sampai saat ini, Lokasi Swadarma Computer berada di
gedung Shopping Lantai 1 Jalan Ahmad Yani, Swadarma Computer di pimpin
oleh Bapa Wenda Sukmana.
Swadarma Computer merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di
bidang jasa pelayanan yang melayani perbaikan komputer, service laptop, PC,
printer, menjual aksesoris, dan jual beli laptop. Swadarma Computer dari tahun ke
tahun ini melayani kemajuan yang pesat dan sudah di kenal di kota-kota lain,
sehingga banyak memiliki konsumen tetap.

7
2.2 Struktur Perusahaan
Toko komputer Swadarma Computer tidak memiliki struktur organisasi.
Toko tersebut didirikan oleh perseorangan dan hingga saat ini pengelola adalah
pendiri sekaligus pemilik dari toko tersebut yaitu, Bapak Wenda Sukmana.
Beliaulah yang mengatur segala keperluan toko dan memperbaiki atau melayani
pelanggan yang datang ke toko.

2.3 Kepegawaian
Swadarma Computer Tidak memiliki kepegawaian dikarenakan toko
tersebut didirikan oleh perorangan.

2.4 Disiplin Kerja


 Hari kerja perusahaan adalah 6 hari dalam seminggu.
 Masuk hari Senin s/d Sabtu mulai jam 10.00 s/d 17.00 WIB

No Hari Jam Masuk Jam Istirahat Jam Pulang

1 Senin 10.00 12.00-13.00 17.00

2 Selasa 10.00 12.00-13.00 17.00

3 Rabu 10.00 12.00-13.00 17.00

4 Kamis 10.00 12.00-13.00 17.00

5 Jum’at 10.00 12.00-13.00 17.00

6 Sabtu 10.00 12.00-13.00 17.00

Tabel 2.4.1 Jadwal Kerja

8
2.5 Pemeliharaan Tempat Kerja
Untuk pemeliharaan tempat kerja biasanya sering dilakukan beberapa hal
berikut :
1. Merapihkan ruangan Toko Swadarma Computer.
2. Menata Kembali barang yang sudah digunakan agar barang Kembali
ke tempat semula dan rapih.
3. Membersihkan ruangan Toko Swadarma Computer.
4. Maintenance PC dan Laptop agar terawat dengan baik.

9
BAB III
TINJAUAN PUSTAKA

Zaman globalisasi atau modern ini teknologi berkembang dengan pesat.


Dulu semua orang menggunakan alat ketik manual sebagai media tulis. Sekarang
sudah dikembangkan menjadi seperangkat komputer dengan teknologi yang lebih
canggih daripada mesin ketik manual. Tidak hanya itu, semua peralatan yang
berhubungan dengan komputer pun ikut berkembang termasuk program-progam
yang ada. Bertambah canggihnya suatu komputer (hardware-software) pasti
memiliki kelemahan yang dapat berdampak pada PC atau laptop kita menjadi
lambat. Identifiksasi awal saat ingin mengatasi troubleshooting antara lain dengan
memperhatikan hardware dan software. Selanjutnya, mengecek piranti-piranti
yang ada pada PC.

3.1 Pengertian Troubleshooting


Troubleshooting merupakan penyelesaian masalah yang terjadi pada
komputer. Masalah pada komputer atau Troubleshooting dibagi menjadi 2 yaitu,
Troubleshooting Hardware dan Troubleshooting Software. Troubleshooting
hardware biasanya ditandai dengan komputer tidak menyala, monitor mati dan
lain sebagainya. Sedangkan Troubleshooting software ditandai dengan lambatnya
kinerja komputer dan lain-lain.

3.2 Pengertian PC
Pengertian Komputer dilihat dari beberapa aspek mempunyai pendapat
yang berbeda-beda. Istilah komputer mempunyai arti yang luas dan berbeda bagi
setiap orang. Istilah komputer (computer) diambil dari bahasa Latin computare
yang berarti menghitung (to compute atau to reckon).
Namun secara umum komputer adalah suatu peralatan elektronik yang
dapat menerima input, mengolah input, memberikan informasi, menggunakan
suatu program yang tersimpan di memori komputer, dapat menyimpan program
dan hasil pengolahan, serta bekerja secara otomatis.

