Anda di halaman 1dari 6

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

KELAS IBU BALITA


DESA SUDIMORO KEC. BULULAWANG

DINAS KESEHATAN
UPT. PUSKESMAS BULULAWANG
Jl. Stasiun No. 11-13 Bululawang Telp. (0341) 833021 Kode Pos 65171
E-mail : puskesmasbululawang@yahoo.com
MALANG
PENDAHULUAN
I. LATAR BELAKANG

Melalui SK No. 284/MenKes/SK/III/2004 Tentang Buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA),
Menteri Kesehatan RI memutuskan Buku KIA sebagai buku pedoman resmi yang berisi
informasi dan catatan Kesehatan Ibu dan Anak. Sebagai buku resmi Buku KIA merupakan satu-
satunya alat pencatatan pelayanan kesehatan ibu dan anak sejak ibu hamil, melahirkan dan
selama nifas hingga bayi yang dilahirkan berusia lima tahun. Penggunaan Buku KIA sejalan
dengan Konvensi Hak Anak yang disetujui PBB pada 20 November 1989 dan mulai berlaku 2
September 1990 khususnya tentang:
a) hak untuk kelangsungan hidup dan berkembang,
b) hak untuk mendapatkan standar hidup yang layak,
c) hak untuk mendapatkan standar kesehatan yang paling tinggi,
d) Hak Untuk Mendapatkan Ketrampilan Dan Bermain
Secara Umum buku KIA telah memperlihatkan hasil yang berarti dengan
meningkatnya pemahaman ibu terhadap kesehatan anak. Untuk meningkatkan pemanfaatan
Buku KIA. tersebut perlu diadakan kegiatan yang disebut Kelas Ibu Balita.Selaras dengan upaya
strategis desentralisasi dengan cara meningkatkan kemandirian keluarga dan masyarakat dalam
memelihara dan merawat kesehatan ibu dan anak melalui penggunaan Buku KIA.
Kelas Ibu Balita adalah kelas dimana para ibu yang mempunyai anak berusia antara 0
sampai 5 tahun secara bersama-sama berdiskusi, tukar pendapat, tukar pengalaman akan
pemenuhan pelayanan kesehatan, gizi dan stimulasi pertumbuhan dan perkembangannya
dibimbing oleh fasilitator, dalam hal ini digunakan Buku KIA.
II. TUJUAN KELAS IBU BALITA
1) TUJUAN UMUM
Meningkatkan Pengetahuan , sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan Buku KIA
dalam mewujudkan tumbuh kembang Balita yang optimal.
2) Tujuan Khusus
 Meningkatkan kesadaran pemberian ASI secara eksklusif
 Meningkatkan pengetahuan ibu akan pentingnya Imunisasi pada bayi
 Meningkatkan keterampilan ibu dalam pemberian MP-ASI dan gizi seimbang
kepada Balita
 Meningkatkan kemampuan ibu memantau pertumbuhan dan melaksanakan
stimulasi perkembangan Balita
 Meningkatkan pengetahuan ibu tentang cara perawatan gigi Balita dan
mencuci tangan yang benar
 Meningkatkan pengetahuan ibu tentang penyakit terbanyak, cara
pencegahan dan perawatan Balita
IV. PELAKSANAAN
WAKTU DAN LOKASI
N WAKTU KEGIATAN TAHUN 2020
KEGIATAN
O JAN PEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEP OKT NOP DES

1 KELAS IBU 4
BALITA

V. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


a) KEGIATAN MELIPUTI :
1) Persiapan Kegiatan dan
2) Pelaksanaan Kegiatan, Setiap tahap kegiatan diselenggarakan dengan tahap
persiapannya sendiri-sendiri.
b) Peserta
Peserta Kelas Ibu Balita adalah kelompok belajar ibu-ibu yang mempunyai anak usia
antara 0 – 5 tahun dengan pengelompokan 0-1 tahun, 1-2 tahun, 2-5 tahun. Peserta
kelompok belajar terbatas, paling banyak 15 orang.

VI. PEMBIAYAAN
Dana BOK
JML SUMBE
NO KEGIATAN VOL UNIT COSE JUMLAH
PESERTA R DANA
1 MAKAN 12 Org BOK
2 SNAKE 12 Org BOK
3 Transport 2 Org
BOK
Petugas
4 Transport 10 Org
kelas ibu BOK
balita
JUMLAH

VII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN


Tokoh masyarakat diharapkan tidak hanya memotivasi para ibu mengikuti Kelas Ibu
Balita, tapi juga memberikan dukungan fasilitas. Diantaranya fasilitas ruang belajar
yang tetap dan memadai

Sudimoro , 4 april 2023


Bidan Desa Sudimoro

Ririn Restatinngrum, S.ST


NIP : 197104142006042020
DOKUMENTASI KELAS IBU BALITA
DESA SUDIMORO
4 april 2023PEMERINTAH KABUPATEN MALANG
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS BULULAWANG
Jl. Stasiun No. 11-13 Bululawang Tlp. (0341) 833021 Kode Pos 65171
E-mail:puskesmasbululawang@yahoo.com
MALANG

No : Kepada
Perihal : Undangan Yth : Bapak / Ibu ................................
Sifat : Penting Di Sudimoro

Dengan Hormat
Mengharap dengan hormat kehadiran Bapak / Ibu pada
Hari :
Tanggal : 4 april 2023
Jam : 08.00 WIB - Selesai
Acara : Kelas ibu balita
Tempat : Poskesdes Rt. 10 / Rw. 03 Sudimoro
Demikian atas perhatian dan kerjasama Bapak / Ibu kami ucapkan banyak terima kasih.

Sudimoro , 4 april 2023


Bidan Desa Sudimoro

Ririn Restatinngrum, S.ST


NIP : 197104142006042020
PEMERINTAH KABUPATEN MALANG
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS BULULAWANG
puskesmasbululawang@yahoo.com
Jl. Stasiun No. 11-13 Bululawang Telp. (0341) 833021 Kode Pos 65171
MALANG
Laporan Hasil Kegiatan
1. Kegiatan : Kelas Ibu Balita
2. tempat : ponkesdes
3. tanggal : 4 april 2023
4. penanggung jawab : 1. ririn restatiningrum
2. Dwi Putri R
5. Tujuan :
 Meningkatkan Pengetahuan , sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan Buku
KIA dalam mewujudkan tumbuh kembang Balita yang optimal.

6. Pelaksanan dan Hasil Kegiatan Kegiatan :


No KEGIATAN SASARAN RTL
KELAS IBU Peserta Kelas Ibu Balita Meningkatkan pengetahuan ibu akan
BALITA adalah kelompok belajar ibu- pentingnya Imunisasi dan pemberian asi
ibu yang mempunyai anak ekslusif pada bayi
usia antara 0 – 5 tahun Meningkatkan keterampilan ibu dalam
dengan pengelompokan 0-1 pemberian MP-ASI dan gizi seimbang
tahun, 1-2 tahun, 2-5 tahun. kepada Balita
Peserta kelompok belajar Meningkatkan kemampuan ibu memantau
terbatas, Sebanyak 15 orang. pertumbuhan dan melaksanakan stimulasi
perkembangan Balita
Meningkatkan pengetahuan ibu tentang
cara perawatan gigi Balita dan mencuci
tangan yang benar

Bululawang, 4 april 2023


Pelaksana
1. Ririn restatiningrum
2. Dwi Putri R

Anda mungkin juga menyukai