10
Gambsr 3.2.1 Komputer

3.3 Jenis Komputer


Ada beberapa jenis Komputer dari masa ke masa, yaitu sebagai berikut :
 Komputer analog
Komputer analog digunakan untuk mengolah data yang sifatnya
berkelanjutan dan bukan data yang berupa angka, melainkan dalam bentuk
fisik seperti arus listrik, temperature, kecepatan, tekanan dan sebagainya.
Output komputer analog biasanya berupa pengaturan atau pengendalian
suatu mesin. Komputer ini banyak digunakan pada proses pengendalian
pabrik kimia, pembangkit listrik, penyulingan minyak, atau rumah sakit
untuk mengatur denyut jantung. Kelebihan komputer analog adalah
kemampuannya untuk menerima data dalam besaran fisik dan dapat
langsung mengukur data tersebut tanpa harus dikonversi dulu sehingga
prosesnya lebih cepat. Keluarannya biasanya berbentuk graif atau bentuk
dial. Contohnya pada besaran pada arus listrik yang berupa gambar-
gambar grafik sinyal. Kekurangan jenis komputer ini terletak pada
ketepatannya bila komputer dengan komputer digital.

Gambar 3.3.1 Komputer Analog

11
 Mikrokomputer
Macam-macam mikrokomputer :
1. Komputer rumah (home computer).
2. Komputer pribadi (PC).
3. Server

Gambar 3.3.2 Mikrokomputer

 Mainframe Komputer
Mainframe adalah istilah teknologi informasi dalam omput Inggris
yang mengacu kepada kelas tertinggi dari komputer yang terdiri dari
Komputer-komputer yang mampu melakukan banyak tugas komputasi
yang rumit dalam waktu yang singkat. Mainframe umumnya digunakan
oleh banyak pengguna yang terkoneksi dengan menggunakan terminal.

Gambar 3.3.3 Mainframe Komputer

 Superkomputer
Mainframe yang memiliki kekuatan pemrosesan paling kuat
dinamakan komputer, komputer mampu melakukan banyak komputasi
yang rumit yang memerlukan waktu lama dan umumnya digunakan

12
dalam riset para ilmuwan, untuk pemrosesan data perusahaan atau
untuk keperluan militer.

Gambar 3.3.4 Superkomputer

3.4 Cara Kerja Komputer


Cara Kerja beberapa komponen-komponen Komputer
 Memori/RAM
RAM (Random Access Memory) dalam omputer berfungsi sebagai
alat penyimpanan data yang dibutuhkan prosesor untuk menjalankan
perintah pengguna omputer omput menggunakan sebuah aplikasi.
Sebagai gambaran agar mudah dimengerti, saat processor
dihidupkan, prosesor mengambil data dari harddisk. Akan tetapi,
umumnya harddisk lamban untuk menyediakan data yang diminta oleh
processor, sehingga di sini dibutuhkan kehadiran RAM untuk membantu
penyediaan data yang diminta memori berfungsi untuk menyimpan data
dan program. Memori beraneka tipe dari yang tercepat aksesnya sampai
yang terlambat.
1. Tercepat : Chace Memory dan Main Memory.
2. Terlambat : Sekunder Memory
Setiap kali pemroses melakukan eksekusi, pemroses harus
membaca instruksi dari memori utama, agar intruksi dapat dilakukan
secara cepat maka harus diusahakan instruksi tersedia di memori pada
hirarki berkecepatan akses lebih tinggi. Kecepatan eksekusi ini akan
meningkatkan kinerja system. Terdapat konsep memori dua level, yaitu
ditampung dulu sementara di memori pada hirarki lebih tinggi.

13
Gambar 3.4.1 Memori/RAM

Adapun beberapa jenis RAM, yaitu sebagai berikut :


1. Jenis-jenis RAM
EDO RAM (Enchanced Data Output RAM), dengan ciri-ciri
sebagai berikut :
 Mesti dipasang berpasang-pasangan.
 1 notch (alur pada kaki RAM).
 Digunakan pada omputer lama (90an).

Gambar 3.4.2 EDO RAM

DDR RAM (Double Date Rate RAM), dengan ciri-ciri sebagai


berikut :
 184 pin.
 I notch.
 Kelajuan : 266 Mhz (PC2100), 333 Mhz (PC2700), 400 Mhz
(PC3200).

14
Gambar 3.4.3 DDR

DDR II, dengan ciri-ciri sebagai berikut :


 240 Pin.
 1 Notch (tetapi berbeda dengan DDR, lubang notch ke kiri
sedikit).
 Kelajuan: 533 Mhz (PC4200), 667 Mhz (PC5300), 800 Mhz
(PC6400).
 Kapasitas Maksimum : 2 GB.

Gambar 3.4.4 DDR II

DDR III, dengan ciri-ciri sebagai berikut:


 240 Pin.
 1 Notch (tetapi berbeda dengan DDR dan DDR 2, lubang notch
lebih kekiri lagi).
 Kelajuan :133 Mhz (PC10666).
 Kapasiti Maksimum: 4 GB.

15
Gambar 3.4.5 DDR III

3.5 Pemrosesan
Unit Pengolah Pusat atau CPU berperanan untuk memproses arahan,
melaksanakan pengiraan dan menguruskan laluan informasi menerusi system
omputer. Unit atau peranti pemprosesan juga akan berkomunikasi dengan peranti
input, Output dan storan bagi melaksanakan arahan-arahan berkaitan.

3.6 Masukan dan Hasil


I/O membolehkan komputer mendapatkan informasi dari dunia luar, dan
menaruh hasil kerjanya di sana, dapat berbentuk fisik (hardcopy) atau non fisik
(softcopy).
Perangkat input berfungsi sebagai media yang menjadi antarmuka antara
input komputer dan lingkungan luar sehingga input komputer dapat mengerti
instruksi dari manusia. Saat ini sudah sangat beragam bentuk dan jenis dari
perangkat input/Output terutama dengan perkembangan input artificial
intelligence dimana komputer dan manusia dapat berkomunikasi secara lebih
interaktif.
Output yang dihasilkan dari pengolahan pada komputer dapat digolongkan
ke dalam 4 macam bentuk. Tulisan (huruf, kata, angka, karakter khusus dan
symbol-simbol). Image (grafik atau Gambar). Suara dalam bentuk output atau
suara lainnya. Bentuk yang dapat dibaca oleh mesin, dalam bentuk output yang
hanya dapat dibaca dan dimengerti oleh komputer.
Adapun perangkat input outut adalah sebagai berikut:
3.7 Macam macam perangkat input

16
a. Keyboard
Keyboard merupakan papan kunci yang terdiri tombol dari huruf
dari A-Z, angkat dari 0-9, karakter khusus seperti @, %, * , ?, dan
beberapa tombol fungsi antara lain F1-F12, tombol windows. Tombol-
tombol ini digunakan untuk memasukkan perintah ke input komputer.
Bentuk Keyboard pada awalnya meniru dari bentuk tombol mesin ketik,
sehingga sususan huruf dari Keyboard saat ini sama persis dengan mesin
ketik.

Gambar 3.7.1 Keyboard

b. Mouse
Mouse merupakan peralatan input yang berfungsi untuk
menentukan posisi pointer pada inppu komputer.

Gambar 3.7.2 Mouse

c. Pen Input
Pen input merupakan jenis perangkat input yang berfungsi sebagai
pengganti pena untuk menulis maupun menggambar. Hal ini untuk
memudahkan pekerjaan para desainer grafik agar lebih mudah untuk
menggambar di komputer daripada menggunakan mouse. Biasanya
terdapat alas sebagai media untuk menulis atau menggambar.

17
Gambar 3.7.3 Pen Input

d. Scanner
Digunakan untuk mengambil citra cetakan (gambar, foto, tulisan)
untuk diolah atau ditampilkan melalui komputer. Ada dua jenis scanner,
Handy Scanner (dipegang dan digerakan dengan tangan), dan Flatbed
Scanner (serupa mesin fotokopi).

Gambar 3.7.4 Scanner

e. Barcode Reader
Biasa digunakan di supermarket untuk membaca label barang.

Gambar 3.7.5 Barcode Reader

18
3.8 Macam-macam perangkat Output

a. Monitor
Bentuknya mirip televisi dan berfungsi menampilkan proses dan
hasil pekerjaan komputer. Monitor komputer jaman dulu hanya hitam
putih atau monochrome (terkadang dengan tulisan hijau atau orange dan
latar belakang hitam). Sekarang monitor input semuanya berwarna dan
beresolusi tinggi, sehingga kualitas gambar yang dihasilkan juga lebih
bagus.

Gambar 3.8.1 Monitor


b. Printer
Digunakan untuk mencetak hasil proses komputer keatas kertas
sehingga bisa dilihat dan dibaca. Ada tiga jenis printer yang dikenal luas,
yaitu Dot-Matrix Printer, Inkjet Ptinter, dan Laser Printer.

Gambar 3.8.2 Printer


c. Speaker
Mendengarkan hasil rekaman yang sudah ada atau disimpan
didalam computer, atau mendengarkan computer dari CD, MP3 atau
game.

19
Gambar 3.8.3 Speaker

20
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Pelaksanaan Kegiatan


Pada saat Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Swadarma Computer banyak
sekali ilmu yang di dapat baik itu ilmu pelajaran sampai ilmu yang tidak ada
dalam pelajaran. Adapun kegiatan yang dilaksanakan di tempat Praktek Kerja
Lapangan selama tiga bulan adalah sebagai berikut:
1) Install ulang.
2) Install aplikasi.
3) Maintenance PC.
4) Bongkar pasang PC.
5) Bongkar pasang laptop.
6) Sharing data.
7) Mengganti keyboard.
8) Mengganti LCD laptop.
9) Troubleshooting software dan hardware PC.
10) Aktivasi windows dan office.

4.2 Hasil dan Pembahasan


4.2.1 Uraian Persiapan Kerja
Pada saat memperbaiki troubleshooting pada komputer tentunya kita harus
mengetahui bahwa troubleshooting terbagi menjadi 2 yaitu, Troubleshooting
hardware dan software. Hardware yaitu komponen fisik computer yang bisa
dilihat oleh mata dan dipegang, sedangkan software adalah perangkat lunak pada
sebuah computer. Adapun langah-langkah yang harus di tempuh dalam mengecek
PC yang mati sebagai berikut:
1. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan.
2. Periksa satu persatu komponen pada komputer.
3. Pastikan semuanya berfungsi normal.

21
4. Jika ada salah satu komponen tidak berfungsi berarti itu letak
kerusakannya.
5. Memperbaiki komponen yang rusak sampai berfungsi normal.
6. Jika sudah selesai Bereskan alat dan bahan yang sudah digunakan.

4.2.2 Bahan dan alat


1. Personal Computer (PC)

Gambar 4.2.2.1 Personal Computer (PC)

2. Power Supply

Gambar 4.2.2.2 Power Supply

3. Kipas Processor

22
Gambar 4.2.2.3 Kipas Prosesor

4. RAM

Gambar 4.2.2.4 RAM


.
5. Motherboard

Gambar 4.2.2.5 Motherboard

6. Dist Drive

23
Gambar 4.2.2.6 Disk Drive

7. Processor

Gambar 4.2.2.7 Prosesor

8. Obeng

Gambar 4.2.2.8 Obeng

9. Tang

24
Gambar 4.2.2.9 Tang

10. Kuas

Gambar 4.2.2.10 Kuas

11. Pinset

Gambar 4.2.2.11 Pinset

12. Vacum hand blower

Gambar 4.2.2.12 Vakum Hand Blower

13. Solder

25
Gambar 4.2.2.13 Solder

4.2.3 Gambar Kerja

Gambar 4.2.3.1 Memasang RAM

Gambar 4.2.3.2 Memasang motherboard

26
Gambar 4.2.3.3 Membersihkan Motherboard

Gambar 4.2.3.4 Memasang Prosesor

Gambar 4.2.3.5 Instalasi windows

4.2.4 Diagram Alir

27
4.2.5 Uraian Proses Kerja
Adapun uraian proses kerja troubleshooting komputer yang salah satunya
adalah Mengatasi dan Mendeteksi Kerusakan Pada Komputer yang Mati Total.
Nyalakan Komputer terlebih dahulu dan lihat tanda-tanda dari penyebab dari
matinya komputer dengan mengecek satu-satu pada komponen-komponen
komputer sebagai berikut:

1. Cek Power Supply


Cek Kabel, mulai dari Kabel yang masuk ke UPS/Stabilizer, kabel
Power ke Monitor, kabel Monitor ke CPU dan kabel yang masuk ke
komputer. Pastikan pemasangannya telah sesuai dan kencang, serta arus
listriknya ada dan cukup, bila perlu coba dengan Power Supply yang lain
yang memilikii daya yang lebih besar sehingga dapat men-supply daya

28
yang cukup pada komputer, lalu coba Power Supply tersebut pada
omputer lain apabila komputer lain tetap bisa menyala berarti Power
Supply bukan penyebab dari matinya komputer.

2. Cek Kipas Prosesor


Kipas Processor berputar, tetapi komputer masih belum menyala,
maka kemungkinan ada yang tidak beres dengan BIOS motherboard atau
motherboard memang sudah rusak atau mungkin BIOS perlu di update
dan mungkin juga memori atau device lain yang belum terpasang dengan
sempurna. Bila kipas processor mati coba ganti dengan kipas processor
lainnya yang hidup.

3. Cek RAM/ VGA


Bila masih belum berhasil coba lepaskan Ram dan VGA lalu
nyalakan computer dan perhatikan apakah terdengar bunyi BIP dari
computer/mainboard anda, jika tidak periksa apakah speaker pada
mainboard berfungsi. Bila tidak ada respon kemungkinan motherboard
memang sudah rusak.Tapi tunggu dulu apakah komputer merespon ram
dan vga bila monitor tidak meresponnya berarti dimungkinkan RAM atau
VGA Card-nya, lalu coba ganti RAM atau VGA dengan RAM dan VGA
yang masih hidup bila komputer hidup berarti penyebab komputer mati
adalah RAM-nya atau mungkin bisa jadi VGA Card-nya coba lepaskan
kabel yang menghubungkan ke VGA Card lalu pasangkan kabel VGA
Card dengan VGA onboard bila ternyata komputer menyala berarti
penyebab matinya komputer adalah VGA Card karena ram dan kompute
berhubungan dengan tampilan di monitor, lalu ada alternatif lainnya yaitu
dengan coba memindahkan RAM dan VGA ke komputer lainnya untuk
memastikan apakah RAM dan VGA Card itu masih hidup atau tidak.

29
4. Cek Motherboard
Bila komputer tidak hidup selanjutnya cara yang paling mudah
adalah dengan melepaskan semua kabel data yang terhubung ke
motherboard diantaranya adalah kabel data Hardisk dan CD/DVD Rom
dan Floppydisk beserta kabel power-nya, setelah itu hidupkan.

5. Cek Disk Drive


Cek kabel-kabel yang tersambung dari motherboard maupun dari
Power Supply dan kencangkan kabel-kabel yang saling terhubung satu
sama lain.

6. Cek Prosesor
Umumnya komponen yang satu ini jarang dilepas kecuali jika
melakukan upgrade, hal ini yang sering menyebabkan debu banyak
menempel dikaki dan socket processor, bersihkan saja dengan Vacum
Cleaner berserta sirip pendingin dengan kipas processor lalu pasangkan
processor ditambah dengan cairan yang biasa disebut dengan thermal
paste untuk processor yang berbentuk seperti gel dan hidupkan m-
komputer anda. Karena biasanya komputer mati, juga bisa disebabkan
oleh proseccor ini karena bila suhu processor panas dan melebihi suhu
akan menyebabkan processor rusak dan harus disertai dengan pendingin
yang baik atau juga bisa dengan menganti fannya dengan fan yang baru,
lalu bila omputer mati sama sekali, semua lampu komputer tak satupun
yang menyala. Logika pertama yang harus dimiliki adalah bahwa
komputer hanya bisa nyala jika ada listrik.
Untuk melihat hasil yang maksimal maka diperlukan pengecekan
secara rinci terhadap komponen-komponen tersebut, yaitu sebagai
berikut:

30
1. menghidupkan komputer tetapi komputer tidak mau hidup, jangan
dulu langsung mengutak-atik kabel power. Pastikan terlebih
dahulu bahwa listrik di rumah Anda tidak sedang bermasalah.

2. Jika tahap pertama diatas sudah dipastikan tidak bermasalah maka


berarti penyebab komputer tidak mau nyala bukan karena listrik
tidak ada. Langkah selanjutnya, yang bertanggung jawab adalah
kabel listrik power Supply dan power Supply itu sendiri. Periksa
kabel listrik power dan perlu dites dengan multimeter untuk
memastikan bahwa kabel tersebut tidak putus.

3. Jika kabel power Supply sudah dipastikan baik, maka yang harus
di periksa selanjutnya adalah power Supply itu sendiri. Pastikan
bahwa power Supply tidak ada masalah misalnya apakah
kabelnya pada Mainboard terpasang dengan tepat, jangan sampai
longgar dan lain-lain.
Catatan: Jika kipas power Supply tidak berjalan dalam pengetesan
biasa, tidak berarti bahwa power Supply pasti rusak

4. Periksa tombol power pada computer. Jika sudah dipastikan


power Supply masih baik, maka compute selanjutnya adalah
periksa semua tombol yang bertugas menyulut listrik pada CPU
antara lain: * Tombol Power utama (model lama). * Power switch
penyulut power Supply (biasanya dibagian depan computer). *
Power mengaktifkan strip daya, gelombang pelindung, atau UPS
(jika Anda memilikinya).

5. Periksa mainboard. Jika compute 1-4 diatas tidak juga


menyelesaikan masalah, barulah kita memasuki Mainboard untuk
diperiksa. Pastikan bahwa semua kabel perangkat keras lain
terpasang secara tepat pada mainboard terutama kabel Output dari

31
power Supply. Jika ada yang Anda curigai, sebaiknya dicabut
dulu lalu dipasang dengan meyakinkan.

6. Periksa Processor. Jika Anda sangat yakin bahwa Mainboard


sudah tidak ada masalah dan computer masih mogok, yang paling
pertama Anda periksa selanjutnya adalah Processor. Dalam
seluruh kasus yang sudah saya temukan (power Supply dan
mainboard masih baik) satu-satunya perangkat yang membuat
computer tidak bereaksi sama sekali adalah Processor. Perangkat
keras lain yang sering rusak misalnya memory dan vga tidak
menyebabkan komputer tidak bereaksi sama sekali. Jika memory
atau vga rusak, tetap ada reaksi pada komputer tetapi tidak
sempurna.

7. Jika pada compute enam diatas Anda sangat yakin bahwa


processor masih baik (tentu melalui uji tes) dan computer tidak
juga ada tanggapan maka saya pun sangat yakin bahwa
kerusakannya ada pada mainboard. Jika ini terjadi Anda pasti
sudah tahu jalan keluarnya.

8. Setelah melewati 7 langkah diatas, sudah ada tanggapan dan


lampu computer CPU sudah nyala, kipas power Supply sudah
jalan dan tidak ada tampilan sama sekali maka berarti masalah
ada pada seputar monitor. Pastikan listrik monitor tersambung
dengan baik. Pastikan kabel vga menuju monitor masih baik dan
terpasang dengan baik.

9. Setelah 8 langkah diatas dan computer sudah nyala dan comput


operasi jalan normal maka masalah selesai.

4.2.6 Perbaikan dan Pemeliharaan Kerja

32
Perawatan sangat penting fungsinya untuk PC, Computer itu comput sama
seperti manusia, butuh perawatan dan kasih comput, bila kita sering melakukan
perawatan, maka komputer kita sehat dan terlihat bersih. Berikut yang dapat kita
lakukan mengenai cara perawatan yang benar terhadap PC kita

1. Defrag data pada harddisk untuk mempercepat pemrosesan data dan


meng-optimaslkan kecepatan kerja computer. Bisa juga dibilang
proses merapikan data untuk mengoptimasi kinerja pada harddisk.
Proses Defrag ini, biasanya dilakukan pada computer operasi
Windows agar meng-optimalkan kinerja pada harddisk. Memang, para
pengguna Windows harus rutin men-Defrag harddisk mereka agar
kinerja pada harddisk tidak lemot.
Men-Defrag harddisk juga merupakan salah satu kegiatan
maintenance computer dalam hal ini me-maintenance isi harddisk
menggunakan suatu software yang disebut dengan software disk
Defrag menter. Software Disk Defrag menter ini berfungsi untuk
meng-organize isi harddisk kita agar jumlah file yang ter-fragmentasi
di dalamnya menjadi berkurang.
File-file yang ter-fragmentasi adalah file-file yang terpisahkan oleh
suatu jarak di dalam harddisk kita, jarak-jarak tersebut bisa terjadi
karena kita menghapus file-file di dalam harddisk kita atau karena kita
meng-uninstall aplikasi-aplikasi, jadi kegiatan men-Defrag harddisk
ini tujuannya adalah untuk menghilangkan jarak antar file-file tersebut
agar waktu aksesnya menjadi lebih cepat. Waktu akses bisa menjadi
semakin cepat karena dengan semakin sedikitnya jarak antar file-file
tersebut maka putaran head harddisk untuk mencari file yang
dimaksud pun akan semakin berkurang.
Software untuk men-Defrag hardisk cukup banyak salah satunya
adalah computer, perfecrdisk, auslogiscs disk Defrag dan obit smart
Defrag tetapi kita juga dapat menggunakan program bawaan windows
tidak perlu menambahkan aplikasi.

33
Gambar 4.2.6.1 Defragment

2. Tempatkan monitor maupun CPU sedemikian rupa sehingga ventilasi


udara dari dan ke monitor /CPU cukup omput. Ventilasi yang kurang
baik akan menyebabkan panas berlebihan sehingga komponen
/rangkaian elektronik di dalamnya akan menjadi cepat panas sehingga
dapat memperpendek umur komponen tersebut. Oleh karena itu
usahakan jarak antara monitor /CPU dengan dinding/tembok minimal
30 cm. Kalau perlu pasang kipas angin di dalam ruangan.

3. Pakailah UPS untuk mengantisipasi listrik mati secara tiba-tiba yang


dapat mengakibatkan hardisk rusak. Kalau terpaksa tidak ada UPS,
pakailah Stavolt untuk mengantisipasi naik turunnya tegangan listrik.
UPS adalah kependekan dari Uninteruptable Power System yaitu
batere dengan inverter yang berfungsi sebagai penstabil tegangan dan
penanggung daya untuk beberapa waktu saat padam listrik.

4. Bersihkan debu yang menempel pada motherboard dan peripheral


lain. Bagian dalam CPU dengan kuas cat ukuran sedang dan kecil
untuk sudut dan celah yang sempit, lakukan juga pada power dengan
membuka Casing /box power terlebih dahulu dan memperhatikan
solderannya apakah perlu dilakukan penyolderan ulang.

34
5. Ada skrup yang kurang atau kendor. Lengkapi dan kencangkan skrup-
skrup tersebut.

6. Sesuaikan OS dan aplikasi dengan spesifikasi kmputer dan jangan


menyimpan data terlalu besar pda Hardisk. Ini akan memperberat
kinerja omputer Buatlah partisi hardisk yang proporsional. omput
hardisk 250GB dengan space used C tidak lebih dari 10GB akan lebih
baik jika kita buat 3 partisi dengan 50 GB untuk C, 100GB untuk D,
dan 100GB untuk E. Dengan demikian akses untuk system dan
loading data akan lebih cepat.

7. Gunakan antivirus yang selalu update jika perlu setiap hari update,
dengan adanya antivirus akan membantu merawat PC kita dari virus-
virus yang sangat merugikan

8. Lakukan instalasi ulang OS dan aplikasi jika dirasa perlu. Tapi jangan
sering dilakukan install ulang karena dapat menyebabkan harddisk nya
menjadi rusak disarankan menginstal 3 bulan sekali

9. Seringlah membersihkan sampah di Recycle Bin Selalu melakukan


back up pada data yang dirasa penting

10. Jangan terlalu lama membiarkan komputermu tidak terpakai (tidak


pernah dihidupkan sekali dlm waktu lama), paling tidak minimal
setiap hari kmputer dhidupkan 1s/d 2jam, hal ini untuk
menghangatkan bagian dlm CPU.

11. Hindarkan omputer dari guncangan, getaran dan hentakan apalagi saat
kompter menyala, hal ini sangat berbahaya karena dpt mengakibtkan
kerusakan fatal pada hardisk

35
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Setelah penulis menguraikan laporan sebagai hasil pengalaman Prakerin,
maka penulis dapat menarik kesimpulan, yaitu:
1. Saat melakukan troubleshooting bagian terpenting adalah jangan
sampai kita salah memprediksi kesalahan yang ada pada PC karena
dapat mengakibatkan komputer menjadi rusak.
2. Men-troubleshooting merupakan pekerjaan yang lumayan sulit karena
setiap komponen kita harus cek satu satu agar kita mengetahui letak
komputer rusak atau lambat.
3. Melakukan troubleshoting membutuhkan banyak peralatan karena bila
komponen yang kita pasang salah maka komputer akan menjadi lebih
lambat ataupun bisa menyebabkan komputer rusak.
4. Setiap komputer yang akan di-troubleshooting kita harus memahami
tipenya terlebih dahulu agar saat kita akan memasang komponen tidak
salah pasang karena jika salah pasang dapat menyebabkan matinya
komputer.

5.2 Saran
1. Saran Untuk Perusahaan
Diharapkan agar kerja sama antara sekolah dengan perusahaan
lebih ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada siswa SMKN
2 Cilaku Cianjur khususnya program keahlian Teknik Komputer dan
Jaringan untuk Praktek Kerja Lapangan (PKL) . Selain itu, diharapkan
perusahaan lebih memperhatikan lagi tentang dokumentasi pada saat
Praktek Kerja Lapangan (PKL) karena dokumentasi tersebut akan di
jadikan sebagai laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL).

36
2. Saran Untuk Sekolah
Pemantauan terhadap siswa yang sedang melaksanakan Praktik
Kerja Lapangan. Ditingkatkan pembekalan ilmu tentangTeknik
Komputer dan Jaringan sebelum Praktek Kerja Lapangan (PKL)
dilaksanakan agar siswa benar-benar siap untuk Praktek Kerja Lapangan
(PKL).

3. Saran Untuk Rekan Peserta Praktik Kerja Lapangan


1) Bagi rekan - rekan yang melakukan kegiatan PKL diharapkan untuk
menjaga nama baik sekolah, Mempraktekkan ilmu-ilmu yang sudah di
pelajari di sekolah. Kemudian, berbagi ilmu-ilmu yang di dapat di
perusahaan, khususnya Swadarma Computer. Pada intinya dimana
pun kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL)-nya harus tetap
mematuhi peraturan yang ada.
2) Bekerja dengan baik dan tidak membantah, apa yang pembimbing
perintahkan.
3) Bagi rekan- rekan semua, boleh lelah tapi jangan pernah untuk
menyerah karena masih ada masa depan yang cerah.

37

Anda mungkin juga menyukai